Sri Mulyani: Tax Amnesty Bukan Hanya untuk 100 Orang Terkaya RISri Mulyani: Tax Amnesty Bukan Hanya untuk 100 Orang Terkaya RIJumat 26 Ags 2016 15:46Administratordibaca 1090 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengakui bahwa pegawai pajak mulai kewalahan dengan dua tugas khusus untuk mengawal penerimaan negara di APBN-P 2016. Pertama, program pengampunan pajak (tax amnesty) dengan target penerimaan Rp 165 triliun dan kedua, pengumpulan setoran pajak yang dipatok Rp 1.271,7 triliun.selengkapnya

 Satu dari Empat Orang Terkaya Indonesia Tak Ikut Tax AmnestySatu dari Empat Orang Terkaya Indonesia Tak Ikut Tax AmnestyRabu 1 Mar 2017 15:06Ajeng Widyadibaca 880 kaliSemua Kategori

“Memang ada satu yang merasa, ‘kan saya sudah bayar semua’. Sudah buka (data ke ditjen pajak) dan bayar besar sekali. Dia tidak mau minta (amnesti),” kata Sofjan Wanandi.selengkapnya

 KPK Heran Orang Terkaya Indonesia Bukan Pembayar Pajak TerbesarKPK Heran Orang Terkaya Indonesia Bukan Pembayar Pajak TerbesarKamis 29 Mar 2018 11:02Ridha Anantidibaca 692 kaliSemua Kategori

Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Laode M Syarief heran dengan pengumuman daftar pembayar pajak terbesar di Indonesia yang ternyata tak seluruhnya memuat daftar orang-orang terkaya di Indonesia. Beberapa nama tokoh yang selama ini didapuk Forbes sebagai sepuluh orang terkaya di Indonesia tak memenangkan penghargaan sebagai pembayar pajak terbesar.selengkapnya

 Orang Terkaya Inggris, Sir Jim Ratcliffe, Berencana Pindah ke Monaco Gara-gara PajakOrang Terkaya Inggris, Sir Jim Ratcliffe, Berencana Pindah ke Monaco Gara-gara PajakSelasa 19 Feb 2019 10:27Ridha Anantidibaca 288 kaliSemua Kategori

Orang terkaya Inggris, Sir Jim Ratcliffe, berencana meninggalkan negaranya untuk menghemat miliaran pound sterling atau puluhan triliun rupiah dalam bentuk pajak.selengkapnya

 Murdaya Poo Ikut Tax Amnesty Demi Anak CucuMurdaya Poo Ikut Tax Amnesty Demi Anak CucuSelasa 20 Sep 2016 08:53Administratordibaca 695 kaliSemua Kategori

Salah satu orang terkaya di Indonesia, Murdaya Widyawimarta Poo mengunjungi Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Jakarta Selatan di Jalan Jenderal Gatot Subroto, Senin (19/9). Jelas, kedatangan Murdaya untuk ikut pengampunan pajak.selengkapnya

 Kepastian Hukum untuk Pengusaha Diharapkan Tak Cuma Omong KosongKepastian Hukum untuk Pengusaha Diharapkan Tak Cuma Omong KosongSenin 19 Sep 2016 21:43Administratordibaca 946 kaliSemua Kategori

Salah satu orang terkaya di Indonesia, Murdaya Poo, kembali menambah daftar wajib pajak besar yang ikut dalam program tax amnesty. Murdaya pun berjanji mengajak dan mengampanyekan program tax amnesty ke pengusaha-pengusaha terutama dari etnis Tionghoa.selengkapnya

 Bos IMF Sarankan Kenaikan Pajak Orang KayaBos IMF Sarankan Kenaikan Pajak Orang KayaSenin 13 Jan 2020 12:42Ridha Anantidibaca 277 kaliSemua Kategori

Pemerintah harus mempertimbangkan untuk menaikkan pajak orang terkaya di negara masing-masing guna mengatasi ketidaksetaraan. Anjuan ini disampaikan Direktur Pelaksana Dana Moneter Internasional (International Monetary Fund/ IMF) Kristalina Georgieva dalam sebuah postingan blog pada Selasa (7/1) yang dilansir dari CNBC, Rabu (8/1).selengkapnya

 Pengusaha Kakap Bergiliran `Minta Ampun` ke Kantor PajakPengusaha Kakap Bergiliran `Minta Ampun` ke Kantor PajakKamis 22 Sep 2016 09:01Administratordibaca 387 kaliSemua Kategori

Daftar pengusaha kakap yang meminta pengampunan pajak dengan melaporkan harta kekayaannya bertambah panjang, menjelang berakhirnya periode pertama program amnesti pajak (tax amnesty) bulan ini. Meski berlangsung singkat, kedatangan mereka menyedot perhatian para wartawan karena merupakan orang-orang terkaya di negara ini.selengkapnya

 Pungutan pajak orang kaya belum optimalPungutan pajak orang kaya belum optimalSenin 14 Ags 2017 13:49Ajeng Widyadibaca 806 kaliSemua Kategori

Pemerintah mengakui kemampuan Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak mengoleksi penerimaan negara masih kurang optimal, terutama di kelompok terkaya. Penyebabnya tak lain karena skema tarif pajak penghasilan (PPh) di Indonesia masih terlalu sederhana dan belum mencerminkan asas keadilan. Padahal, PPh saat ini memiliki kontribusi besar terhadap penerimaan pajak.selengkapnya

 Konglomerat Indonesia di Tax HavenKonglomerat Indonesia di Tax HavenJumat 13 Mei 2016 22:30Administratordibaca 3776 kaliSemua Kategori

Dari 320 ribu entitas offshore yang dipublikasikan, terdapat sejumlah nama konglomerat Indonesia beserta keluarganya. Para taipan yang masuk dalam daftar orang terkaya versi Forbes itu tercatat memiliki perusahaan offshore aktif di negeri suaka pajak. Mayoritas taipan itu mendirikan perusahaan di British Virgin Island, wilayah yang menginduk pada Kerajaan Inggris Raya.selengkapnya

 Ed Sheeran Bayar Pajak Lebih Besar dari AmazonEd Sheeran Bayar Pajak Lebih Besar dari AmazonSenin 15 Okt 2018 09:29Ridha Anantidibaca 363 kaliSemua Kategori

Solois Ed Sheeran membayar pajak lebih besar dibanding dengan toko ritel online Amazon. Artis dengan bayaran tertinggi di Inggris dan artis solo terkaya di dunia itu membayar hampir 1 juta poundsterling atau hampir Rp 19 miliar lebih banyak dibanding dengan Amazon pada tahun lalu. Padahal, Ed memiliki penghasilan seperlima dari keuntungan Amazon.selengkapnya

 TAX AMNESTI: James Riady & Tahir IkutTAX AMNESTI: James Riady & Tahir IkutSabtu 3 Sep 2016 15:27Administratordibaca 3267 kaliSemua Kategori

Duo taipan Indonesia, James Riady dan Tahir mengikuti pengampunan pajak alias tax amnesty yang tengah digulirkan pemerintah.selengkapnya

 Raja Thailand Maha Vajiralongkorn dibebaskan pajak atas beberapa properti dan tanahRaja Thailand Maha Vajiralongkorn dibebaskan pajak atas beberapa properti dan tanahSenin 29 Jul 2019 09:38Ridha Anantidibaca 535 kaliSemua Kategori

Raja Thailand Maha Vajiralongkorn akan dibebaskan dari pajak atas beberapa tanah miliknya, menurut pengumuman pemerintah. Raja,yang berulang tahun ke-67 pada hari Minggu ini telah mengawasi perubahan besar dalam pengelolaan kerjaan sejak ia naik takhta tahun 2016.selengkapnya

 Pajak diminta tak hanya memburu wajib pajak besarPajak diminta tak hanya memburu wajib pajak besarSelasa 13 Des 2016 10:44Ajeng Widyadibaca 643 kaliSemua Kategori

Bulan Desember 2016 menjadi periode krusial bagi otoritas pajak. Apalagi, akhir tahun ini, pemerintah akan melihat keberhasilan program pengampunan pajak atau Tax Amnesty yang akan mengakhiri periode kedua.selengkapnya

 Miliuner Dunia Ingin Pajak Orang Kaya NaikMiliuner Dunia Ingin Pajak Orang Kaya NaikKamis 27 Jun 2019 15:04Ridha Anantidibaca 183 kaliSemua Kategori

Miliuner George Soros mengirim surat terbuka agar pajak orang kaya dinaikan. Permintaan ini dia sampaikan karena pajak para miliuner dinilai bisa menyelesaikan berbagai masalah seperti krisis iklim dan membantu pertumbuhan ekonomi.selengkapnya

 Tax Amnesty Cetak Rekor, Menkeu: Ada Pengusaha Kaya Belum IkutTax Amnesty Cetak Rekor, Menkeu: Ada Pengusaha Kaya Belum IkutRabu 1 Mar 2017 12:28Ajeng Widyadibaca 407 kaliSemua Kategori

Total nilai deklarasi harta Rp 4.419 triliun, melebihi target pemerintah yang sebesar Rp 4.000 triliun atau setara 34,4 persen dari PDB. "Banyak negara yang ingin lihat," kata Sri.selengkapnya

 Tak Ragu Kejar WP KakapTak Ragu Kejar WP KakapSabtu 10 Des 2016 10:57Ajeng Widyadibaca 1593 kaliSemua Kategori

Pemerintah tidak ragu mengejar wajib pajak besar yang belum memanfaatkan program pengampunan pajak. Para wajib pajak kelas kakap atau prominen yang belum mengikuti tax amnesty diminta untuk memanfaatkan kesempatan tersebut sebe lum berakhir pada Maret 2017.selengkapnya

 `Makin Kaya, Presentase Pajak Harus Makin Besar!` Mantap Jiwa, Miliarder!`Makin Kaya, Presentase Pajak Harus Makin Besar!` Mantap Jiwa, Miliarder!Senin 13 Jan 2020 13:37Ridha Anantidibaca 416 kaliSemua Kategori

Bill Gates memulai dekade terakhir dengan kekayaan lebih dari US miliar. Ia pun berjanji untuk menggunakan sebagian besar kekayaannya untuk beramal.selengkapnya

 Bill Gates: Makin Kaya, Persentase Pajak Harus Makin Besar!Bill Gates: Makin Kaya, Persentase Pajak Harus Makin Besar!Senin 13 Jan 2020 12:50Ridha Anantidibaca 444 kaliSemua Kategori

Bill Gates memulai dekade terakhir dengan kekayaan lebih dari 50 miliar dolar AS. Ia pun berjanji untuk menggunakan sebagian besar kekayaannya untuk beramal.selengkapnya

 10 Negara yang Tidak Mewajibkan Pajak Bagi Rakyatnya10 Negara yang Tidak Mewajibkan Pajak Bagi RakyatnyaSabtu 21 Mei 2016 17:29Administratordibaca 8070 kaliSemua Kategori

Dalam suatu sistem pemerintahan dalam negara, membayar pajak secara rutin merupakan salah satu kewajiban dasar yang harus ditaati dan dilaksanakan oleh setiap warganya. Dana hasil pajak merupakan pendapatan kas negara yang digunakan untuk kepentingan dan menyejahterakan masyarakat secara umum, seperti misalnya pembangunan jalan raya, fasilitas umum, bantuan sosial untuk masyarakat, dan lain-lain.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :