Rencana Tax Amnesty Bikin Bos Kadin Was-wasRencana Tax Amnesty Bikin Bos Kadin Was-wasRabu 27 Apr 2016 13:44Administratordibaca 677 kaliSemua Kategori

Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) Indonesia, Rosan P Roeslani mengaku was-was dengan rencana penerapan tax amnesty atau pengampunan pajak. Kenapa ya? Rosan mengkhawatirkan, target repatriasi atau dana yang diparkir di luar negeri yang masuk ke Indonesia, tidak sesuai ekspektasi pemerintah.selengkapnya

 Menkeu Rencana Bikin Suaka Pajak di IndonesiaMenkeu Rencana Bikin Suaka Pajak di IndonesiaSelasa 21 Jun 2016 11:30Administratordibaca 1066 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Bambang Brodjonegoro berencana mendirikan suaka pajak atau tax haven di Indonesia. Hal ini dilakukan untuk menarik dana warga negara Indonesia (WNI) yang masih parkir di luar negeri. "Bentuknya kamu lihat Pulau Labuan di Malaysia, ya kira-kira seperti itu. Jadi dia boleh punya bisnis di luar negeri, tapi base-nya di Indonesia saja jangan di luar negeri," katanyaselengkapnya

 BNI Bikin Menkeu Terkesima, Soal Apa???BNI Bikin Menkeu Terkesima, Soal Apa???Rabu 14 Mar 2018 14:26Ridha Anantidibaca 240 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan RI mengapresiasi PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk lantaran menjadi salah satu wajib pajak badan yang patuh membayar kewajiban pajak kepada negara.selengkapnya

 Pemerintah Matangkan Rencana PPh 10 PersenPemerintah Matangkan Rencana PPh 10 PersenAhad 14 Ags 2016 07:54Administratordibaca 1074 kaliSemua Kategori

Di sela-sela sosialiasai kebijakan pengampunan pajak, tax amnesty, di Semarang, Presiden Joko Widodo sempat melontarkan rencana pemerintah memangkas pajak penghasilan (PPh). Tarif PPh yang saat ini 25 persen bakal diturunkan kurang dari 20 persen.selengkapnya

 Pemerintah Siapkan Rencana AlternatifPemerintah Siapkan Rencana AlternatifAhad 28 Ags 2016 22:10Administratordibaca 588 kaliSemua Kategori

Pemerintah tengah meyiapkan rencana alternatif (backup plan) untuk mengantisippasi bila target penerimaan program amnesti pajak tidak tercapai. Dari target tebusan amnesti pajak yang ditetapkan Rp 165 triliun untuk tahun ini, hingga Jumat (26/8) malam baru terealisasi Rp 1,74 triliun atau sekitar 1,1% dari target.selengkapnya

 Ini Rencana Syarat Mendapat Tax AmnestyIni Rencana Syarat Mendapat Tax AmnestyJumat 12 Feb 2016 09:44Administratordibaca 3803 kaliSemua Kategori

Pemerintah memberikan sejumlah persyaratan bagi wajib pajak (WP) yang akan mengajukan pengampunan pajak atawa Tax Amnesty. Salah satunya, bagi wajib pajak yang sedang dalam sengketa pajak. Pasal 7 ayat 3 huruf f draft Rancangan Undang-Undang (RUU) Pengampunan Pajak, diatur bahwa pengajuan pengampunan harus diiringi dengan surat pernyataan mencabut permohonan pengembalian kelebihan pembayaran pajakselengkapnya

 Rencana Pajak E-Commerce DiskriminatifRencana Pajak E-Commerce DiskriminatifRabu 31 Jan 2018 09:58Ridha Anantidibaca 418 kaliSemua Kategori

Pelaku industri e-commerce menilai rencana penerapan pajak untuk belanja daring diskriminatif. Perlakuan berbeda diterapkan pada pedagang di platform marketplace dan platform media sosial.selengkapnya

 Dominasi GoPay dan OVO Bikin Sri Mulyani KhawatirDominasi GoPay dan OVO Bikin Sri Mulyani KhawatirKamis 14 Feb 2019 13:58Ridha Anantidibaca 1010 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani mulai memberikan perhatian khusus kepada perusahaan pembayaran QR code seperti OVO dan GoPay. Bahkan ia meminta seluruh pegawai Kementerian Keuangan mempelajari tentang teknologi keuangan digital itu.selengkapnya

 PPh 0,5% Bikin Akses Permodalan UMKM MudahPPh 0,5% Bikin Akses Permodalan UMKM MudahKamis 28 Jun 2018 16:07Ridha Anantidibaca 264 kaliSemua Kategori

Pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) bakal segera menikmati tarif baru Pajak Penghasilan (PPh) dari yang tadinya 1% menjadi 0,5%. Kebijakan ini tertuang dalam Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2018 yang merupakan revisi dari PP Nomor 46 Tahun 2013 bakal berlaku per 1 Juli mendatang.selengkapnya

 Perpres BO Bikin Pemerintah Makin `Garang`Perpres BO Bikin Pemerintah Makin `Garang`Kamis 8 Mar 2018 09:29Ridha Anantidibaca 207 kaliSemua Kategori

Implementasi Perpres Nomor 13/2018 tentang Prinsip Mengenali Pemilik Manfaat dari Korporasi dalam rangka Pencegahan dan Pemberantasan Tindak Pidana Pencucian Uang dan Tindak Pidana Terorisme dinilai bisa menambah ‘garang’ pemerintah.selengkapnya

 Utang Bisa Bikin Ekonomi PositifUtang Bisa Bikin Ekonomi PositifRabu 30 Nov 2016 11:48Ajeng Widyadibaca 590 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan (Menkeu), Sri Mulyani Indrawati menegaskan bahwa defisit anggaran dan rasio utang pemerintah Indonesia masih relatif lebih rendah dibanding negara lainnya. Dengan pengelolaan yang baik, utang dapat menjadi faktor yang membuat ekonomi positif.selengkapnya

 Jika bikin tax haven, RI bisa dikecam G20Jika bikin tax haven, RI bisa dikecam G20Kamis 25 Ags 2016 13:22Administratordibaca 888 kaliSemua Kategori

Keinginan sejumlah konglomerat agar Pemerintah Indonesia mendirikan wilayah suaka pajak, akan sulit terlaksana. Sebab Indonesia merupakan salah satu negara anggota G-20 yang menolak keras penghindaran pajak dan menginginkan transparansi data pajak.selengkapnya

 Ini yang Bikin Tax Amnesty Jadi MenarikIni yang Bikin Tax Amnesty Jadi MenarikRabu 27 Jul 2016 07:25Administratordibaca 642 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menyatakan, program kebijakan pengampunan paja,k atau tax amnesty jauh lebih menarik minat masyarakat dibandingkan kebijakan sunset policy yang diterbitkan pemerintah pada 2008 silam.selengkapnya

 Wapres JK: Tax Amnesty, Bikin WP Tidur NyenyakWapres JK: Tax Amnesty, Bikin WP Tidur NyenyakKamis 21 Jul 2016 16:18Administratordibaca 680 kaliSemua Kategori

Wakil Presiden, Jusuf Kalla (JK) menyebut Undang-undang Pengampunan Pajak atau Tax Amnesty untuk membuat para wajib pajak untuk bisa tidur dengan nyenyak dan enak.selengkapnya

 Kebijakan Tax Amnesty RI Bikin Singapura GerahKebijakan Tax Amnesty RI Bikin Singapura GerahSenin 18 Jul 2016 13:06Administratordibaca 1087 kaliSemua Kategori

Kebijakan tax amnesty atau pengampunan pajak yang diusung Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) membuat negara tetangga seperti Singapura gerah. Tak mau kecolongan, negeriSinga Putih itu kemungkinan akan mengeluarkan insentif untuk menahan dana masyarakat Indonesia di sana.selengkapnya

 Ken: Tax Amnesty Bikin WP Jujur Laporkan KekayaanKen: Tax Amnesty Bikin WP Jujur Laporkan KekayaanSelasa 3 Mei 2016 19:02Administratordibaca 1023 kaliSemua Kategori

Direktur Jenderal Pajak Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Ken Dwijugiasteadi mengatakan, tax amnesty secara harfiah dapat membantu orang untuk jujur. Karena, orang akan melaporkan hartanya yang tidak ada di dalam SPT lewat tax amnesty. "Tujuan tax amnesty itu secara harfiah untuk membuat orang jadi jujur. Karena, mereka akan melaporkan hartanya yang enggak ada di SPT," kata Ken di Jakarta, Selasaselengkapnya

 Mau pajak ringan, UKM wajib bikin pembukuanMau pajak ringan, UKM wajib bikin pembukuanJumat 20 Apr 2018 14:51Ridha Anantidibaca 989 kaliSemua Kategori

Inilah iming-iming diskon pajak super murah bagi pelaku usaha kecil menengah (UKM). Pemerintah tengah menyiapkan insentif bagi UKM berupa pajak sebesar 0,5% dari omzet.selengkapnya

 Aturan pajak kembali bikin resahAturan pajak kembali bikin resahJumat 2 Mar 2018 14:27Ridha Anantidibaca 351 kaliSemua Kategori

Baru saja keluar, Peraturan Menteri Keuangan (PMK) No.15/PMK.03/2018 tentang Cara Lain Penghitungan Peredaran Bruto langsung membuat resah. Protes langsung datang dari pengusaha. Mereka menilai: aturan itu akan memacu masalah yang bisa merugikan wajib pajak.selengkapnya

 BI: Amnesti Pajak Bikin Likuiditas MengetatBI: Amnesti Pajak Bikin Likuiditas MengetatRabu 19 Okt 2016 10:14Administratordibaca 992 kaliSemua Kategori

Likuiditas bank mengetat jelang akhir tahun 2016. Ini terbukti dari kenaikan suku bunga overnight di pasar uang antar bank. Bank Indonesia (BI) memantau, program pengampunan pajak atau tax amnesty turut menyedot likuiditas bank. Nasabah menarik dana untuk pembayaran uang tebusan.selengkapnya

 Rencana Kenaikan Cukai Rokok DimatangkanRencana Kenaikan Cukai Rokok DimatangkanSelasa 24 Jul 2018 10:50Ridha Anantidibaca 318 kaliSemua Kategori

Pemerintah mulai merumuskan rencana penerbitan Peraturan Menteri Keuamgan (PMK) terkait kenaikan tarif cukai rokok. Rencana kenaikan cukai tersebut merupakan kebijakan yang rutin dilakukan pemerintah setiap tahun.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :