Beleid pajak baru memberi angin segar modal venturaBeleid pajak baru memberi angin segar modal venturaKamis 31 Mei 2018 09:58Ridha Anantidibaca 616 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan mengeluarkan aturan perpajakan modal ventura yang baru terkait penyertaan pada perusahaan skala UMKM. Aturan ini termuat pada PMK No 48 tahun 2018 tentang perlakuan perpajakan atas penyertaan modal ventura pada perusahaan mikro, kecil, dan menengah.selengkapnya

 Simplifikasi tarif cukai akan memberi keadilan bagi industri rokokSimplifikasi tarif cukai akan memberi keadilan bagi industri rokokSelasa 31 Jul 2018 11:27Ridha Anantidibaca 582 kaliSemua Kategori

Pelaksana Tugas (Plt) Direktur Teknis dan Fasilitas Cukai Direktorat Jenderal Bea Cukai, Nugroho Wahyu Widodo, menyatakan kebijakan penyederhanaan layer (simplifikasi) tarif cukai untuk menciptakan keadilan di industri rokok.selengkapnya

 Persetujuan tambahan PMN BUMN dicabutPersetujuan tambahan PMN BUMN dicabutJumat 14 Jul 2017 14:19Ajeng Widyadibaca 567 kaliSemua Kategori

Badan Anggaran (Banggar) DPR akhirnya mencabut kembali persetujuan atas usulan tambahan penyertaan modal negara (PMN) untuk Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dalam rancangan anggaran pendapatan dan belanja negara perubahan (RAPBN-P) 2017. Jumlah tambahan PMN BUMN yang disetujui, yakni sebesar Rp 2,38 triliun.selengkapnya

 Tahun ini akan ada 70 persetujuan penghindaran pajak bergandaTahun ini akan ada 70 persetujuan penghindaran pajak bergandaRabu 22 Jan 2020 09:43Ridha Anantidibaca 497 kaliSemua Kategori

Pemerintah memastikan akan ada 70 persetujuan penghindaran pajak berganda (P3B) atau tax treaty yang berlaku efektif di tahun ini.selengkapnya

 Empat keuntungan pemerintah tandatangan persetujuan penghindaran pajak bergandaEmpat keuntungan pemerintah tandatangan persetujuan penghindaran pajak bergandaRabu 22 Jan 2020 10:10Ridha Anantidibaca 654 kaliSemua Kategori

Pemerintah telah menandatangani persetujuan penghindaran pajak berganda (P3B) atau tax treaty yang berlaku efektif di tahun 2020. Dengan program ini, ada sejumlah keuntungan yang dapat dipetik pemerintah.selengkapnya

 Pemerintah Sahkan Protokol Pertama Ubah Persetujuan Perdagangan Barang AseanPemerintah Sahkan Protokol Pertama Ubah Persetujuan Perdagangan Barang AseanKamis 24 Sep 2020 15:28Ridha Anantidibaca 889 kaliSemua Kategori

Pemerintah Indonesia telah meratifikasi Peraturan Presiden Nomor 84 Tahun 2020 tentang Pengesahan First Protocol to Amend the Asean Trade in Goods Agreement (Protokol Pertama untuk Mengubah Persetujuan Perdagangan Barang Asean). Hal ini ditujukan untuk meningkatkan perdagangan barang intra-Asean, serta untuk memajukan perekonomian nasional melalui kerja sama perdagangan internasional.selengkapnya

 Persetujuan penghindaran pajak berganda dapat menjadi pemanis untuk investasi asingPersetujuan penghindaran pajak berganda dapat menjadi pemanis untuk investasi asingJumat 24 Jul 2020 15:23Ridha Anantidibaca 580 kaliSemua Kategori

Center of Indonesia Taxation Analysis (CITA) menilai Persetujuan Penghindaran Pajak Berganda (P3B) atau tax treaty dapat menjadi pemanis untuk investasi asing atawa foreign direct investment (FDI) di Indonesia.selengkapnya

 Dirjen Pajak Isyaratkan Setujui Pajak Seleb InstagramDirjen Pajak Isyaratkan Setujui Pajak Seleb InstagramRabu 12 Okt 2016 15:53Admindibaca 711 kaliSemua Kategori

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak Ken Dwijugeasteadi memberi isyarat persetujuan untuk menerapkan pajak dari para selebritas di Instagram dan penjual produk online baik lewat Facebook atau forum seperti Kaskus. Ken mengungkapkan pajak akan menyasar semua obyek yang sesuai ketentuan perpajakan.selengkapnya

 Ratusan Investor Terima Insentif Pengurangan hingga Libur PajakRatusan Investor Terima Insentif Pengurangan hingga Libur PajakSelasa 23 Okt 2018 10:00Ridha Anantidibaca 801 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan mencatat total seratusan investor telah memeroleh insentif berupa pengurangan pajak (tax allowance) hingga libur pajak (tax holiday). Secara rinci, sebanyak 131 investor telah mengantongi persetujuan fasilitas tax allowances dan setidaknya 13 investor mendapatkan persetujuan fasilitas tax holiday. Jumlah tersebut merupakan akumulasi dari sejak aturan tersebut diterapkan.selengkapnya

 Jokowi Minta Sri Mulyani Klarifikasi Tagar #StopBayarPajakJokowi Minta Sri Mulyani Klarifikasi Tagar #StopBayarPajakSenin 29 Ags 2016 16:20Administratordibaca 707 kaliSemua Kategori

Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati dan Direktur Jenderal Pajak Kemenkeu Ken Dwijugeasteadi mengklarifikasi tagar #StopBayarPajak yang beredar di media sosial Twitter baru-baru ini.selengkapnya

 Pencapaian Tax Amnesty Masih Jauh dari Data Harta WP di Luar NegeriPencapaian Tax Amnesty Masih Jauh dari Data Harta WP di Luar NegeriSelasa 4 Okt 2016 12:45Administratordibaca 1172 kaliSemua Kategori

Direktur Jendral Pajak, Ken Dwijugeasteadi mengungkapkan pencapaian program Tax Amnesty atau pengampunan pajak periode I masih jauh dari harapan pemerintah. Menurutnya, hasil yang dicapai masih sangat berpotensi untuk ditingkatkan.selengkapnya

 Ditjen Pajak Keluarkan Aturan Tambahan Pelaksanaan Tax AmnestyDitjen Pajak Keluarkan Aturan Tambahan Pelaksanaan Tax AmnestySelasa 30 Ags 2016 10:37Administratordibaca 1073 kaliSemua Kategori

Direktur Jenderal Pajak Ken Dwijugeasteadi mengatakan sudah mengeluarkan aturan terkait persoalan yang terjadi setelah pengampunan pajak atau tax amnesty diberlakukan. Aturan tersebut tertuang dalam Peraturan Dirjen Nomor 11 Tahun 2016.selengkapnya

 Begini Aturan Baru MAP untuk Sengketa PajakBegini Aturan Baru MAP untuk Sengketa PajakRabu 8 Mei 2019 09:16Ridha Anantidibaca 562 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menerbitkan PMK No.49/PMK.03/2019 tentang Tata Cara Pelaksanaan Prosedur Persetujuan Bersama atau MAP.selengkapnya

 Dirjen Pajak: Buruh Tak Tersentuh Tax AmnestyDirjen Pajak: Buruh Tak Tersentuh Tax AmnestyKamis 29 Sep 2016 21:10Administratordibaca 740 kaliSemua Kategori

Direktur Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Ken Dwijugeasteadi menganggap aksi buruh untuk menolak tax amnesty ialah hak warga negara. Hal tersebut lumrah karena aksi buruh untuk menyampaikan aspirasi.selengkapnya

 Logika Hukum Pengampunan PajakLogika Hukum Pengampunan PajakRabu 21 Des 2016 10:15Ajeng Widyadibaca 1232 kaliSemua Kategori

Putusan Mahkamah Konstitusi (MK) atas pengujian UU Pengampunan Pajak (UUPP) No. 11 Tahun 2016 telah membuktikan bahwa logika hukum memahami UUPP telah memberi kepastian, keadilan dan kemanfaatan. Pengujian UUPP yang diajukan beberapa pihak memberi pelajaran pentingnya logika hukum dipahami dengan benar.selengkapnya

 Dirjen Pajak: Saya Tidak Punya Data Panama PapersDirjen Pajak: Saya Tidak Punya Data Panama PapersJumat 26 Ags 2016 15:30Administratordibaca 1293 kaliSemua Kategori

Komisi XI DPR RI meminta Direktur Jenderal Pajak (Dirjen Pajak) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Ken Dwijugeasteadi membuktikan data wajib pajak di Panama Papers untuk segera bisa mengikuti tax amnesty. Pasalnya, realisasi tax amnesty baru 0,6 persen dari target.selengkapnya

 Bos Pajak Sebut Generasi Reformasi Kunci Keberhasilan Tax AmnestyBos Pajak Sebut Generasi Reformasi Kunci Keberhasilan Tax AmnestySelasa 4 Okt 2016 13:33Administratordibaca 614 kaliSemua Kategori

Direktur Jendral Pajak Kementerian Keuangan, Ken Dwijugeasteadi, mengungkapkan kunci keberhasilan program Tax Amnesty atau pengampunan pajak terletak pada pegawai muda pajak. Mereka dinilai mempunyai daya juang tinggi dengan target kesuksesan Tax Amnesty.selengkapnya

 Target Penerimaan Perpajakan 2019 Naik Tipis Jadi Rp 1.783 TTarget Penerimaan Perpajakan 2019 Naik Tipis Jadi Rp 1.783 TKamis 20 Sep 2018 11:02Ridha Anantidibaca 485 kaliSemua Kategori

Badan Anggaran (Banggar) Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) memberikan persetujuan atas perubahan target penerimaan perpajakan di tahun 2019.selengkapnya

 Ada Tax Amnesty, Dirjen Pajak Jadi Buruan Istri Wajib PajakAda Tax Amnesty, Dirjen Pajak Jadi Buruan Istri Wajib PajakRabu 2 Nov 2016 16:27Administratordibaca 564 kaliSemua Kategori

Program Pengampunan Pajak atau tax amnesty memberikan pengalaman tersendiri bagi Direktur Jenderal Pajak Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Ken Dwijugeasteadi. Bagaimana tidak, adanya tax amnesty membuat dia menjadi buruan para ibu-ibu yang merupakan istri dari wajib pajak (WP).selengkapnya

 Perdagangan Bebas ASEAN–Hong Kong, Pemerintah Turunkan Bea MasukPerdagangan Bebas ASEAN–Hong Kong, Pemerintah Turunkan Bea MasukRabu 8 Jul 2020 14:21Ridha Anantidibaca 654 kaliSemua Kategori

Pemerintah Indonesia telah mengesahkan Persetujuan Perdagangan Bebas ASEAN–Hong Kong, Republik Rakyat Tiongkok melalui Peraturan Presiden nomor 34 Tahun 2020.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :