Peserta Tax Amnesty Harus Tanam Investasi Sampai Pilpres BerikutnyaPeserta Tax Amnesty Harus Tanam Investasi Sampai Pilpres BerikutnyaRabu 10 Ags 2016 12:42Administratordibaca 860 kaliSemua Kategori

Bank Mandiri (persero) Tbk sudah tercatat mengumpulkan dana repatriasi Rp 5 triliun untuk program pengampunan pajak (tax amnesty). Sedangkan deklarasi dana tax amnesty dari 500 nasabah mencapai Rp 70 miliar.selengkapnya

 Bea Cukai Optimistis Capai Target Penerimaan Cukai Rp148 TriliunBea Cukai Optimistis Capai Target Penerimaan Cukai Rp148 TriliunSenin 6 Ags 2018 11:19Ridha Anantidibaca 236 kaliSemua Kategori

Ditjen Bea dan Cukai optimistis target penerimaan cukai sebesar Rp148 triliun akan tercapai dengan menggenjot penindakan terhadap peredaran rokok ilegal.selengkapnya

 Anggota DPR RI `Malas` Sosialisasikan Kebijakan Tax AmnestyAnggota DPR RI `Malas` Sosialisasikan Kebijakan Tax AmnestySelasa 16 Ags 2016 08:52Administratordibaca 586 kaliSemua Kategori

Kebijakan pengampunan pajak atau tax amnesty yang telah dijadikan undang-undang nyatanya belum mencapai target yang diharapkan.selengkapnya

 Jelang Tax Amnesty, Menkeu Rombak Jajaran Pejabat Ditjen PajakJelang Tax Amnesty, Menkeu Rombak Jajaran Pejabat Ditjen PajakJumat 20 Mei 2016 22:19Administratordibaca 818 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan (Menkeu) Bambang Brodjonegoro melantik 28 pejabat Eselon II di lingkungan Kementerian Keuangan (Kemenkeu). Paling banyak dari perombakan tersebut di Direktorat Jenderal/Ditjen Pajak sebanyak 24 pejabat. Pelantikan pejabat Eselon II ini berlangsung di kantor Kemenkeu, Lapangan Banteng, Jakarta, Jumat (20/5/2016). Dari 28 pejabat yang kena perombakan, ada 24 pejabat Eselon IIselengkapnya

 Dirjen Pajak : Masa Isi Pajak Online Mau DidemoDirjen Pajak : Masa Isi Pajak Online Mau DidemoSelasa 29 Mar 2016 06:16Administratordibaca 1325 kaliSemua Kategori

Direktur Jenderal Pajak Ken Dwijugiastiadi memastikan bahwa pelaporan SPT melalui sistem online (e-filling) tidak akan mengalami kendala berarti. Sebab, saat ini Direktorat Jenderal Pajak (DJP) telah dapat menerima jumlah data pelaporan pajak hingga 10.000 laporan per detik. Untuk itu, masyarakat dipastikan dapat memanfaatkan fasilitas ini untuk melakukan pelaporan pajak secara online.selengkapnya

 Rupiah Kamis Pagi Turun di Rp13.023Rupiah Kamis Pagi Turun di Rp13.023Kamis 13 Okt 2016 15:36Admindibaca 574 kaliSemua Kategori

Ekonom Samuel Sekuritas Rangga Cipta di Jakarta, Kamis mengatakan bahwa dolar AS mempertahankan tren penguatannya setelah risalah pertemuan kebijakan moneter The Fed mempertegas rencana kenaikan suku bunga acuan.selengkapnya

 G7 Berhasil Bujuk Jepang Tunda Kenaikan PajakG7 Berhasil Bujuk Jepang Tunda Kenaikan PajakJumat 27 Mei 2016 20:51Administratordibaca 709 kaliSemua Kategori

Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe akan menunda kenaikan pajak penjualan yang rencananya akan diterapkan tahun depan. Diperkirakan kenaikan pajak untuk pajak penjualan di Jepang tersebut akan di terapkan pada tiga tahun mendatang. Melansir dari Reuters, langkah tersebut sengaja dilakukan sebagai bagian dari upaya Group of seven (G7) untuk mencegah terjadinya kemungkinan krisis keuangan global.selengkapnya

 Pengamat pajak: Penyampaian SPT akan membludak jelang batas waktuPengamat pajak: Penyampaian SPT akan membludak jelang batas waktuSenin 11 Mar 2019 11:17Ridha Anantidibaca 179 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) mencatat, terdapat 4,3 juta wajib pajak yang sudah menyampaikan surat pemberitahuan (SPT) tahunan hingga Jumat (8/3) pagi.selengkapnya

 Ekonom Indef perkirakan aturan cukai plastik baru terbit setelah pemiluEkonom Indef perkirakan aturan cukai plastik baru terbit setelah pemiluSelasa 29 Jan 2019 10:08Ridha Anantidibaca 593 kaliSemua Kategori

Hingga saat ini Peraturan Pemerintah (PP) tentang cukai plastik belum juga diterbitkan. Bahkan, Rancangan Peraturan Pemerintah (RPP)tentang cukai rokok tersebut masih dalam tahap pembahasan antar kementerian.selengkapnya

 Pengusaha Usul Belanja Bebas PPN Seminggu, Ini Kata Sri MulyaniPengusaha Usul Belanja Bebas PPN Seminggu, Ini Kata Sri MulyaniJumat 10 Nov 2017 16:04Ajeng Widyadibaca 292 kaliSemua Kategori

Ketua Umum Kadin Indonesia Rosan Roeslani beberapa waktu lalu mengusulkan pembebasan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) pada setiap transaksi selama seminggu. Dari kacamata Kadin, PPN selama ini menjadi salah satu komponen yang membuat harga barang lebih tinggi.selengkapnya

 Ditjen Pajak Imbau Wajib Pajak Tak Menunda Pendaftaran Tax AmnestyDitjen Pajak Imbau Wajib Pajak Tak Menunda Pendaftaran Tax AmnestyAhad 31 Jul 2016 09:13Administratordibaca 926 kaliSemua Kategori

Program pengampunan pajak atau tax amnesty telah resmi diterapkan. Pemerintah pun membagi tiga periode dalam penerapan program ini yang dibagi dalam sekat waktu selama tiga bulan.selengkapnya

 UMKM Dominasi Amnesti Pajak Oktober 2016UMKM Dominasi Amnesti Pajak Oktober 2016Jumat 28 Okt 2016 14:12Administratordibaca 723 kaliSemua Kategori

Wajib Pajak Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) mendominasi jumlah Wajib Pajak (WP) yang mengikuti Program Amnesti Pajak pada Oktober 2016.selengkapnya

 Dirjen Pajak belum Puas pada Hasil Amnesti PajakDirjen Pajak belum Puas pada Hasil Amnesti PajakRabu 28 Sep 2016 16:05Administratordibaca 752 kaliSemua Kategori

Direktur Jenderal Pajak Kementerian Keuangan Ken Dwijugiasteadi mengaku belum puas atas hasil periode I Program Amnesti Pajak karena nilai pelaporan harta dan uang tebusan masih kecil.selengkapnya

 Realisasi penerimaan pajak hingga September 2018 Rp 900,82 triliunRealisasi penerimaan pajak hingga September 2018 Rp 900,82 triliunKamis 4 Okt 2018 09:12Ridha Anantidibaca 807 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan (Kemkeu) mencatat penerimaan pajak sampai dengan akhir September 2018 sebesar Rp 900,82 triliun atau tumbuh 16,87% secara year on year.selengkapnya

 Januari 2019, Jepang Berlakukan `Pajak Sayonara`Januari 2019, Jepang Berlakukan `Pajak Sayonara`Jumat 13 Apr 2018 09:02Ridha Anantidibaca 666 kaliSemua Kategori

Pemerintah Jepang bakal mengenakan pajak keberangkatan ke luar negeri mulai Januari 2019 sebesar 1.000 yen atau sekitar Rp130 ribu per orang.selengkapnya

 Realisasi Penerimaan Pajak Riau Hampir Mendekati TargetRealisasi Penerimaan Pajak Riau Hampir Mendekati TargetSenin 18 Des 2017 11:08Ridha Anantidibaca 1851 kaliSemua Kategori

Kantor Direktorat Jenderal Pajak Wilayah Riau dan Kepulauan Riau mengklaim realisasi penerimaan sektor pajak Provinsi Riau hingga akhir November 2017 baru mencapai Rp13.194.323.865.916 atau sebesar 80 persen dari target tahunan.selengkapnya

 Dirjen Pajak: Tidak terlalu ekstra mengejar pajakDirjen Pajak: Tidak terlalu ekstra mengejar pajakSelasa 19 Des 2017 11:02Ridha Anantidibaca 212 kaliSemua Kategori

Per pertengahan Desember 2017, pemerintah tercatat telah memperoleh penerimaan dari pajak sebesar 82,6% dari target dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Perubahan (APBNP) 2017 sebesar Rp 1.283,57 triliunselengkapnya

 Instrumen Syariah Bisa Tampung Dana Repatriasi PajakInstrumen Syariah Bisa Tampung Dana Repatriasi PajakSelasa 12 Jul 2016 12:59Administratordibaca 1480 kaliSemua Kategori

Direktur Pembiayaan Syariah Direktorat Pembiayaan dan Pengelolaan Risiko Kementerian Keuangan, Suminto mengatakan, dana repatriasi hasil pengampunan pajak dimungkinkan untuk ditempatkan dalam surat berharga negara (SBN) baik surat utang negara (SUN) maupun surat berharga syariah negara (SBSN). Soal SBSN khusus dana repatriasi, ia mengatakan yang paling mungkin dari SBSN adalah mengakomodasiselengkapnya

 Negosiasi Pajak Digital Uni Eropa Belum Capai KesepakatanNegosiasi Pajak Digital Uni Eropa Belum Capai KesepakatanRabu 5 Des 2018 15:38Ridha Anantidibaca 408 kaliSemua Kategori

Uni Eropa menemui jalan buntu untuk mencapai kesepakatan penetapan pajak bagi perusahaan digital dan teknologi. Adapun Perancis dan Jerman mengusulkan rencana baru yang akan menerapkan pajak sebesar 3 persen bagi penjualan iklan di perusahaan raksasa teknologi.selengkapnya

 Ditopang PPh Migas, Penerimaan Pajak Hingga September 63% dari TargetDitopang PPh Migas, Penerimaan Pajak Hingga September 63% dari TargetKamis 4 Okt 2018 13:11Ridha Anantidibaca 275 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak mencatat realisasi penerimaan pajak hingga akhir September mencapai Rp 900,82 triliun atau tumbuh 16,87% secara tahunan (year on year). Penerimaan tersebut mencapai 63,26% dari target dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2018 sebesar Rp 1.424 triliun.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :