Menteri BUMN Tawarkan Dana Repatriasi Diinvestasikan ke HortikulturaMenteri BUMN Tawarkan Dana Repatriasi Diinvestasikan ke HortikulturaSelasa 9 Ags 2016 07:36Administratordibaca 1049 kaliSemua Kategori

Menteri Badan Usaha Milik Negeri (BUMN), Rini Soemarno menawarkan berbagi proyek yang bisa menjadi pilihan investasi dana repatriasi amnesti pajak. Salah satunya, untuk investor kecil menengah bisa menginvestasikan dananya di proyek hortikultura yang ada di Jabar.selengkapnya

 Sudah Rp 804 T Investasi Masuk RI Berkat Insentif PajakSudah Rp 804 T Investasi Masuk RI Berkat Insentif PajakJumat 22 Nov 2019 16:08Ridha Anantidibaca 329 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan insentif pajak telah berhasil menarik investasi sebesar Rp 804 triliun. Hal itu diungkapkannya saat menjadi pembicara di US-Indonesia Investment Summit, di Hotel Mandarin, Jakarta, Kamis (21/11/2019).selengkapnya

 Rancangan Perpres Core Tax Administration System Sudah Masuk SetnegRancangan Perpres Core Tax Administration System Sudah Masuk SetnegSenin 5 Feb 2018 11:41Ridha Anantidibaca 488 kaliSemua Kategori

Pembaruan core tax administration system yang kini sudah uzur akan segera dilakukan. Langkah ini bakal menambah daya gedor otoritas pajak dalam meningkatkan kepatuhan wajib pajak.selengkapnya

 Hasilkan Pundi-Pundi Rupiah, Selebgram Sudah Masuk sebagai Wajib PajakHasilkan Pundi-Pundi Rupiah, Selebgram Sudah Masuk sebagai Wajib PajakKamis 27 Okt 2016 12:52Administratordibaca 585 kaliSemua Kategori

Pemberlakuan pajak terhadap selebgram dinilai bukan merupakan suatu hal yang baru mengingat berdasarkan hukum yang berlaku bahwa mereka yang mendapatkan penghasilan dari internet dianggap sebagai subjek pajak.selengkapnya

 Ada batasan pembebasan bea masuk, Lazada merilis fitur komponen pajak dan bea masukAda batasan pembebasan bea masuk, Lazada merilis fitur komponen pajak dan bea masukSelasa 4 Feb 2020 13:39Ridha Anantidibaca 2728 kaliSemua Kategori

Platfom berbelanja berbasis online, Lazada mengatakan, pihaknya mematuhi pemberlakuan aturan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 199 Tahun 2019 tentang Ketentuan Kepabeanan, Cukai, dan Pajak Atas Impor Barang Kiriman.selengkapnya

 Masuk Harta, Produk Asuransi Wajib Masuk Tax AmnestyMasuk Harta, Produk Asuransi Wajib Masuk Tax AmnestySenin 10 Okt 2016 16:12Admindibaca 4973 kaliSemua Kategori

Ketua Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI) Hendrisman Rahim mengatakan, produk asuransi yang mengandung nilai investasi, termasuk unit-linked dikategorikan sebagai harta yang wajib dideklarasikan dan dikenai tarif tebusan dalam kebijakan pengampunan pajak, alias tax amnesty.selengkapnya

 SPT PBB Sudah Keluar, Yuk Bayar!SPT PBB Sudah Keluar, Yuk Bayar!Jumat 10 Feb 2017 14:59Ajeng Widyadibaca 2639 kaliSemua Kategori

Setiap tahun, masyarakat yang masuk golongan Wajib Pajak (WP) karena mempunyai properti (baik tanah, rumah, atau ruko) akan dikenakan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB).selengkapnya

 Jokowi sudah teken UU Tax AmnestyJokowi sudah teken UU Tax AmnestySabtu 9 Jul 2016 09:09Administratordibaca 843 kaliSemua Kategori

Presiden Joko Widodo telah meneken draf Undang-Undang Pengampunan Pajak atau tax amnesty yang disetujui DPR.selengkapnya

 Tok! Beleid Tax Holiday Sudah DiterbitkanTok! Beleid Tax Holiday Sudah DiterbitkanJumat 30 Nov 2018 16:04Ridha Anantidibaca 408 kaliSemua Kategori

Pemerintah memastikan penerbitan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) terbaru mengenai fasilitas pengurangan pajak penghasilan badan (PPh) atau "tax holiday" yang merupakan bagian dari paket kebijakan ekonomi jilid XVI.selengkapnya

 Kemenperin Sudah Sosialisasi `Carbon Tax`Kemenperin Sudah Sosialisasi `Carbon Tax`Kamis 24 Mei 2018 15:02Ridha Anantidibaca 372 kaliSemua Kategori

Kementerian Perindustrian sebagai inisiator program Low Carbon Emission Vehicle (LCEV), juga turut mengusulkan harmonisasi sistem perpajakan baru berdasarkan emisi CO2 yang dikeluarkan kendaraan, atau carbon tax.selengkapnya

 2 Juta Orang Sudah Lapor SPT2 Juta Orang Sudah Lapor SPTJumat 2 Mar 2018 13:27Ridha Anantidibaca 540 kaliSemua Kategori

Sebanyak 2 juta Wajib Pajak (WP) telah menyampaikan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan hingga saat ini. Batas waktu penyampaian lapor SPT paling lambat 31 Maret 2018 untuk WP Orang Pribadi dan WP Badan 30 April 2018.selengkapnya

 Pelaporan SPT sudah capai 2 juta WPPelaporan SPT sudah capai 2 juta WPKamis 1 Mar 2018 14:18Ridha Anantidibaca 346 kaliSemua Kategori

Bulan Maret merupakan waktunya untuk melaporkan Surat Pemberitahuan Tahunan (SPT). Namun beberapa Wajib Pajak (WP) telah melakukan melakukan pelaporan SPT.selengkapnya

 Akhirnya, PMK Tax Amnesty Sudah LengkapAkhirnya, PMK Tax Amnesty Sudah LengkapRabu 10 Ags 2016 07:53Administratordibaca 1174 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani segera bergerak cepat setelah menjabat sebagai menteri selama kurang lebih dua pekan. Kini, Sri Mulyani telah menuntaskan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) dalam penerapan program pengampunan pajak.selengkapnya

 Tax Amnesty sudah Sesuai KonstitusiTax Amnesty sudah Sesuai KonstitusiJumat 1 Jul 2016 16:16Administratordibaca 922 kaliSemua Kategori

Direktur Center of Indonesia Taxation and Analysis (CITA) Yustinus Prastowo bahwa tidak benar jika UU Pengampunan Pajak yang telah disahkan DPR RI merupakan inkonstitusi. Justru kata dia, pasal yang jadi acuan adalah pasal 5, pasal 20, dan pasal 23A dalam UUD 1945.selengkapnya

 DJP: Selebgram Sudah Kena PajakDJP: Selebgram Sudah Kena PajakJumat 11 Jan 2019 10:41Ridha Anantidibaca 421 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menyatakan para selebgram yang memperoleh pendapatan dari unggahan sebuah produk telah dikenakan pajak. Namun pajak yang ditarik dari para selebgram ini bersifat umum.selengkapnya

 Realisasi Penerimaan Pajak Sudah 40,84%Realisasi Penerimaan Pajak Sudah 40,84%Rabu 11 Jul 2018 14:17Ridha Anantidibaca 174 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan mencatat realisasi penerimaan pajak hingga akhir Juni 2018 telah mencapai Rp581,54 triliun atau 40,84 persen dari target Rp1.424 triliun.selengkapnya

 Reformasi Pajak sudah On the TrackReformasi Pajak sudah On the TrackJumat 6 Apr 2018 14:16Ridha Anantidibaca 425 kaliSemua Kategori

Penguatan reformasi pajak serta kepabeanan dan cukai telah memasuki tahun kedua yang per Februari 2018 telah mencapai tahap 27 persen.selengkapnya

 Dana Tax Amnesty Mulai MasukDana Tax Amnesty Mulai MasukSabtu 23 Jul 2016 08:26Administratordibaca 869 kaliSemua Kategori

Dana hasil pelaksanaan program pengampunan pajak (tax amnesty) sudah mulai masuk ke rekening pemerintah. Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan telah mendapatkan laporan pernyataan harta dari wajib pajak pada pekan pertama pelaksanaan program.selengkapnya

 Bea masuk barang digital difinalisasiBea masuk barang digital difinalisasiJumat 5 Jan 2018 12:09Ridha Anantidibaca 553 kaliSemua Kategori

Wakil Menteri Keuangan Mardiasmo mengatakan, bea masuk untuk barang digital (intangible goods) pasti akan diterapkan pada tahun ini. Peraturan menteri keuangan (PMK) soal bea masuk ini sedang difinalisasi.selengkapnya

 Dua Aset Ini Dilarang Masuk Tax AmnestyDua Aset Ini Dilarang Masuk Tax AmnestyJumat 12 Ags 2016 10:26Administratordibaca 1745 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak menyatakan ada dua aset yang tidak bisa diikutsertakan dalam pengampunan pajak. Kedua harta tersebut yakni aset yang sedang dalam sengketa dan aset yang sudah dilaporkan dalam Surat Pemberitahuan (SPT) Pajak.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :