Saran Pengusaha agar Tax Amnesty Berjalan LancarSaran Pengusaha agar Tax Amnesty Berjalan LancarKamis 4 Ags 2016 12:53Administratordibaca 1272 kaliSemua Kategori

Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) optimistis program pengampunan pajak (tax amnesty) akan berjalan sukses. Hal ini dilihat dari komitmen yang besar dari pemerintah dan antusias para pengusaha saat sosialisasi program ini. Ketua Umum Apindo Haryadi Sukamdani mengatakan, para pengusaha telah melihat komitmen yang tinggi dari Presiden Joko Widodo dan Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati akanselengkapnya

 Ini 7 Syarat dari Pengusaha Agar Tax Amnesty RI BerhasilIni 7 Syarat dari Pengusaha Agar Tax Amnesty RI BerhasilJumat 22 Jul 2016 06:46Administratordibaca 653 kaliSemua Kategori

Asosiasi Pengusaha Indonesia menyatakan bahwa, keberhasilan program kebijakan pengampunan pajak atau tax amnesty harus didukung setidaknya tujuh prasyarat. Secara garis besar, kebijakan ini diharapkan dapat meningkatkan kembali gairah perekonomian bangsa.selengkapnya

 Agar Amnesti Pajak Sukses, Ini Saran PengusahaAgar Amnesti Pajak Sukses, Ini Saran PengusahaRabu 24 Ags 2016 19:57Administratordibaca 1709 kaliSemua Kategori

Pajak merupakan sumber pendapatan negara yang menjadi tulang punggung pembangunan. Faktanya, kesadaran masyarakat dalam membayar pajak, masih perlu ditingkatkan. Di balik masih rendahnya kesadaran masyarakat, atau sebut saja wajib pajak (WP), menurut Ketua bidang Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Johnny Darmawan Danusasmita, ada ganjalan seputar kepercayaan.selengkapnya

 JK: Perlu Pendekatan Agar Pengusaha Besar Ikut Tax AmnestyJK: Perlu Pendekatan Agar Pengusaha Besar Ikut Tax AmnestyRabu 31 Ags 2016 18:00Administratordibaca 424 kaliSemua Kategori

Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) menegaskan pentingnya para pengusaha besar untuk mengikuti program kebijakan pengampunan pajak atau tax amnesty. Karena itu, menurut dia, diperlukan langkah sosialisasi yang lebih jelas serta langkah pendekatan terhadap para pengusaha besar tersebut.selengkapnya

 Mumpung Tarif Tebusan 2%, Pengusaha Agar Dirayu Deklarasi AsetMumpung Tarif Tebusan 2%, Pengusaha Agar Dirayu Deklarasi AsetSenin 29 Ags 2016 09:35Administratordibaca 695 kaliSemua Kategori

Program pengampunan pajak atau tax amnesty sebaiknya dimanfaatkan dengan baik oleh Kantor Wilayah Pajak guna mengajak perusahaan berskala nasional yang memiliki cabang di daerah ini dan menyimpan dananya di industri keuangan Kalbar.selengkapnya

 Aturan Libur Bayar Pajak Direvisi, Pengusaha: Agar Bisa BersaingAturan Libur Bayar Pajak Direvisi, Pengusaha: Agar Bisa BersaingSelasa 13 Mar 2018 13:49Ridha Anantidibaca 242 kaliSemua Kategori

Pemerintah sedang melakukan revisi terhadap beberapa aturan pajak yang diharapkan selesai pada akhir Maret. Salah satunya aturan 'libur pajak' atau tax allowance dan tax holiday.selengkapnya

 Pengusaha minta agar dana kompensasi TKA tidak jadi penerimaan negara bukan pajakPengusaha minta agar dana kompensasi TKA tidak jadi penerimaan negara bukan pajakJumat 22 Jan 2021 10:18Ridha Anantidibaca 419 kaliSemua Kategori

Pengusaha menyebut Dana Kompensasi Penggunaan Tenaga Kerja Asing (DKPTKA) jangan menjadi Pendapatan Negara Bukan Pajak (PNBP).selengkapnya

 Agar defisit tak gemuk, ini opsi untuk pemerintahAgar defisit tak gemuk, ini opsi untuk pemerintahKamis 26 Jan 2017 13:00Ajeng Widyadibaca 522 kaliSemua Kategori

Per Desember 2016, utang Indonesia tercatat Rp 3.467 triliun. Jika ditambah utang sepanjang tahun berjalan sebesar Rp 384,7 triliun, utang Indonesia sudah mencapai Rp 3.851,1 triliun di 2017.selengkapnya

 Pemerintah Putar Otak Agar PPN Pertanian Tak Beratkan PetaniPemerintah Putar Otak Agar PPN Pertanian Tak Beratkan PetaniRabu 20 Feb 2019 10:53Ridha Anantidibaca 1264 kaliSemua Kategori

Pemerintah melalui Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian saat ini tengah memutar otak untuk memikirkan sejumlah cara yang tepat agar keberadaan kebijakan terkait Pajak Pertambahan Nilai (PPN) pertanian, tidak membebani petani.selengkapnya

 Pemerintah revisi aturan gijzeling agar lebih realistisPemerintah revisi aturan gijzeling agar lebih realistisRabu 7 Feb 2018 10:34Ridha Anantidibaca 662 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak mempermudah syarat pelepasan penanggung pajak yang disandera/paksa badan (gijzeling).selengkapnya

 Petugas Pajak `Door to Door` ke Pengusaha Agar Ikut Tax AmnestyPetugas Pajak `Door to Door` ke Pengusaha Agar Ikut Tax AmnestySenin 29 Ags 2016 11:33Administratordibaca 712 kaliSemua Kategori

Pemerintah bekerjasama dengan Asosiasi Pengusaha Indonesia (APINDO) akan mengerahkan tim untuk mendatangi (door to door) para pengusaha satu persatu supaya ikut program pengampunan pajak (tax amnesty), termasuk mengalihkan hartanya di luar negeri ke Indonesia. Upaya ini mulai dilakukan hari ini (29/8/2016).selengkapnya

 Pemerintah Awasi Dana Tax Amnesty Agar Tak Kabur ke Luar NegeriPemerintah Awasi Dana Tax Amnesty Agar Tak Kabur ke Luar NegeriSelasa 26 Jul 2016 11:06Administratordibaca 2027 kaliSemua Kategori

Beberapa pihak masih meragukan upaya pemerintah untuk menahan dana hasil repatriasi dari program pengampunan pajak (tax amnesty) terus berada di Indonesia dalam jangka waktu lama. Pemerintah 'mengunci' dana tersebut selama tiga tahun agar tidak kabur lagi ke luar negeri.selengkapnya

 Pemerintah Klaim Butuh Pembukuan UMKM Agar Tak Salah KebijakanPemerintah Klaim Butuh Pembukuan UMKM Agar Tak Salah KebijakanSenin 9 Jul 2018 14:53Ridha Anantidibaca 314 kaliSemua Kategori

Pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah mengaku kurang gembira, meski adanya pemotongan pajak penghasilan atau PPh final sebesar 0,5 persen. Sebab, pemerintah juga mewajibkan pembukuan setelah habis masa skema PPh final tersebut selesai.selengkapnya

 Wakil Ketua DPR Ingatkan Pemerintah Agar Tax Amnesty Tidak Salah SasaranWakil Ketua DPR Ingatkan Pemerintah Agar Tax Amnesty Tidak Salah SasaranKamis 1 Sep 2016 15:02Administratordibaca 798 kaliSemua Kategori

Wakil Ketua DPR RI, Fadli Zon meminta agar pelaksanaan UU pengampunan pajak‎ (tax amnesty) tidak salah sasaran. Hal itu harus dimanfaatkan para orang-orang kaya yang berada di luar negeri dan tidak membayar pajak.selengkapnya

 Pemerintah putar otak agar penerimaan pajak tahun depan naik 8%Pemerintah putar otak agar penerimaan pajak tahun depan naik 8%Rabu 14 Okt 2020 15:27Ridha Anantidibaca 209 kaliSemua Kategori

Kepala Badan Kebijakan Fiskal (BKF) Febrio Kacaribu mengatakan target penerimaan pajak tahun depan seharusnya bisa tumbuh 8%. Angka tersebut mengkalkulasi target pertumbuhan ekonomi 2021 sebesar 5% dan inflasi 3%.selengkapnya

 Chatib Basri imbau agar pemerintah alihkan insentif pajak untuk BLT, ini alasannyaChatib Basri imbau agar pemerintah alihkan insentif pajak untuk BLT, ini alasannyaSelasa 21 Jul 2020 13:14Ridha Anantidibaca 174 kaliSemua Kategori

Pemerintah tengah berupaya keras dalam menjaga perekonomian Indonesia yang tengah diterpa badai Covid-19. Pemerintah pun fokus dalam pengembangan program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN).selengkapnya

 Pemerintah Perlu Beri Keringanan Pajak Bagi Produsen Agar Bisa BerinovasiPemerintah Perlu Beri Keringanan Pajak Bagi Produsen Agar Bisa BerinovasiJumat 3 Jul 2020 10:19Ridha Anantidibaca 296 kaliSemua Kategori

Pemerintah perlu mendukung pertumbuhan inovasi suatu produk dengan eksternalitas negatif yang lebih rendah. Salah satu caranya dengan pengenaan pajak yang lebih rendah untuk produk alternatif yang membawa dampak positif bagi masyarakat.selengkapnya

 Pemerintah cari celah agar penerimaan pajak di tahun depan bisa tumbuh 8%Pemerintah cari celah agar penerimaan pajak di tahun depan bisa tumbuh 8%Rabu 14 Okt 2020 15:17Ridha Anantidibaca 321 kaliSemua Kategori

Kepala Badan Kebijakan Fiskal (BKF) Febrio Kacaribu mengatakan target penerimaan pajak tahun depan seharusnya bisa tumbuh 8%. Angka tersebut mengkalkulasi target pertumbuhan ekonomi 2021 sebesar 5% dan inflasi 3%.selengkapnya

 Pengusaha: Pemerintah Sebaiknya Fokus ke PPN dan PPhPengusaha: Pemerintah Sebaiknya Fokus ke PPN dan PPhKamis 27 Des 2018 15:09Ridha Anantidibaca 252 kaliSemua Kategori

Wakil Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Shinta Widjaja Kamdani menilai, insentif seperti tax holiday tidak memberikan dampak signifikan terhadap pengusaha. Sebab, insentif ini cenderung berefek lebih terhadap investasi atau penanaman modal dalam membangun perusahaan di Indonesia.selengkapnya

 Pemerintah Dorong Pengusaha MLM Bayar PajakPemerintah Dorong Pengusaha MLM Bayar PajakSabtu 4 Jun 2016 10:56Administratordibaca 1180 kaliSemua Kategori

Pemerintah mendorong para pelaku usaha pemasaran berjenjang alias Multi Level Marketing (MLM) agar bersedia membayar pajak penghasilan (PPh). Pajak itu dipungut dari bonus yang diterima oleh pengusaha MLM tersebut. Selama ini, para pelaku usaha MLM masih enggan membayar pajak penghasilan. Sebab, mereka mengeluhkan penghasilan dari bonus yang diperolehnya masih harus dikurangi biaya lainnya.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :