Paradise Papers Jadi Alarm Pemerintah Benahi Database PajakParadise Papers Jadi Alarm Pemerintah Benahi Database PajakSenin 13 Nov 2017 13:28Ajeng Widyadibaca 587 kaliSemua Kategori

Munculnya paradise papers belakangan ini mengindikasikan pentingnya pembenahan basis data wajib pajak sebagai salah satu langkah mencegah terulangnya praktik penghindaran pajak.selengkapnya

 Deklarasi Tax Amnesty Rp3.260 T, DJP: Bangun Database PerpajakanDeklarasi Tax Amnesty Rp3.260 T, DJP: Bangun Database PerpajakanRabu 5 Okt 2016 07:49Administratordibaca 697 kaliSemua Kategori

Total harta yang dilaporkan pada akhir periode I program pengampunan pajak (tax amnesty) sebesar Rp3.620 triliun. Angka ini bersumber dari 372.059 Surat Pernyataan Harta (SPH).selengkapnya

 Kelemahan Ditjen Pajak Ada di Database dan Administrasi OtoritasKelemahan Ditjen Pajak Ada di Database dan Administrasi OtoritasSelasa 27 Des 2016 10:56Ajeng Widyadibaca 891 kaliSemua Kategori

Tujuan program pengampunan pajak atau tax amnesty yang digalakan pemerintah bukan hanya untuk meningkatkan pendapatan pajak, tapi juga memperkaya data perpajak serta kepatuhan dari wajib pajak.selengkapnya

 Kata Sri Mulyani, Kalau Database Perpajakan Diperkuat, Praktik Korupsi Bisa DicegahKata Sri Mulyani, Kalau Database Perpajakan Diperkuat, Praktik Korupsi Bisa DicegahKamis 24 Nov 2016 16:01Ajeng Widyadibaca 707 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani menilai penguatan pusat database perpajakan berupa data-data para wajib pajak sangat penting demi menghilangkan praktik korupsi di lingkungan Direktorat Jenderal Pajak (Ditjen Pajak).selengkapnya

 Sri Mulyani Terus Telusuri Data Paradise PapersSri Mulyani Terus Telusuri Data Paradise PapersRabu 22 Nov 2017 11:21Ridha Anantidibaca 639 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani menyatakan pihaknya akan terus melakukan verifikasi terhadap data dalam Paradise Papers. Dalam dokumen tersebut, memuat sekitar 13,4 juta nama yang diam-diam berinvestasi di negara lain, termasuk warga negara Indonesia.selengkapnya

 AEoI lebih dahsyat dari Paradise PaperAEoI lebih dahsyat dari Paradise PaperSenin 27 Nov 2017 11:22Ridha Anantidibaca 485 kaliSemua Kategori

Belum lama ini, dunia dihebohkan dengan laporan investigasi global mengenai rahasia finansial kaum kaya dan berkuasa bertajuk Paradise Papers yang dirilis International Consortium of Investigative Journalist (ICIJ). ICIJ sebelumnya juga merilis laporan serupa yang bernama Panama Papers.selengkapnya

 Gelar Due Diligence untuk Kasus `Paradise Papers`Gelar Due Diligence untuk Kasus `Paradise Papers`Jumat 10 Nov 2017 15:01Ajeng Widyadibaca 525 kaliSemua Kategori

Bocoran dokumen keuangan berskala luas yang disebut Paradise Papers telah membuat Kementerian Keuangan melalui Ditjen Pajak meningkatkan pengawasannya. Dokumen tersebut mengungkapkan bagaimana orang-orang super kaya seperti Tommy Soeharto, Mamiek Soeharto hingga Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subiantoselengkapnya

 Ditjen Pajak Telusuri Paradise Papers, Ini HasilnyaDitjen Pajak Telusuri Paradise Papers, Ini HasilnyaRabu 29 Nov 2017 11:09Ridha Anantidibaca 529 kaliSemua Kategori

Direktur Jenderal Pajak Ken Dwijugiasteadi menyatakan pemerintah terus menelusuri dokumen milik firma hukum Appleby dan Asiaciti Trust yang bocor ke publik alias Paradise Papers. Sejumlah nama dinyatakan sesuai dengan data wajib pajak.selengkapnya

 Paradise Paper Menyebut Nama Prabowo, Mamiek dan Tommy SoehartoParadise Paper Menyebut Nama Prabowo, Mamiek dan Tommy SoehartoSelasa 7 Nov 2017 10:55Ajeng Widyadibaca 1151 kaliSemua Kategori

Tiga tokoh asal Indonesia tercantum dalam laporan Dokumen Surga atau Paradise Papers, yakni kumpulan 13,4 juta dokumen tentang mereka yang secara diam-diam berinvestasi di luar negeri, di tempat yang dinamakan "surga pajak".selengkapnya

 Heboh Data Investigasi `Dokumen Surga`, Apa Kata Ditjen Pajak?Heboh Data Investigasi `Dokumen Surga`, Apa Kata Ditjen Pajak?Selasa 7 Nov 2017 08:55Ajeng Widyadibaca 329 kaliSemua Kategori

Setelah sempat heboh dengan munculnya data investigasi perpajakan Panama Papers, dunia kini kembali dikejutkan dengan munculnya dokumen serupa bertajuk Paradise Papers.selengkapnya

 Istana: Ada Politisasi Kontroversi Tax AmnestyIstana: Ada Politisasi Kontroversi Tax AmnestySenin 29 Ags 2016 21:11Administratordibaca 1493 kaliSemua Kategori

Sekretaris Kabinet Pramono Anung menyikapi soal munculnya kontroversi Undang-undang Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) dari publik belakangan ini. Adapun, kontroversi itu antara lain seperti munculnya pertentangan dari publik melalui petisi di sosial media karena Tax Amnesty terkesan mulai menyasar kalangan menengah ke bawah.selengkapnya

 Ini Dua Pemicu Tekanan Penerimaan Pajak Tahun IniIni Dua Pemicu Tekanan Penerimaan Pajak Tahun IniJumat 24 Apr 2020 10:13Ridha Anantidibaca 1064 kaliSemua Kategori

Dampak ekonomi dari Covid-19 dan munculnya kebijakan fiskal yang ekspansif bakal memberikan tekanan terhadap kinerja pajak.selengkapnya

 Masalah Pajak, Bono U2 Berurusan dengan HukumMasalah Pajak, Bono U2 Berurusan dengan HukumSenin 13 Nov 2017 10:09Ajeng Widyadibaca 414 kaliSemua Kategori

Vokalis grup band U2, Bono siap berurusan dengan masalah hukum, setelah namanya muncul pada Paradise Papers tentang pajak.selengkapnya

 Uang Pajak dari Toko Modern Tak Berizin Bakal DikembalikanUang Pajak dari Toko Modern Tak Berizin Bakal DikembalikanRabu 23 Nov 2016 13:26Ajeng Widyadibaca 988 kaliSemua Kategori

Munculnya polemik penutupan toko modern yang tidak memiliki izin namun telah melakukan pembayaran pajak reklame ditanggapi serius DPPKAD Pangandaran.selengkapnya

 Apindo: 3 Kubu Ini Diuntungkan Amnesti PajakApindo: 3 Kubu Ini Diuntungkan Amnesti PajakJumat 7 Okt 2016 14:52Admindibaca 689 kaliSemua Kategori

Suryadi Sasmita, Wakil Ketua Umum Apindo bilang, tax amnesty lahir untuk membenahi database perpajakan yang amburadul. Di mana, potensi pajak masih sangat rendah.selengkapnya

 Ditjen Pajak Bakal Kebanjiran Informasi KeuanganDitjen Pajak Bakal Kebanjiran Informasi KeuanganJumat 19 Jul 2019 11:07Ridha Anantidibaca 308 kaliSemua Kategori

Otoritas pajak memperkirakan database atau basis data dari implementasi pertukaran informasi keuangan secara otomatis atau automatic exchange of information (AEoI) bakal bertambah.selengkapnya

 Pengamat: RI Masih Lunak kepada Pengemplang PajakPengamat: RI Masih Lunak kepada Pengemplang PajakSenin 13 Nov 2017 08:54Ajeng Widyadibaca 466 kaliSemua Kategori

Bocoran dokumen Paradise Papers yang diungkap ke publik oleh Konsorsium Jurnalis Investigasi (ICIJ) pada 6 November lalu menyeret nama-nama politikus dan pejabat Indonesia yang diduga melakukan pengemplangan pajak.selengkapnya

 Industri plastik menilai cukai plastik tidak pro industriIndustri plastik menilai cukai plastik tidak pro industriRabu 11 Apr 2018 10:39Ridha Anantidibaca 739 kaliSemua Kategori

Pelaku industri plastik mengaku siap dilibatkan dalam memecahkan masalah pengelolaan sampah. Namun jika cara mengelola bagian dari motif munculnya cukai plastik, hal tersebut dinilai tidak pro industri.selengkapnya

 Atur Pajak e-Commerce Ingin Damaikan Pedagang Konvensional dan OnlineAtur Pajak e-Commerce Ingin Damaikan Pedagang Konvensional dan OnlineKamis 17 Jan 2019 13:13Ridha Anantidibaca 377 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan menyatakan bahwa munculnya Peraturan Menteri Keuangan Nomor 210 tahun 2018 tentang e-Commerce adalah untuk mewujudkan kesetaraan antara pedagang konvensional dan pedagang online. Beleid ini dimaksudkan agar ada persamaan perlakuan antara dua pedagang tersebut.selengkapnya

 Panama Papers, ada 670 Perusahaan Cangkang di AustraliaPanama Papers, ada 670 Perusahaan Cangkang di AustraliaJumat 13 Mei 2016 16:47Administratordibaca 958 kaliSemua Kategori

Menyusul rilis database "Panama Papers" yang menyingkapkan bagaimana orang kaya menggunakan perusahaan-perusahaan offshore demi menghindari pajak, maka tersingkap pula 200.000 perusahaan cangkang oleh investigasi Konsorsium Wartawan Investigatif Internasional (ICIJ) yang 670 di antaranya berkantor di Australia.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :