Tambal Defisit BPJS Kesehatan, Pemerintah Tak Asal Potong Pajak RokokTambal Defisit BPJS Kesehatan, Pemerintah Tak Asal Potong Pajak RokokSenin 8 Okt 2018 10:51Ridha Anantidibaca 364 kaliSemua Kategori

Pemerintah tak akan asal memotong jatah pajak rokok pemerintah daerah untuk menambal defisit jaminan kesehatan nasional atau JKN. Pasalnya, sebelum dilakukan pemotogan, pemerintah daerah dan pihak Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Nasional (BPJS) Kesehatan harus terlebih dahulu menandatangani berita acara.selengkapnya

 Gaikindo ikut suarakan harmonisasi pajak otomotifGaikindo ikut suarakan harmonisasi pajak otomotifSenin 8 Okt 2018 10:45Ridha Anantidibaca 191 kaliSemua Kategori

Rencana penurunan pajak penjualan atas barang mewah (PPnBM) untuk mobil sedan kembali mengemuka. Kementerian Perindustrian menyampaikan usulan tersebut ke Kementerian Keuangan dalam rangka memicu pertumbuhan sektor otomotif menuju Revolusi Industri 4.0, terutama menyasar mobil sedan yang berorientasi eksporselengkapnya

 Wajib Pajak di Palu dan Donggala Dapat KelonggaranWajib Pajak di Palu dan Donggala Dapat KelonggaranJumat 5 Okt 2018 15:08Ridha Anantidibaca 817 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan memberikan keringanan pembayaran pajak bagi wajib pajak (WP) korban bencana gempa bumi dan tsunami di Palu serta Donggala. Kebijakan ini mengecualikan sanksi perpajakan dan memberikan perpanjangan batas waktu pengajuan keberatan.selengkapnya

 Menkeu: Jangan Pernah Berpikir Bea Cukai hanya SatpamMenkeu: Jangan Pernah Berpikir Bea Cukai hanya SatpamJumat 5 Okt 2018 14:19Ridha Anantidibaca 401 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati meminta jajaran di Direktorat Jenderal Bea dan Cukai Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menjadi yang terdepan dalam menjaga kepentingan Indonesia. Tak hanya soal pengawasan barang masuk saja, melainkan juga kepentingan Indonesia secara makro dan luas.selengkapnya

 Sri Mulyani Siap Terima Aduan Pemerasan oleh Pegawai PajakSri Mulyani Siap Terima Aduan Pemerasan oleh Pegawai PajakJumat 5 Okt 2018 14:12Ridha Anantidibaca 685 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani meminta masyarakat yang merasa diperas oknum pegawai pajak untuk melapor kepadanya. Hal ini menanggapi operasi tangkap tangan (OTT) terhadap Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Ambon La Masikamba lantaran dugaan suap.selengkapnya

 Menkeu Sri Mulyani Apresiasi Capaian Terobosan Bea CukaiMenkeu Sri Mulyani Apresiasi Capaian Terobosan Bea CukaiJumat 5 Okt 2018 13:55Ridha Anantidibaca 211 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Republik Indonesia, Sri Mulyani Indrawati menghadiri dan memimpin langsung peringatan Hari Bea Cukai ke-72 di Kantor Pusat Bea Cukai, Rawamangun.selengkapnya

 OTT, Sri Mulyani: Lapor Bila Ada Oknum Petugas Pajak PemerasOTT, Sri Mulyani: Lapor Bila Ada Oknum Petugas Pajak PemerasJumat 5 Okt 2018 11:25Ridha Anantidibaca 375 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengapresiasi langkah Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yang melakukan operasi tangkap tangan (OTT) terhadap pejabat pajak wilayah Maluku-Papua.selengkapnya

 Sri Mulyani Cerita Capaian PositifSri Mulyani Cerita Capaian PositifJumat 5 Okt 2018 11:22Ridha Anantidibaca 499 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan (Menkeu) Republik Indonesia, Sri Mulyani Indrawati menghadiri dan memimpin langsung peringatan Hari Bea Cukai ke-72 di Kantor Pusat Bea Cukai, Rawamangun. Sri Mulyani turut mengapresiasi berbagai terobosan yang telah dicapai oleh Bea Cukai sejauh ini.selengkapnya

 Sri Mulyani: Yang Diperas Oknum Pajak Segera LaporSri Mulyani: Yang Diperas Oknum Pajak Segera LaporJumat 5 Okt 2018 11:19Ridha Anantidibaca 476 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati meminta masyarakat melapor ke Kementerian Keuangan jika menemukan pegawai pajak yang bertindak tidak wajar. Contohnya memeras wajib pajak.selengkapnya

 Dirjen Pajak Akui Pemeriksaan Wajib Pajak Rawan SuapDirjen Pajak Akui Pemeriksaan Wajib Pajak Rawan SuapJumat 5 Okt 2018 11:14Ridha Anantidibaca 550 kaliSemua Kategori

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak Robert Pakpahan turut berkomentar soal operasi tangkap tangan (OTT) yang dilakukan KPK pada jajarannya. Robert menilai ranah pemeriksaan wajib pajak memang rawan disalahgunakan.selengkapnya

 Dirjen Pajak Tak Khawatir Diskon PPh Bunga Obligasi Persulit BankDirjen Pajak Tak Khawatir Diskon PPh Bunga Obligasi Persulit BankJumat 5 Okt 2018 10:44Ridha Anantidibaca 558 kaliSemua Kategori

Rencana pemerintah menurunkan tarif Pajak Penghasilan (PPh) bunga surat utang atau obligasi pemerintah dan swasta berisiko mempersulit penghimpunan dana perbankan. Namun, Direktur Jenderal Pajak Robert Pakpahan tak mengkhawatirkan risiko tersebut.selengkapnya

 Pemerintah Diminta Tak Revisi Aturan Simplifikasi CukaiPemerintah Diminta Tak Revisi Aturan Simplifikasi CukaiJumat 5 Okt 2018 10:38Ridha Anantidibaca 162 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) diminta untuk tetap mempertahankan peta jalan (roadmap) penyederhanaan atau simplifikasi struktur tarif cukai rokok yang tertuang dalam Peraturan Menteri Keuangan 146/2017.selengkapnya

 Kemkeu minta masyarakat laporkan pegawai pajak yang nakalKemkeu minta masyarakat laporkan pegawai pajak yang nakalJumat 5 Okt 2018 10:35Ridha Anantidibaca 474 kaliSemua Kategori

Inspektorat Jenderal Kementerian Keuangan (Kemkeu) menyesalkan dan prihatin atas kembali tertangkapnya pejabat Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Ambon dalam operasi tangkap tangan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).selengkapnya

 KPK tangkap pegawai pajak, Dirjen Pajak: Sangat terpukul dan kecewaKPK tangkap pegawai pajak, Dirjen Pajak: Sangat terpukul dan kecewaJumat 5 Okt 2018 10:17Ridha Anantidibaca 546 kaliSemua Kategori

Direktur Jenderal Pajak Kementerian Keuangan Robert Pakpahan menyayangkan kembali adanya pegawai pajak yang tertangkap oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).selengkapnya

 BPJS Kesehatan diprediksi mendapat dana pajak rokok Rp 1,1 triliun di 2018BPJS Kesehatan diprediksi mendapat dana pajak rokok Rp 1,1 triliun di 2018Jumat 5 Okt 2018 10:13Ridha Anantidibaca 360 kaliSemua Kategori

Peraturan Menteri Keuangan (PMK) tentang penggunaan dana bagi hasil pajak rokok untuk membantu menambal defisit Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan telah dirilis.selengkapnya

 Potongan pajak rokok daerah untuk BPJS Kesehatan dipatok 37,5%Potongan pajak rokok daerah untuk BPJS Kesehatan dipatok 37,5%Jumat 5 Okt 2018 10:06Ridha Anantidibaca 449 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan RI (Kemkeu) telah resmi meregulasi pemotongan pajak rokok pemerintah daerah untuk mendukung program Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan.selengkapnya

 Lagi, KPK cokok pegawai pajak, ini kronologinyaLagi, KPK cokok pegawai pajak, ini kronologinyaJumat 5 Okt 2018 10:04Ridha Anantidibaca 353 kaliSemua Kategori

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan operasi tangkap tangan terhadap Kepala dan pegawai Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Ambon. KPK telah menangkap lima orang dan tiga diantaranya kini telah menjadi tersangka.selengkapnya

 Peneliti UI: Simplifikasi cukai rokok harus dilanjutkanPeneliti UI: Simplifikasi cukai rokok harus dilanjutkanJumat 5 Okt 2018 10:01Ridha Anantidibaca 193 kaliSemua Kategori

Sejumlah kalangan meminta Kementerian Keuangan tetap mempertahankan peta jalan (roadmap) penyederhanaan atau simplifikasi struktur tarif cukai rokok yang tertuang dalam Peraturan Menteri Keuangan 146/2017.selengkapnya

 Pembebasan Pajak Devisa Hasil Ekspor Bakal DiperpanjangPembebasan Pajak Devisa Hasil Ekspor Bakal DiperpanjangKamis 4 Okt 2018 15:48Ridha Anantidibaca 374 kaliSemua Kategori

Pemerintah bakal memperpanjang ketentuan pembebasan Pajak Penghasilan (PPh) bagi pengusaha yang memarkirkan Devisa Hasil Ekspor (DHE) berdenominasi rupiah dalam bentuk deposito di perbankan nasional.selengkapnya

 Jejak Kemenkeu Dihukum Rp 606 M karena Salah Tangkap Wajib PajakJejak Kemenkeu Dihukum Rp 606 M karena Salah Tangkap Wajib PajakKamis 4 Okt 2018 15:28Ridha Anantidibaca 1190 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) dihukum Rp 606 miliar oleh PN Palembang. Kemenkeu dinyatakan bersalah karena salah tangkap wajib pajak, Teddy Effendi. Bagaimana ceritanya?selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :