Peserta Tax Amnesty Menyusut Memasuki Periode IIPeserta Tax Amnesty Menyusut Memasuki Periode IISelasa 29 Nov 2016 09:31Ajeng Widyadibaca 537 kaliSemua Kategori

Kepala Kantor Wilayah (Kanwil) Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Daerah Istimewa Yogyakarta Yuli Kristiyono mengatakan, jumlah peserta tax amnesty atau pengampunan pajak mengalami penurunan pada bulan ini. Sepanjang November, peserta amnesti pajak hanya mencapai 1.000 wajib pajak, padahal sebelumnya sempat menyentuh 4.500 wajib pajak (WP0).selengkapnya

 Ini Penyebab Setoran PPN Kurang BergairahIni Penyebab Setoran PPN Kurang BergairahJumat 4 Jan 2019 10:51Ridha Anantidibaca 277 kaliSemua Kategori

Kinerja PPN dalam negeri sampai dengan akhir tahun lalu masih menunjukkan pertumbuhan yang kurang bergairah. Bahkan ada kecenderungan terus menyusut dibandingkan dengan bulan atau tahun sebelumnya.selengkapnya

 Sri Mulyani Akui Penerimaan Pajak dari Freeport Bakal SusutSri Mulyani Akui Penerimaan Pajak dari Freeport Bakal SusutJumat 10 Ags 2018 11:09Ridha Anantidibaca 401 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengakui beleid baru Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 37 Tahun 2018 memang akan membuat penerimaan Pajak Penghasilan (PPh) dari PT Freeport Indonesia menyusut, tetapi penerimaan di luar pajak meningkat.selengkapnya

 Penerimaan Pajak dari Freeport Akan Menurut Akibat PP 37Penerimaan Pajak dari Freeport Akan Menurut Akibat PP 37Senin 13 Ags 2018 14:22Ridha Anantidibaca 355 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengakui dengan beleid baru Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 37 Tahun 2018 memang akan membuat penerimaan Pajak Penghasilan (PPh) dari PT Freeport Indonesia menyusut, tetapi penerimaan di luar pajak meningkat.selengkapnya

 Selain Penerimaan, Kepatuhan WP Juga Jadi PR Ditjen PajakSelain Penerimaan, Kepatuhan WP Juga Jadi PR Ditjen PajakRabu 15 Nov 2017 12:31Ajeng Widyadibaca 392 kaliSemua Kategori

Tak hanya soal penerimaan, pekerjaan rumah Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak untuk meningkatkan kepatuhan wajib pajak (WP) tahun ini juga masih belum rampung, bahkan cenderung stagnan dalam kurun waktu dua bulan terakhir.selengkapnya

 Tahun Depan, Jepang Naikkan Pajak Penjualan jadi 10 PersenTahun Depan, Jepang Naikkan Pajak Penjualan jadi 10 PersenSelasa 16 Okt 2018 13:51Ridha Anantidibaca 243 kaliSemua Kategori

Pemerintah Jepang resmi menaikkan pajak penjualannya dari 8 persen menjadi sebesar 10 persen. Kenaikan pajak penjualan ini akan berlaku pada Oktober 2019 mendatang.selengkapnya

 Kenaikan cukai dan pelemahan daya beli membayangi saham rokokKenaikan cukai dan pelemahan daya beli membayangi saham rokokJumat 23 Okt 2020 11:51Ridha Anantidibaca 353 kaliSemua Kategori

Pelemahan daya beli dan wacana kenaikan cukai rokok membayangi pergerakan saham-saham emiten rokok. Analis Kiwoom Sekuritas Indonesia Sukarno Alatas menilai, secara industri prospek saham-saham rokok tidak terlalu bagus.selengkapnya

 Honda Tanggapi Dingin Rencana Penurunan Tarif PPnBM SedanHonda Tanggapi Dingin Rencana Penurunan Tarif PPnBM SedanAhad 21 Ags 2016 14:33Administratordibaca 1330 kaliSemua Kategori

Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) masih gencar mewacanakan rencana penurunan tarif Pajak Penjualan atas Barang Mewah (PPnBM) yang dikenakan terhadap sedan agar sekurang-kurangnya bisa setara dengan mobil jenis non-sedan yang diyakini dapat mendorong volume segmen tersebut sekaligus jadi bekal ekspor.selengkapnya

 Inaplas tolak rencana pengenaan cukai plastikInaplas tolak rencana pengenaan cukai plastikSelasa 13 Nov 2018 10:04Ridha Anantidibaca 528 kaliSemua Kategori

Aturan cukai plastik masih terus dimatangkan pemerintah. Kepala Badan Kebijakan Fiskal Kementerian Keuangan Suahasil Nazara mengatakan, pemerintah akan membahas aturan cukai plastik ini dengan DPR dan berupaya menyelesaikan pembahasan soal ini segera.selengkapnya

 Dirjen Otonomi Daerah: Jika pajak rokok dipotong, pemeritah pusat perlu beri insentifDirjen Otonomi Daerah: Jika pajak rokok dipotong, pemeritah pusat perlu beri insentifKamis 20 Sep 2018 10:01Ridha Anantidibaca 381 kaliSemua Kategori

Direktur Jenderal Otonomi Daerah Kementerian Dalam Negeri (Kemdagri) Sumarsono mengatakan, daerah perlu mencari sumber lain karena pajak rokok daerah akan dipotong untuk menambal defisit Badan Penyelenggaraan Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan. Maklum, pemotongan ini akan membuat pendapatan asli daerah (PAD) akan berkurang.selengkapnya

 Sri Mulyani: Ekonomi Melemah, Rasio Pajak TergerusSri Mulyani: Ekonomi Melemah, Rasio Pajak TergerusJumat 5 Ags 2016 10:23Administratordibaca 587 kaliSemua Kategori

Dalam Seminar Nasional Tax Amnesty oleh Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI), Menteri Keuangan Sri Mulyani pamer rasio pajak (tax ratio) di eranya sebagai Menteri Keuangan (Menkeu) periode 2005-2010 mencapai 14 persen. Namun saat ini, rasio pajak terus tergerus hingga jatuh 10,9 persen.selengkapnya

 INASGOC peroleh anggaran pembayaran pajak Rp1,002 triliunINASGOC peroleh anggaran pembayaran pajak Rp1,002 triliunSenin 16 Apr 2018 10:27Ridha Anantidibaca 378 kaliSemua Kategori

Panitia Penyelenggara Asian Games 2018 (INASGOC) memperoleh anggaran tambahan sebesar Rp1,002 triliun yang sebagian besar dipakai untuk pembayaran pajak.selengkapnya

 Aturan Diskon Pajak Manufaktur Ditargetkan Selesai Juli 2019Aturan Diskon Pajak Manufaktur Ditargetkan Selesai Juli 2019Selasa 25 Jun 2019 10:17Ridha Anantidibaca 154 kaliSemua Kategori

Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto menyebut bahwa aturan diskon pajak bagi sejumlah sektor mulai dari mobil listrik, industri padat karya, industri yang menerapkan inovasi penelitian, hingga vokasi bakal rampung pada Juli tahun ini.selengkapnya

 Sri Mulyani Sebut Warga Negara Dunia Tak Bisa Hindari 2 Hal IniSri Mulyani Sebut Warga Negara Dunia Tak Bisa Hindari 2 Hal IniSabtu 6 Ags 2016 11:35Administratordibaca 839 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan (Menkeu), Sri Mulyani Indrawati menyatakan, pemerintah memiliki tantangan terbesar untuk mengumpulkan penerimaan pajak di tengah kondisi perlambatan ekonomi saat ini. Sementara hampir 90 persen pendapatan negara mengandalkan setoran pajak dari kalangan pengusaha.selengkapnya

 Kepala BKPM Sebut Pengurang Pajak Perusahaan Inovatif Sebesar 200%Kepala BKPM Sebut Pengurang Pajak Perusahaan Inovatif Sebesar 200%Jumat 6 Apr 2018 11:18Ridha Anantidibaca 376 kaliSemua Kategori

Pemerintah sedang menyiapkan insentif pajak berupa super deduction bagi perusahaan yang mengalokasikan modalnya untuk berinovasi. Nantinya, perusahaan dibolehkan menambah komponen biaya research and development (R&D) hingga jumlah tertentu, sehingga kewajiban pajaknya berkurang.selengkapnya

 MenkoDarmin Isyaratkan Target Pajak Bakal Meleset?MenkoDarmin Isyaratkan Target Pajak Bakal Meleset?Jumat 5 Ags 2016 13:01Administratordibaca 593 kaliSemua Kategori

Tak ada angin ataupun hujan, Menko Perekonomian Darmin Nasution mengatakan, pemerintah sedang menghitung ulang proyeksi pajak 2016. Tanda-tanda realisasinya meleset dari target?selengkapnya

 Kadin: Relaksasi Pajak Perlu Diperluas ke Semua IndustriKadin: Relaksasi Pajak Perlu Diperluas ke Semua IndustriRabu 18 Mar 2020 16:09Ridha Anantidibaca 23 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) melaporkan realisasi penerimaan pajak sepanjang Januari-Februari 2020 sebanyak Rp 152,9 triliun.selengkapnya

 Realisasi penerimaan pajak per Februari cuma Rp 152,9 triliun, turun 4,9%Realisasi penerimaan pajak per Februari cuma Rp 152,9 triliun, turun 4,9%Rabu 18 Mar 2020 16:05Ridha Anantidibaca 380 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) melaporkan realisasi penerimaan pajak sepanjang Januari-Februari 2020 sebanyak Rp 152,9 triliun. Angka tersebut kontraksi hingga 4,9% year on year (yoy) bila dibandingkan dengan pencapaian pada periode sama tahun lalu senilai Rp 160,9 triliun.selengkapnya

 Jadi Menkeu Terbaik, Sri Mulyani Dianggap Sukses Kumpulkan PajakJadi Menkeu Terbaik, Sri Mulyani Dianggap Sukses Kumpulkan PajakSenin 15 Okt 2018 10:57Ridha Anantidibaca 234 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati (Menkeu) dinobatkan sebagai Menteri Keuangan terbaik Tahun 2018 versi majalah Global Markets. Anugerah Finance Minister of the Year, East Asia Pacific ini diberikan atas kiprahnya mempertahankan reputasi keuangan Indonesia ditengah kondisi yang lebih menantang.selengkapnya

 Untuk Dongkrak Devisa, Tarif Tinggi Akan Ganti Pajak Mewah Kapal YachtUntuk Dongkrak Devisa, Tarif Tinggi Akan Ganti Pajak Mewah Kapal YachtSelasa 24 Jul 2018 13:54Ridha Anantidibaca 497 kaliSemua Kategori

(PPnBM) untuk kapal cepat yacht sebesar 75 persen. Sebaliknya, untuk menambah devisa negara, Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman mengkaji penetapan tarif tinggi di tempat wisata nasional.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :