UMKM Bisa Laporkan Jumlah Harta Secara TertulisUMKM Bisa Laporkan Jumlah Harta Secara TertulisRabu 5 Okt 2016 20:40Administratordibaca 1254 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak mulai membidik usaha mikri, kecil, dan menengah (UMKM) untuk mengikuti program pengampunan pajak (tax amnesty) di periode II. Dalam program tax amensty, UMKM mendapatkan perlakuan khusus dengan pengenaan tarif tebusan flat sebesar 0,5 dan 2 persen hingga 31 Maret 2017.selengkapnya

 Dirjen Pajak Deg-degan Soal Tax Amnesty, Kenapa Demikian?Dirjen Pajak Deg-degan Soal Tax Amnesty, Kenapa Demikian?Sabtu 27 Ags 2016 13:21Administratordibaca 636 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati memperkirakan adanya kekurangan penerimaan pajak (shortfall) dalam pagu Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Perubahan 2016 mencapai Rp219 miliar. Proyeksi tersebut sudah menghitung penerimaan dari program pengampunan pajak.selengkapnya

 Indonesia bahas peraturan bea dan cukai dengan Papua NuginiIndonesia bahas peraturan bea dan cukai dengan Papua NuginiSenin 15 Apr 2019 10:28Ridha Anantidibaca 994 kaliSemua Kategori

Pemerintah Indonesia melalui Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Port Moresby membahas tentang peraturan bea dan cukai dengan otoritas Papua Nugini, seperti disampaikan dalam keterangan tertulis yang diterima di Jakarta, Kamis.selengkapnya

 Dirjen Bea Cukai: Patroli laut sudah perkecil penyelundupan barang ke IndonesiaDirjen Bea Cukai: Patroli laut sudah perkecil penyelundupan barang ke IndonesiaSenin 9 Des 2019 11:28Ridha Anantidibaca 349 kaliSemua Kategori

Pemerintah mengeluarkan peraturan tertulis untuk penindakan di bidang kepabeanan dan cukai di laut atau sungai. Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) pun menganggap usaha patroli laut yang dilakukan telah memperkecil resiko penyelundupan barang ke Indonesia.selengkapnya

 Rekening Keuangan Milik Orang Meninggal Wajib Disetor ke Ditjen PajakRekening Keuangan Milik Orang Meninggal Wajib Disetor ke Ditjen PajakRabu 28 Feb 2018 14:23Ridha Anantidibaca 1112 kaliSemua Kategori

Lembaga keuangan wajib melaporkan kepada Direktorat Jenderal Pajak rekening keuangan milik nasabah yang sudah meninggal alias rekening warisan yang belum dibagi. Hal tersebut tertulis dalam revisi Peraturan Menteri Keuangan (PMK) tentang petunjuk teknis mengenai akses informasi keuangan untuk kepentingan perpajakan.selengkapnya

 Ini Tiga Isu Krusial dalam Pembahasan RUU Pengampunan PajakIni Tiga Isu Krusial dalam Pembahasan RUU Pengampunan PajakRabu 25 Mei 2016 12:12Administratordibaca 1265 kaliSemua Kategori

Anggota komisi XI DPR RI, Ecky Awal Mucharam mengungkapkan terdapat tiga hal krusial dalam pembahasan RUU Tax Amnesty atau Pengampunan Pajak. "Ada tiga isu krusial dalam pembahasan RUU Pengampunan Pajak yang saat ini sedang dalam pembahasan oleh Panja," kata Ecky dalam keterangan tertulis yang diterima Republika.co.id, Selasa (24/5).selengkapnya

 Begini aturan pemusatan pajak pertambahan nilaiBegini aturan pemusatan pajak pertambahan nilaiRabu 1 Jul 2020 15:15Ridha Anantidibaca 403 kaliSemua Kategori

Pengusaha kena pajak yang memiliki lebih dari satu tempat pajak pertambahan nilai terutang dapat memilih satu tempat atau lebih sebagai tempat pemusatan PPN terutang dengan cara menyampaikan pemberitahuan secara elektronik melalui situs web Direktorat Jenderal Pajak (DJP), atau secara tertulis kepada Kepala Kantor Wilayah DJP yang wilayah kerjanya meliputi tempat pemusatan.selengkapnya

 Amnesti Pajak Sukses, Penerimaan Tetap Saja JeblokAmnesti Pajak Sukses, Penerimaan Tetap Saja JeblokKamis 13 Okt 2016 15:10Admindibaca 1158 kaliSemua Kategori

Demikian disampaikan Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati saat rapat kerja bersama dengan Komisi XI DPR di Gedung DPR-RI, Jakarta, Rabu (12/10/2016).selengkapnya

 Ini plus minus pelemahan rupiah bagi penerimaan pajakIni plus minus pelemahan rupiah bagi penerimaan pajakRabu 5 Sep 2018 09:47Ridha Anantidibaca 527 kaliSemua Kategori

Dalam beberapa pekan belakangan nilai rupiah perlahan semakin melemah. Namun demikian pelemahan ini dinilai berdampak postif pada penerimaan pajak.selengkapnya

 Cukai Rokok Bakal Naik, Ini Penjelasan PemerintahCukai Rokok Bakal Naik, Ini Penjelasan PemerintahSelasa 20 Ags 2019 08:59Ridha Anantidibaca 283 kaliSemua Kategori

Pemerintah berencana menaikan tarif cukai hasil tembakau (CHT) pada tahun depan. Namun demikian, kepastian mengenai rencana ini masih menunggu pembahasan dengan DPR.selengkapnya

 UOB : Penerimaan Pajak Kunci Fiskal BerkelanjutanUOB : Penerimaan Pajak Kunci Fiskal BerkelanjutanSelasa 27 Mar 2018 14:25Ridha Anantidibaca 338 kaliSemua Kategori

UOB Indonesia berpendapat pendapatan pemerintah masih relatif kecil, meski demikian kondisi fiskal selama ini telah dapat membantu memperbaiki rating utang jangka panjang.selengkapnya

 Salurkan insentif pajak, pemerintah relaksasi aturanSalurkan insentif pajak, pemerintah relaksasi aturanSelasa 23 Jun 2020 15:11Ridha Anantidibaca 361 kaliSemua Kategori

Pemerintah telah menganggarkan insentif pajak sebesar Rp 120,6 triliun dalam program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN). Kendati demikian bantuan dunia usaha itu belum banyak terserat.selengkapnya

 Tax Amnesty Jadi Wujud Bela NegaraTax Amnesty Jadi Wujud Bela NegaraSabtu 29 Okt 2016 13:58Administratordibaca 1259 kaliSemua Kategori

Pemerintah telah menerapkan tax amnesty untuk membentuk basis pembayar pajak. Dengan demikian, maka target pajak dalam APBN dapat tercapai.selengkapnya

 Pajak untuk IKM Online Harus AdilPajak untuk IKM Online Harus AdilSenin 5 Feb 2018 09:40Ridha Anantidibaca 551 kaliSemua Kategori

Direktur Jenderal Industri Kecil dan Menengah Kementerian Perindustrian (Dirjen IKM Kemenperin) Gati Wibawaningsih mengatakan pajak merupakan sebuah keharusan. Kendati demikian, dia mengingatkan pengenaan harus mengedepankan keadilan.selengkapnya

 Pajak Sayonara Menanti Turis di Jepang Tahun 2019, Apa Itu?Pajak Sayonara Menanti Turis di Jepang Tahun 2019, Apa Itu?Jumat 13 Apr 2018 09:36Ridha Anantidibaca 464 kaliSemua Kategori

Mulai 2019, semua wisatawan yang meninggalkan Jepang akan diminta untuk membayar Sayonara Tax alias pajak selamat tinggal sebesar 1.000 yen atau sekitar Rp 128.700. Demikian menurut pemberitaan media setempat.selengkapnya

 Setoran Pajak dan PNBP dari Inalum Berkurang 50% Tahun IniSetoran Pajak dan PNBP dari Inalum Berkurang 50% Tahun IniKamis 2 Jul 2020 12:03Ridha Anantidibaca 517 kaliSemua Kategori

Holding Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Tambang , Inalum mengakui pandemi virus corona mempengaruhi bisnis pertambangan. Dengan demikian pendapatan perseroan pun berpengaruh pada akhir tahun nanti.selengkapnya

 Tahun depan, pemerintah akan naikkan tarif cukai rokokTahun depan, pemerintah akan naikkan tarif cukai rokokJumat 21 Sep 2018 10:17Ridha Anantidibaca 428 kaliSemua Kategori

Pemerintah akan menaikkan lagi tarif cukai hasil tembakau pada 2019. Meski demikian, Direktur Jenderal Bea dan Cukai Kementerian Keuangan Heru Pambudi belum banyak berkomentar.selengkapnya

 Pakde Karwo Usul Robot Bayar Pajak jika Kelak Geser ManusiaPakde Karwo Usul Robot Bayar Pajak jika Kelak Geser ManusiaJumat 8 Feb 2019 14:13Ridha Anantidibaca 469 kaliSemua Kategori

Di masa depan, bukan tak mungkin tenaga kerja manusia digeser oleh robot. Jika demikian, Gubernur Jawa Timur Soekarwo usul agar robot juga bayar pajak.selengkapnya

 Sri Mulyani Masih Kaji Penurunan Pajak ObligasiSri Mulyani Masih Kaji Penurunan Pajak ObligasiSelasa 25 Sep 2018 13:22Ridha Anantidibaca 313 kaliSemua Kategori

Pemerintah tengah mengkaji untuk menurunkan pajak instrumen surat utang berharga atau obligasi. Dengan demikian, arus modal dari instrumen tersebut diharapkan dapat meningkat.selengkapnya

 Kejar Diskon Pajak, BUMN masih Banyak Lakukan Revaluasi AsetKejar Diskon Pajak, BUMN masih Banyak Lakukan Revaluasi AsetSabtu 30 Jan 2016 13:51Administratordibaca 999 kaliSemua Kategori

Minat perusahaan swasta maupun Badan Usaha Milik Negara (BUMN) untuk melakukan revaluasi aset masih cukup banyak pada awal 2016. Demikian disampaikan Menteri Keuangan Bambang Brodjonegoro.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :