Penerimaan Pajak Impor Melesat, Pertanda Apa Ini?Penerimaan Pajak Impor Melesat, Pertanda Apa Ini?Kamis 27 Sep 2018 13:41Ridha Anantidibaca 410 kaliSemua Kategori

Penerimaan pajak terus impor terus melesat seiring dengan peningkatan aktivitas impor selama beberapa waktu belakangan. Sebaliknya, PPN dalam negeri justru tumbuh melambat dibandingkan dengan seluruh jenis pajak yang dikelola oleh otoritas pajak.selengkapnya

 Pajak Impor Naik, Harga Kosmetik Korea Bakal Lebih MahalPajak Impor Naik, Harga Kosmetik Korea Bakal Lebih MahalRabu 26 Sep 2018 10:38Ridha Anantidibaca 1484 kaliSemua Kategori

Pemerintah Indonesia telah menetapkan jenis barang impor yang bakal dikenakan kenaikan pajak penghasilan (PPh). Tercatat 210 item diputuskan kenaikan tarif PPh dari 7,5% menjadi 10%, termasuk kosmetik.selengkapnya

 Perpres Pajak Rokok Tepat untuk Jangka PendekPerpres Pajak Rokok Tepat untuk Jangka PendekRabu 26 Sep 2018 09:29Ridha Anantidibaca 386 kaliSemua Kategori

Pengamat Kebijakan Fiskal Yustinus Prastowo mengatakan Peraturan Presiden (Perpres) tentang Pemanfaatan Penerimaan Cukai Hasil Tembakau dan Pajak Rokok yang baru diterbitkan dinilai tepat untuk mengatasi defisit BPJS Kesehatan dalam jangka pendek.selengkapnya

 Pemerintah Kantongi Rp 30 Miliar dari Cukai Rokok ElektrikPemerintah Kantongi Rp 30 Miliar dari Cukai Rokok ElektrikRabu 26 Sep 2018 09:23Ridha Anantidibaca 683 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuagan hingga saat ini sudah menerima Rp 30 miliar dari pengenaan cukai cairan rokok elektrik (vape). Pungutan cukai itu berasal dari produsen yang baru terdaftar di Bea Cukselengkapnya

 Penyederhanaan Tarif Cukai untuk Tekan Rokok IlegalPenyederhanaan Tarif Cukai untuk Tekan Rokok IlegalRabu 26 Sep 2018 09:10Ridha Anantidibaca 292 kaliSemua Kategori

Penyederhanaan layer (simplifikasi) tarif cukai rokok menjadi 5 layer diharapkan bisa meningkatkan kepatuhan pabrikan rokok dalam membayar tarif cukai sesuai dengan golongan. Kebijakan penyederhaan layer tarif berlaku bertahap sejak 2018 sampai 2021.selengkapnya

 Tidak Bayar Pajak, Ini yang Bakal Dilakukan Bupati Gianyar pada WargaTidak Bayar Pajak, Ini yang Bakal Dilakukan Bupati Gianyar pada WargaRabu 26 Sep 2018 09:07Ridha Anantidibaca 435 kaliSemua Kategori

Bupati Gianyar I Made Mahayastra mulai Januari 2019, akan sosialisasi kepada para wajib pajak (WP) agar tidak menunggak pembayarannya, sekaligus memasang stiker besar di rumah dan lokasi yang terlihat untuk menimbulkan efek jera dan malu.selengkapnya

 Pemerintah Diminta Menaikkan Cukai Rokok Secara SignifikanPemerintah Diminta Menaikkan Cukai Rokok Secara SignifikanRabu 26 Sep 2018 09:04Ridha Anantidibaca 682 kaliSemua Kategori

Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) meminta pemerintah menaikkan cukai rokok secara signifikan agar kebijakan menyuntik BPJS Kesehatan dengan pajak rokok tidak menjadi kebijakan yang menyesatkan bahkan kontra produktif.selengkapnya

 Ini Tujuan Sri Mulyani Turunkan Pajak ObligasiIni Tujuan Sri Mulyani Turunkan Pajak ObligasiSelasa 25 Sep 2018 15:29Ridha Anantidibaca 375 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan melalui Badan Kebijakan Fiskal (BKF) dan Ditjen Pajak tengah melakukan kajian penurunan pajak atas bunga obligasi dan instrumen investasi lainnya di Indonesia.selengkapnya

 Sri Mulyani Masih Kaji Penurunan Pajak Bunga ObligasiSri Mulyani Masih Kaji Penurunan Pajak Bunga ObligasiSelasa 25 Sep 2018 14:40Ridha Anantidibaca 428 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati akan mengatur lagi soal besaran pajak obligasi. Langkah ini sudah dilakukan sebelumnya di 2013.selengkapnya

 Saat Pelaku UMKM Kawasan Danau Toba Diingatkan Soal PajakSaat Pelaku UMKM Kawasan Danau Toba Diingatkan Soal PajakSelasa 25 Sep 2018 14:34Ridha Anantidibaca 640 kaliSemua Kategori

Kantor Wilayah (Kanwil) Direktorat Jenderal Pajak Sumatera Utara II menggelar dialog pemberdayaan UMKM dan implikasi perpajakan, serta Peresmian Tax Center DEL dengan tema 'Menuju Masyarakat Kawasan Danau Toba Tertib Pajak' di Institut Teknologi DEL, Laguboti, Tobasa.selengkapnya

 Pemerintah Dongkrak Pajak Impor Barang buat Stabilkan EkonomiPemerintah Dongkrak Pajak Impor Barang buat Stabilkan EkonomiSelasa 25 Sep 2018 13:49Ridha Anantidibaca 443 kaliSemua Kategori

Pemerintah Jokowi-JK resmi menaikkan tarif Pajak Penghasilan (PPh) 22 untuk 1.147 barang impor. Langkah ini dilakukan untuk mengendalikan impor penyebab defisit transkasi neraca berjalan.selengkapnya

 Sri Mulyani Masih Kaji Penurunan Pajak ObligasiSri Mulyani Masih Kaji Penurunan Pajak ObligasiSelasa 25 Sep 2018 13:22Ridha Anantidibaca 227 kaliSemua Kategori

Pemerintah tengah mengkaji untuk menurunkan pajak instrumen surat utang berharga atau obligasi. Dengan demikian, arus modal dari instrumen tersebut diharapkan dapat meningkat.selengkapnya

 Ditjen Pajak akan atur PPh atas Dimfra dan RDPTDitjen Pajak akan atur PPh atas Dimfra dan RDPTSelasa 25 Sep 2018 13:16Ridha Anantidibaca 625 kaliSemua Kategori

Pemerintah tengah merumuskan kebijakan baru untuk mengatur tarif pajak penghasilan (PPh) atas dividen Dana Investasi Infrastruktur (Dimfra) dan atas Reksadana Penyertaan Terbatas (RDPT).selengkapnya

 Cukai cairan vape sudah menyumbang Rp 30 miliar ke penerimaan negaraCukai cairan vape sudah menyumbang Rp 30 miliar ke penerimaan negaraSelasa 25 Sep 2018 11:31Ridha Anantidibaca 804 kaliSemua Kategori

Pemerintah sudah mendapatkan penerimaan dari cukai dari likuid vape. Direktur Jenderal Bea dan Cukai Kementerian Keuangan Heru Pambudi menyatakan negara telah menerima cukai yang berasal dari vape (e-sigaret) sebesar Rp 30 miliar.selengkapnya

 Ditjen Pajak: Pemotongan PPh bunga obligasi lebih efisien buat negaraDitjen Pajak: Pemotongan PPh bunga obligasi lebih efisien buat negaraSelasa 25 Sep 2018 11:28Ridha Anantidibaca 717 kaliSemua Kategori

Pemerintah tengah merumuskan kebijakan baru untuk pajak penghasilan (PPh) final dari bunga obligasi pemerintah dan swasta. Rencananya PPh final atas bunga obligasi akan dipotong.selengkapnya

 Sri Mulyani belum pastikan hasil evaluasi kebijakan pajak bunga obligasiSri Mulyani belum pastikan hasil evaluasi kebijakan pajak bunga obligasiSelasa 25 Sep 2018 11:18Ridha Anantidibaca 590 kaliSemua Kategori

Pemerintah tengah membahas rencana revisi aturan pajak penghasilan (PPh) final dari bunga obligasi pemerintah. Pembahasan ini akibat bunga obligasi yang mempengaruhi permintaan imbal hasil atau bunga yang lebih tinggi dalam lelang.selengkapnya

 Demi Tarik Investor, Pemerintah Turunkan Pajak ObligasiDemi Tarik Investor, Pemerintah Turunkan Pajak ObligasiSelasa 25 Sep 2018 11:04Ridha Anantidibaca 354 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan pemerintah akan menurunkan tarif Pajak Penghasilan (PPh) final bagi bunga surat utang atau obligasi pemerintah hingga swasta demi menarik minat investor untuk memiliki obligasi di dalam negeri.selengkapnya

 Penurunan Pajak Obligasi Masih Dikaji Sri MulyaniPenurunan Pajak Obligasi Masih Dikaji Sri MulyaniSelasa 25 Sep 2018 10:44Ridha Anantidibaca 398 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani menerangkan, masih membahas rencana revisi aturan pajak penghasilan (PPh) final dari bunga obligasi. Besaran pajak obligasi sebenarnya sudah dilakukan sebelumnya di 2013.selengkapnya

 Susi Akui Pajak Sektor Perikanan Masih RendahSusi Akui Pajak Sektor Perikanan Masih RendahSelasa 25 Sep 2018 10:27Ridha Anantidibaca 663 kaliSemua Kategori

Neraca perdagangan di sektor perikanan pada kuartal I-2018 mencapai surplus sebesar USD1 miliar atau ekuivalen Rp14,2 triliun. Namun, penerimaan pajak dari sektor perikanan justru masih rendah.selengkapnya

 Penerimaan Negara dari Mineral dan Batu Bara Melebihi TargetPenerimaan Negara dari Mineral dan Batu Bara Melebihi TargetSelasa 25 Sep 2018 10:00Ridha Anantidibaca 304 kaliSemua Kategori

Subsektor mineral dan batu bara (minerba) masih menjadi salah satu kontributor utama dalam rangka meningkatkan penerimaan negara dari Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP). Tercatat, PNBP minerba sudah mencapai angka Rp32,2 triliun meski baru memasuki bulan September 2018.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :