Ombudsman meminta Kemenkeu menutup celah penyalahgunaan kebijakan cukai rokokOmbudsman meminta Kemenkeu menutup celah penyalahgunaan kebijakan cukai rokokRabu 23 Okt 2019 10:59Ridha Anantidibaca 210 kaliSemua Kategori

Ombudsman Republik Indonesia (RI) meminta Kementerian Keuangan untuk menutup celah kebijakan cukai rokok. Poin ini disampaikan menyusul informasi terkait pensiasatan yang dilakukan oleh pabrikan rokok besar asing yang mengakibatkan potensi hilangnya penerimaan negara.selengkapnya

 Sandi Akan Viralkan Dirinya Laporkan SPTSandi Akan Viralkan Dirinya Laporkan SPTJumat 23 Mar 2018 16:08Ridha Anantidibaca 570 kaliSemua Kategori

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Salahuddin Uno komitmen laporankan SPT Tahunan PPh Orang Pribadi, walaupun saat hendak melakukan pelaporan di Lapangan Monumen Nasional (Monas) Barat, Jakarta Pusat, Kamis tertunda.selengkapnya

 PPN Tumbuh Tinggi Namun Konsumsi Melambat, Menkeu Pertanyakan Data BPSPPN Tumbuh Tinggi Namun Konsumsi Melambat, Menkeu Pertanyakan Data BPSKamis 8 Feb 2018 14:06Ridha Anantidibaca 330 kaliSemua Kategori

Pajak Pertambahan Nilai (PPN) menjadi salah satu indikator yang dihubungkan dengan pergerakan konsumsi. Sebab, PPN dipungut dari penjualan barang-barang konsumsi masyarakat. Bila PPN bagus, maka diartikan konsumsinya pun bagus.selengkapnya

 G20 Siapkan Aturan Pajak Digital, Namun AS Masih Belum SetujuG20 Siapkan Aturan Pajak Digital, Namun AS Masih Belum SetujuSelasa 21 Jul 2020 14:16Ridha Anantidibaca 282 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyatakan bahwa negara-negara yang tergabung dalam G20 berharap perpajakan digital dapat segera diimplementasikan. Namun, saat ini Amerika Serikat (AS) masih belum setuju soal pajak digital tersebut.selengkapnya

 Konglomerat James Riady Imbau Pengusaha Indonesia Ikut Amnesti Pajak Seperti DirinyaKonglomerat James Riady Imbau Pengusaha Indonesia Ikut Amnesti Pajak Seperti DirinyaSabtu 3 Sep 2016 13:01Administratordibaca 1246 kaliSemua Kategori

Seorang konglomerat besar di Indonesia, James Riady mengimbau seluruh pengusaha untuk ikut serta dalam program amnesti pajak, guna mendukung pertumbuhan ekonomi dalam negeri.selengkapnya

 Menkeu : Sampaikan Kepada Saya Jika Kesulitan Tarik Dana dari Luar NegeriMenkeu : Sampaikan Kepada Saya Jika Kesulitan Tarik Dana dari Luar NegeriSelasa 18 Okt 2016 17:19Administratordibaca 699 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani meminta wajib pajak yang memiliki dana besar, tetapi mengalami kesulitan mengikuti program pengampunan pajak‎ agar segera melaporkan ke dirinya.selengkapnya

 Dirjen Pajak Robert Pakpahan Mengaku Kesulitan Isi SPT Sendiri. Ini AlasannyaDirjen Pajak Robert Pakpahan Mengaku Kesulitan Isi SPT Sendiri. Ini AlasannyaKamis 1 Mar 2018 10:20Ridha Anantidibaca 733 kaliSemua Kategori

Direktur Jendral Pajak Robert Pakpahan mengakui dirinya kesulitan dalam mengisi Surat Pemberitahuan Tahunan (SPT), sampai-sampai meminta bantuan dari orang lain.selengkapnya

 Grup Sriwijaya Air Jadi Maskapai Pertama Ikut Tax AmnestyGrup Sriwijaya Air Jadi Maskapai Pertama Ikut Tax AmnestyRabu 28 Sep 2016 07:27Administratordibaca 853 kaliSemua Kategori

Setelah kemarin, Chandra Lie menyerahkan bukti dirinya ikut program pengampunan pajak atau tax amnesty‎ secara pribadi, kini dirinya menyerahkan bukti perusahaannya grup Sriwijaya Air untuk mengikuti program yang sama.selengkapnya

 Dirjen Pajak: Tax Amnesty bukan kewajiban, ini hak masyarakatDirjen Pajak: Tax Amnesty bukan kewajiban, ini hak masyarakatSelasa 30 Ags 2016 09:27Administratordibaca 1395 kaliSemua Kategori

Direktur Jenderal Pajak Kementerian Keuangan, Ken Dwijugasteadi mengungkapkan, pihaknya tidak pernah memaksakan masyarakat untuk ikut program Tax Amnesty atau pengampunan pajak. Namun, dirinya mengimbau masyarakat mau memanfaatkan keistimewaan dari pemerintah ini.selengkapnya

 Dirjen Pajak: Saya Ikut Tax Amnesty dengan Tarif 5%Dirjen Pajak: Saya Ikut Tax Amnesty dengan Tarif 5%Jumat 7 Okt 2016 08:57Administratordibaca 925 kaliSemua Kategori

Direktur Jenderal Pajak Ken Dwijugiasteadi mengatakan bahwa dirinya akan ikut serta dalam program tax amnesty. Namun, alih-alih mencari tarif terendah, Ken justru menunggu periode kedua dan ketiga dengan tarif yang lebih tinggi.selengkapnya

 Ini Jawaban Jokowi Tidak Ikut Tax AmnestyIni Jawaban Jokowi Tidak Ikut Tax AmnestyAhad 2 Okt 2016 22:51Administratordibaca 764 kaliSemua Kategori

Meski gencar mengkampanyekan program amnesti pajak, namun Presiden Joko Widodo mengaku dirinya tidak ikut program tersebut. Hanya saja, sambung dia, perusahaan yang dimilikinya ikut dalam pengampunan pajak.selengkapnya

 Dirjen Pajak Tak Puas Penerimaan Tax Amnesty Masih RendahDirjen Pajak Tak Puas Penerimaan Tax Amnesty Masih RendahRabu 28 Sep 2016 10:45Administratordibaca 635 kaliSemua Kategori

Direktur Jenderal Pajak Ken Dwijugiasteadi mengatakan, dirinya belum mengaku puas dengan raihan tax amnesty hingga saat ini. Meskipun malam ini capaian tebusan telah mencapai lebih dari Rp70 triliun, namun masih banyak perbaikan yang masih perlu dilakukan.selengkapnya

 Tarif cukai rokok akan naik tahun depan, ini pertimbangan pemerintahTarif cukai rokok akan naik tahun depan, ini pertimbangan pemerintahRabu 18 Ags 2021 13:16Ridha Anantidibaca 376 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani mengatakan, pemerintah berencana menaikkan tarif cukai hasil tembakau (CHT) atau cukai rokok pada tahun depan. Namun, dirinya belum membeberkan berapa besaran kenaikan tarif cukai yang dipatok.selengkapnya

 Sri Mulyani Akui Banyak Bankir Belum Bayar PajakSri Mulyani Akui Banyak Bankir Belum Bayar PajakJumat 9 Des 2016 14:51Ajeng Widyadibaca 450 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani menghadiri perayaan ulang tahun ke-11 Ikatan Bankir Indonesia (IBI) hari ini. Dirinya pun senang bahwa IBI berkomitmen menjadi bankir profesional, memiliki skill dan bersertifikasi. Namun, Mantan Direktur Bank Dunia ini menyayangkan masih banyaknya bankir yang tak patuh membayar pajak.selengkapnya

 Bayar Pajak Pakai Calo, Reza Rahardian Disadarkan Sri MulyaniBayar Pajak Pakai Calo, Reza Rahardian Disadarkan Sri MulyaniSenin 14 Mei 2018 11:29Ridha Anantidibaca 372 kaliSemua Kategori

Aktor Reza Rahadian curhat seputar pengalaman dirinya memakai jasa calo dalam urusan membayar pajak, namun ternyata Ia mengalami hal yang tidak menyenangkan. Awalnya, Reza mengaku kebingungan soal pembayaran pajak sehingga mempercayakan hal tersebut kepada orang lain untuk mengurusnya.selengkapnya

 Di Negara Ini Pengguna WhatsApp dan Facebook Harus BayarDi Negara Ini Pengguna WhatsApp dan Facebook Harus BayarSenin 4 Jun 2018 13:52Ridha Anantidibaca 414 kaliSemua Kategori

Facebook, WhatsApp, Twitter dan layanan sejenisnya bisa digunakan secara cuma-cuma. Namun berbeda dengan di negara ini, di mana pemerintahnya meminta pembayaran pajak dari para pengguna aplikasi media sosial maupun messaging.selengkapnya

 Akan Berlaku 1 April 2019, Asosiasi Minta Pajak E-Commerce DitundaAkan Berlaku 1 April 2019, Asosiasi Minta Pajak E-Commerce DitundaRabu 16 Jan 2019 09:29Ridha Anantidibaca 322 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) baru saja merilis aturan terkait pajak untuk e-commerce yang akan berlaku per 1 April 2019. Namun, Asosiasi E-Commerce Indonesia (idEA) meminta agar Kemenkeu menunda pelaksanaannya karena beberapa alasan.selengkapnya

 Pemerintah Melunak soal Pajak Google, Ini Kata Sri MulyaniPemerintah Melunak soal Pajak Google, Ini Kata Sri MulyaniKamis 13 Okt 2016 10:42Administratordibaca 808 kaliSemua Kategori

Pemerintah Indonesia membuka pintu negosiasi terhadap Google terkait tunggakan pajak. Perusahaan internet raksasa asal Amerika Serikat (AS) ini disebut-sebut mau membayar pajak di Indonesia, namun dengan meminta negosiasi tarif pajak, penyelesaian masalah aturan dan hukum.selengkapnya

 Waspada Penipuan Berkedok Call Center Pajak, Begini Modus Operasinya!Waspada Penipuan Berkedok Call Center Pajak, Begini Modus Operasinya!Senin 24 Sep 2018 09:09Ridha Anantidibaca 450 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan meminta masyarakat untuk mewaspadai modus penipuan berkedok "call center DJP" yang meminta nomor kartu tanda penduduk atau KTP.selengkapnya

 Pengusaha Minta Kebijakan Tax Amnesty Dibuat Lebih MenggodaPengusaha Minta Kebijakan Tax Amnesty Dibuat Lebih MenggodaSabtu 23 Apr 2016 19:10Administratordibaca 1159 kaliSemua Kategori

Pembahasan kebijakan pengampunan pajak (tax amnesty) masih terus berlangsung di Badan Legislasi. Ketua Umum Badan Pengurus Daerah Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) Jaya Rama Datau sangat mendukung pemberlakuan tax amnesty. Namun, dia meminta pemerintah membuat kebijakan ini lebih menarik, sehingga sukses pada akhirnya. “Bagaimana mau optimal, jika masih ada celah temuan ketidakadilan,selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :