`Pemerintah Kurang Optimistis Penerimaan Pajak Tahun Depan`Pemerintah Kurang Optimistis Penerimaan Pajak Tahun DepanSenin 27 Mei 2019 09:22Ridha Anantidibaca 721 kaliSemua Kategori

Ekonom Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Ahmad Tauhid menilai, pemerintah kurang optimistis terhadap penerimaan perpajakan nasional. Kondisi ini terlihat dari target rasio pajak pada 2020 yakni 11,8 sampai 12,4 persen terhadap Produk Domestik Bruto (PDB). Angka tersebut jauh lebih rendah dibanding dengan target pada APBN 2019 yang sebesar 12,2 persen PDB.selengkapnya

 Kejar Target Pajak, Ini PR PemerintahKejar Target Pajak, Ini PR PemerintahKamis 23 Mei 2019 13:26Ridha Anantidibaca 336 kaliSemua Kategori

Partner DDTC Fiskal Research Bawono Kristiaji menyebut pertumbuhan penerimaan pajak year-on-year (yoy) yang hingga April masih jauh dari target pertumbuhan sekitar 19 persen, memerlukan beberapa langkah penanganan.selengkapnya

 Relaksasi MAP Diterbitkan, Ini Penjelasan DJPRelaksasi MAP Diterbitkan, Ini Penjelasan DJPRabu 22 Mei 2019 09:44Ridha Anantidibaca 348 kaliSemua Kategori

Pemerintah merelaksasi kebijakan pelaksanaan Mutual Agreement Procedure (MAP) seiring dengan semakin intensifnya pemeriksaan pajak terkait isu transfer pricing dan isu perpajakan internasional lainnya.selengkapnya

 Trans Power Marine (TPMA) menyebut pajak tak mengganggu arus kasTrans Power Marine (TPMA) menyebut pajak tak mengganggu arus kasRabu 22 Mei 2019 09:37Ridha Anantidibaca 277 kaliSemua Kategori

PT Trans Power Marine Tbk menilai kebijakan fiskal terkait perpajakan yang tak akan memberikan beban bagi perseroan.selengkapnya

 Menkeu Sri Mulyani: Banyak yang menolak ajakan memboikot bayar pajakMenkeu Sri Mulyani: Banyak yang menolak ajakan memboikot bayar pajakRabu 22 Mei 2019 09:11Ridha Anantidibaca 421 kaliSemua Kategori

Pernyataan Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Arief Poyuono beberapa waktu lalu yang meminta pemilih Prabowo Subianto-Sandiaga Uno tidak usah membayar pajak mendapat tanggapan dari Menteri Keuangan Sri Mulyani.selengkapnya

 Pengamat proyeksikan penerimaan pajak tahun ini hanya capai 88,9% dari pagu APBN 2019Pengamat proyeksikan penerimaan pajak tahun ini hanya capai 88,9% dari pagu APBN 2019Rabu 22 Mei 2019 09:06Ridha Anantidibaca 388 kaliSemua Kategori

Penerimaan pajak per April 2019 tercatat Rp 387 triliun. Realisasi tersebut hanya tumbuh 1% dibandingkan periode yang sama tahun lalu yang tumbuh 11,64%. Penerimaan pajak yang tumbuh melambat ini mencerminkan adanya perlambatan ekonomi.selengkapnya

 Sri Mulyani jelaskan penerimaan pajak yang hanya tumbuh 1% hingga April 2019Sri Mulyani jelaskan penerimaan pajak yang hanya tumbuh 1% hingga April 2019Rabu 22 Mei 2019 08:43Ridha Anantidibaca 390 kaliSemua Kategori

Penerimaan pajak masih menunjukkan tren pelemahan. Penerimaan pajak hingga April 2019 tercatat Rp 387 triliun atau 24,5% dari pagu Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2019. Angka tersebut tumbuh 1%, melambat bila dibandingkan pertumbuhan April tahun lalu yang mencapai 10,8%.selengkapnya

 Pemerintah Belum Kantongi Calon Penerima Pengurangan PajakPemerintah Belum Kantongi Calon Penerima Pengurangan PajakRabu 8 Mei 2019 14:25Ridha Anantidibaca 756 kaliSemua Kategori

Pemerintah mengaku belum memiliki proyeksi daftar calon investor yang bakal menerima insentif pengurangan pajak hingga 200 persen alias super deduction tax. Padahal, proses penggodokan insentif sudah hampir rampung.selengkapnya

 Pemerintah Yakin Ekonomi Indonesia Bisa DimaksimalkanPemerintah Yakin Ekonomi Indonesia Bisa DimaksimalkanRabu 8 Mei 2019 09:50Ridha Anantidibaca 342 kaliSemua Kategori

Pemerintah optimistis pertumbuhan ekonomi masih bisa dimaksimalkan di kuartal yang akan datang. Salah satunya dengan memaksimalkan investasi.selengkapnya

 Bali Siapkan Skema Pajak TurisBali Siapkan Skema Pajak TurisRabu 8 Mei 2019 09:44Ridha Anantidibaca 272 kaliSemua Kategori

Pemerintah Provinsi Bali tengah menggodok aturan baru terkait pajak turis. Kepala Dinas Pariwisata Daerah Provinsi Bali, Anak Agung Gede Yuniartha Putra mengatakan pungutan kontribusi dari wisatawan sudah jamak dilakukan negara-negara lain, terutama Eropa.selengkapnya

 Sasaran Penerapan E-Bupot, Dari Freeport Sampai Bintang ToedjoeSasaran Penerapan E-Bupot, Dari Freeport Sampai Bintang ToedjoeRabu 8 Mei 2019 09:10Ridha Anantidibaca 357 kaliSemua Kategori

Ditjen Pajak telah mewajibkan sekitar 1.913 wajib pajak (WP) pemotong PPh Pasal 23 dan 26 menggunakan aplikasi bukti potong elektronik atau e-bupot.selengkapnya

 Penerapan E-Bupot, 1.913 Wajib Pajak DilibatkanPenerapan E-Bupot, 1.913 Wajib Pajak DilibatkanRabu 8 Mei 2019 09:00Ridha Anantidibaca 799 kaliSemua Kategori

Ditjen Pajak telah mewajibkan sekitar 1.913 wajib pajak (WP) pemotong PPh Pasal 23 dan 26 menggunakan aplikasi bukti potong elektronik atau e-bupot.selengkapnya

 BI, Bea Cukai Sumbagtim, dan LPEI Bangun Virtual Office Kantor Bersama EksporBI, Bea Cukai Sumbagtim, dan LPEI Bangun Virtual Office Kantor Bersama EksporRabu 8 Mei 2019 08:49Ridha Anantidibaca 726 kaliSemua Kategori

Tim Klinik Ekspor Kantor wilayah Bea Cukai Sumatera Bagian Timur (Sumbagtim) bersinergi dengan perwakilan Bank Indonesia serta Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI) membangun dan meresmikan Kantor Bersama Ekspor dalam bentuk virtual office yang bertempat di Benteng Kuto Besak (BKB), Palembang.selengkapnya

 Bukti Potong Elektronik (E-Bupot) Pajak Diterapkan Bulan iniBukti Potong Elektronik (E-Bupot) Pajak Diterapkan Bulan iniSenin 6 Mei 2019 13:50Ridha Anantidibaca 1720 kaliSemua Kategori

Mulai bulan ini, wajib pajak (WP) pemotong PPh pasal 23 dan PPh Pasal 26 wajib membuat bukti pemotongan dan menyampaikan SPT melalui aplikasi bukti potong elektronik (e-bupot).selengkapnya

 Relaksasi PPnBM Mobil Listrik Jalan di TempatRelaksasi PPnBM Mobil Listrik Jalan di TempatSenin 6 Mei 2019 13:37Ridha Anantidibaca 518 kaliSemua Kategori

Implementasi relaksasi pengenaan Pajak Penjualan atas Barang Mewah (PPnBM) mobil listrik belum jelas. Pasalnya, pembahasan rancangan beleid ini masih dalam tahap koordinasi antarkementerian dan lembaga.selengkapnya

 10 Kontraktor Migas Penyumbang Pajak Terbesar di Indonesia10 Kontraktor Migas Penyumbang Pajak Terbesar di IndonesiaSenin 6 Mei 2019 11:07Ridha Anantidibaca 898 kaliSemua Kategori

PT Pertamina EP, anak usaha PT Pertamina (Persero), menjadi pembayar pajak minyak dan gas bumi kedua terbesar sepanjang tahun 2018 dengan nilai Rp7,46 triliun.selengkapnya

 Pengamat: reformasi pajak butuh desain dan dukungan politik yang kuatPengamat: reformasi pajak butuh desain dan dukungan politik yang kuatSenin 6 Mei 2019 10:42Ridha Anantidibaca 325 kaliSemua Kategori

Pengamat perpajakan Bawono Kristiaji mengatakan bahwa reformasi pajak di Indonesia tidak hanya membutuhkan desain yang bagus namun juga dukungan politik yang kuat.selengkapnya

 Relaksasi PPnBM Mobil Listrik Regulasinya masih DigodokRelaksasi PPnBM Mobil Listrik Regulasinya masih DigodokSenin 6 Mei 2019 09:34Ridha Anantidibaca 352 kaliSemua Kategori

Rencana relaksasi pengenaan PPnBM mobil listrik belum bisa dipastikan waktu penerapannya. Pasalnya, pembahasan rancangan beleid ini masih dalam tahap koordinasi antar kementerian dan lembaga.selengkapnya

 YLKI: Pajak Jasa Titip Relevan Asal tak Langgar Hak KonsumenYLKI: Pajak Jasa Titip Relevan Asal tak Langgar Hak KonsumenSenin 6 Mei 2019 09:31Ridha Anantidibaca 297 kaliSemua Kategori

Proses perjalanan reformasi pajak di Indonesia dinilai masih tertinggal dibandingkan dengan perubahan serupa yang dilakukan di negara lain.selengkapnya

 Terkuak Fakta, Banyak Perusahaan Tercatat di BEI Belum Bayar PajakTerkuak Fakta, Banyak Perusahaan Tercatat di BEI Belum Bayar PajakSelasa 30 Apr 2019 14:49Ridha Anantidibaca 460 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan menyebut masih ada beberapa perusahaan yang telat membayar pajaknya. Tak terkecuali bagi perusahaan-perusahaan yang tercatat di Bursa Efek Indonesia (BEI).selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :