Soal Pajak Google, Wamenkeu: Sudah Ada SOP-nyaSoal Pajak Google, Wamenkeu: Sudah Ada SOP-nyaJumat 16 Sep 2016 20:05Administratordibaca 358 kaliSemua Kategori

Google saat ini tengah menjadi sorotan tajam pemerintah. Sikap Google yang tidak kooperatif kepada Ditjen Pajak menjadi salah satu penyebab bagi pemerintah untuk bertindak keras kepada Google dalam hal perpajakan.selengkapnya

 Soal Pajak 10 Persen di Google Ads, idEA Bilang...Soal Pajak 10 Persen di Google Ads, idEA Bilang...Selasa 3 Sep 2019 14:24Ridha Anantidibaca 198 kaliSemua Kategori

Melalui situs resminya, PT Google Indonesia berencana mengenakan PPN untuk layanan Google Ads pada 1 Oktober 2019. PT Google Indonesia akan mengeluarkan faktur sebagai reseller dari layanan Google Ads. Kebijakan ini akan mempengaruhi akun-akun pengguna layanan Google Ads yang memiliki alamat penagihan di Indonesia.selengkapnya

 Soal Pajak Google, Kenapa Baru Sekarang?Soal Pajak Google, Kenapa Baru Sekarang?Kamis 22 Sep 2016 14:48Administratordibaca 492 kaliSemua Kategori

Pemerintah dianggap terlambat dalam melakukan penagihan pajak kepada Google yang sudah beroperasi di Indonesia cukup lama. Bahkan pihak Google perwakilan Indonesia telah mengirim surat penolakan pemeriksaan.selengkapnya

 Sri Mulyani: Contohlah Google soal Ketaatan Pajak...Sri Mulyani: Contohlah Google soal Ketaatan Pajak...Senin 4 Des 2017 09:29Ridha Anantidibaca 626 kaliSemua Kategori

Perusahaan teknologi ternama dunia, Google, sudah melaksanakan kewajibannya sebagai badan usaha tetap (BUT) di Indonesia dengan membayar pajak pada Kamis (30/11/2017).selengkapnya

 Soal Pajak, Google Tidak Boleh DiistimewakanSoal Pajak, Google Tidak Boleh DiistimewakanSelasa 20 Sep 2016 14:02Administratordibaca 431 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak (Dirjen Pajak) diminta tidak membeda-bedakan aturan pajak alias memberikan perlakukan istimewa pada perusahaan yang menetap di Indonesia dengan perusahaan asing seperti Google.selengkapnya

 Ditjen Pajak: Google Menolak Diperiksa soal PerpajakanDitjen Pajak: Google Menolak Diperiksa soal PerpajakanKamis 15 Sep 2016 08:33Administratordibaca 708 kaliSemua Kategori

Pemerintah berencana akan melakukan pemeriksaan terhadap Google, Facebook dan Twitter terhadap perpajakan yang mereka bayarkan. Namun, saat ini terdapat penolakan dari Google untuk diperiksa Ditjen Pajak.selengkapnya

 DJP-Google Siap Buka-bukaan soal Besaran PajakDJP-Google Siap Buka-bukaan soal Besaran PajakKamis 9 Feb 2017 15:47Ajeng Widyadibaca 925 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan (Kemenekeu) sampai saat terus mengejar kewajiban pajak dari perusahan Google. Sebelumnya, Google yang berkantor pusat di Amerika Serikat (AS) tersebut sempat dipanggil ke kantor DJP untuk melakukan verifikasi data pajaknya.selengkapnya

 Sri Mulyani: Google Sudah Ambil Sikap soal PajakSri Mulyani: Google Sudah Ambil Sikap soal PajakSelasa 8 Nov 2016 16:07Ajeng Widyadibaca 498 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani memastikan Google telah menentukan sikap dalam membayarkan kewajiban pajaknya kepada Pemerintah Indonesia. Sri Mulyani mengatakan, sikap dari perusahaan teknologi asal Amerika Serikat (AS) tersebut adalah akan membayarkan kewajibannya.selengkapnya

 Pemerintah Melunak soal Pajak Google, Ini Kata Sri MulyaniPemerintah Melunak soal Pajak Google, Ini Kata Sri MulyaniKamis 13 Okt 2016 10:42Administratordibaca 808 kaliSemua Kategori

Pemerintah Indonesia membuka pintu negosiasi terhadap Google terkait tunggakan pajak. Perusahaan internet raksasa asal Amerika Serikat (AS) ini disebut-sebut mau membayar pajak di Indonesia, namun dengan meminta negosiasi tarif pajak, penyelesaian masalah aturan dan hukum.selengkapnya

 Murdaya Poo: Pemerintah Tak Bisa Salahkan Google Soal PajakMurdaya Poo: Pemerintah Tak Bisa Salahkan Google Soal PajakSelasa 20 Sep 2016 07:39Administratordibaca 770 kaliSemua Kategori

Perusahaan raksasa teknologi asal Amerika Serikat, Google Inc., telah menolak surat pemeriksaan yang diberikan Direktorat Jenderal Pajak terkait dengan kewajiban pajak mereka di Indonesia. Padahal, menurut Ditjen Pajak, perusahaan tersebut selama ini meraup keuntungan di Indonesia, namun justru mangkir bayar pajak.selengkapnya

 Ini Kata Menkominfo soal Google Suka Mangkir Bayar PajakIni Kata Menkominfo soal Google Suka Mangkir Bayar PajakAhad 18 Sep 2016 07:44Administratordibaca 515 kaliSemua Kategori

Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Rudiantara menanggapi pernyataan Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan yang menyatakan, Google Indonesia kerap mangkir dari kewajiban membayar pajak. Menurutnya, Google Indonesia sejatinya bukanlah objek pajak Indonesia.selengkapnya

 Soal Pajak Google, Sri Mulyani Akui Bukan Persoalan MudahSoal Pajak Google, Sri Mulyani Akui Bukan Persoalan MudahAhad 18 Sep 2016 08:58Administratordibaca 694 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan, kasus Google Indonesia yang disebut-sebut mangkir dari kewajiban membayar pajak bukan persoalan mudah. Dan kasus ini juga dialami banyak negara. Beberapa negara bahkan belum bisa membuat Google untuk mematuhi aturan perpajakan di tempat mereka.selengkapnya

 Soal Google Ogah Bayar Pajak Jadi Perhatian KPPUSoal Google Ogah Bayar Pajak Jadi Perhatian KPPUSelasa 20 Sep 2016 08:27Administratordibaca 545 kaliSemua Kategori

Ketua Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU), Syarkawi Rauf, turut berkomentar persoalan menolaknya Google untuk diperiksa pajak oleh Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak, Kementerian Keuangan. Menurutnya, penolakan Google untuk diperiksa pajak oleh instansi terkait akan menjadi salah satu isu yang akan terus dipantau oleh pihaknya.selengkapnya

 Kominfo Tunggu Koordinasi Kemenkeu Soal Pemeriksaan Pajak GoogleKominfo Tunggu Koordinasi Kemenkeu Soal Pemeriksaan Pajak GoogleSabtu 17 Sep 2016 12:31Administratordibaca 586 kaliSemua Kategori

Kementerian Komunikasi dan Informatika masih menunggu hasil koordinasi bersama dengan Kementerian Keuangan terkait pemeriksaan pajak Google Indonesia.selengkapnya

 Menkominfo: Ada Komitmen dari Google untuk Selesaikan soal PajakMenkominfo: Ada Komitmen dari Google untuk Selesaikan soal PajakSabtu 22 Okt 2016 07:48Administratordibaca 586 kaliSemua Kategori

Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Rudiantara mengaku telah berkomunikasi dengan petinggi Google guna membahas masalah pajak yang harus dibayarkan perusahaan ke Indonesia.selengkapnya

 Ditjen Pajak Harus Introspeksi Diri soal Kasus GoogleDitjen Pajak Harus Introspeksi Diri soal Kasus GoogleKamis 22 Sep 2016 15:00Administratordibaca 771 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) sebaiknya harus introspeksi diri terlebih dahulu sebelum benar-benar melakukan penagihan pajak kepada Google di Indonesia.selengkapnya

 WE Forum Sorot Google, Facebook & Amazon Soal Penghindaran PajakWE Forum Sorot Google, Facebook & Amazon Soal Penghindaran PajakSenin 29 Jan 2018 09:48Ridha Anantidibaca 634 kaliSemua Kategori

Dalam sejumlah pertemuan World Economic Forum (WEF) sebelumnya, perusahaan teknologi dipandang sebagai salah satu mesin pertumbuhan ekonomi. Namun pada pertemuan tahun ini, persepsi itu tak lagi muncul.selengkapnya

 Soal Bayar Pajak, Ketua MPR Bilang Google Kalah dengan WartegSoal Bayar Pajak, Ketua MPR Bilang Google Kalah dengan WartegSabtu 17 Sep 2016 14:49Administratordibaca 628 kaliSemua Kategori

Sikap Google yang menolak pemeriksaan perpajakan yang dilakukan Pemerintah Indonesia sangat memalukan. Pasalnya, Google beroperasi di wilayah yurisdiksi Indonesia.selengkapnya

 Google Harap Pemerintah Buat Aturan Cerdas soal Pajak DigitalGoogle Harap Pemerintah Buat Aturan Cerdas soal Pajak DigitalSelasa 8 Okt 2019 11:22Ridha Anantidibaca 216 kaliSemua Kategori

Pemerintah mulai menyusun beberapa regulasi untuk memajaki perusahaan di bidang digital ekonomi, mulai dari teknologi finansial (fintech) hingga e-commerce. Namun, Google dan perusahaan konsultan manajemen berbasis di Amerika Serikat (AS), Bain & Company menilai, butuh regulasi yang cerdas supaya ekonomi digital bisa berkembang di Indonesia.selengkapnya

 Soal Pajak Google, Ditjen Pajak Masih Lakukan PenyidikanSoal Pajak Google, Ditjen Pajak Masih Lakukan PenyidikanSabtu 8 Okt 2016 09:28Admindibaca 677 kaliSemua Kategori

Google Asia Pacific Pte Ltd saat ini masih menjadi bidikan pemerintah. Pasalnya, hingga saat ini Google masih tak bersedia untuk diperiksa mengenai perpajakan.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :