Ditjen Pajak Apresiasi Kepolisian Bongkar Kasus Meterai PalsuDitjen Pajak Apresiasi Kepolisian Bongkar Kasus Meterai PalsuKamis 22 Mar 2018 16:15Ridha Anantidibaca 660 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak (Ditjen Pajak) menyampaikan apresiasi kepada Tim Satuan Tugas Fismondev Kepolisian Republik Indonesia Daerah Metro Jaya yang telah berhasil melakukan pengungkapan perkara penjualan meterai tempel palsu melalui blog dan toko online.selengkapnya

 Wajib Lapor Peserta Amnesti Pajak Ke Kepolisian Singapura: Menkeu Sri Angkat BicaraWajib Lapor Peserta Amnesti Pajak Ke Kepolisian Singapura: Menkeu Sri Angkat BicaraJumat 16 Sep 2016 14:30Administratordibaca 481 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati angkat bicara terkait isu kewajiban pelaporan nama klien bank Singapura yang mengikuti pengampunan pajak kepada kepolisian setempat.selengkapnya

 Tiga Perintah Kapolri soal Tax AmnestyTiga Perintah Kapolri soal Tax AmnestySabtu 30 Jul 2016 15:38Administratordibaca 729 kaliSemua Kategori

Kepala Kepolisian Republik Indonesia, Jenderal Polisi Tito Karnavian telah memberikan tiga mandat kepada seluruh jajaran kepolisian di seluruh Indonesia terkait tax amnesty atau pengampunan pajak.selengkapnya

 `Kawal` Tax Amnesty, Jenderal Tito Keluarkan Tiga Instruksi`Kawal` Tax Amnesty, Jenderal Tito Keluarkan Tiga InstruksiSabtu 30 Jul 2016 10:52Administratordibaca 877 kaliSemua Kategori

Kepala Kepolisian RI (Kapolri) Jenderal Tito Karnavian ikut turun tangan untuk “mengawal” kebijakan pengampunan pajak atau tax amnesty. Pada Jumat (29/7) siang, Kapolri mengundang Menteri Keuangan Sri Mulyani untuk menyaksikan acara sosialisasi kebijakan tersebut kepada seluruh jajaran kepolisian melalui konferensi video jarak jauh.selengkapnya

 Menkeu: Singapura tak Bisa Kriminalkan Peserta Amnesti PajakMenkeu: Singapura tak Bisa Kriminalkan Peserta Amnesti PajakJumat 16 Sep 2016 14:22Administratordibaca 425 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani ikut buka suara atas kabar miring yang beredar bahwa ada tindakan dari perbankan di Singapura yang melaporkan nasabah yang ikut amnesti pajak ke kepolisian. Sri mengaku mendapat pertanyaan dari berbagai pihak tentang kekhawatiran wajib pajak atas laporan kepada kepolisian untuk dilakukan investigasi terkait kemungkinan praktik pencucian uang.selengkapnya

 Tunggak Bayar, DJP Penjarakan 25 Wajib PajakTunggak Bayar, DJP Penjarakan 25 Wajib PajakSenin 20 Jun 2016 20:03Administratordibaca 779 kaliSemua Kategori

Direktorat Jendral Pajak (DJP) Kementerian Keuangan terus mendorong penegakan pajak. Untuk melaksanakan penegakan pajak Direktorat Jendral Pajak menjalin kerja sama dengan Kepolisian Republik Indonesia. Dalam kerja sama ini Kepolisian RI membantu DJP menindak para penunggak pajak dengan melakukan penyanderaan (gijzeling) kepada penunggak pajak.selengkapnya

 Diduga Memeras, Petugas Pajak Ditangkap Polisi GorontaloDiduga Memeras, Petugas Pajak Ditangkap Polisi GorontaloKamis 5 Mei 2016 20:00Administratordibaca 2305 kaliSemua Kategori

Kepolisian Daerah (Polda) Gorontalo menangkap seorang petugas pajak dari Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Gorontalo yang diduga memeras wajib pajak. "Awalnya kami mendapat informasi dari masyarakat, dan saat ini sedang kami dalami. Namun, saat ini masih terbatas karena yang bersangkutan sedang masuk rumah sakit," kata Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Gorontalo, Brigadir Jenderal Pol. Hengkiselengkapnya

 Polri Jamin Keamanan Peserta Pengampunan PajakPolri Jamin Keamanan Peserta Pengampunan PajakSabtu 30 Jul 2016 09:35Administratordibaca 563 kaliSemua Kategori

Kepolisian Republik Indonesia (Polri) menjamin kepastian hukum dan keamanan bagi wajib pajak yang mengajukan pengampunan pajak.selengkapnya

 Polisi Korsel Curigai Pemimpin Samsung Hindari Pajak Rp102,5 MiliarPolisi Korsel Curigai Pemimpin Samsung Hindari Pajak Rp102,5 MiliarJumat 9 Feb 2018 09:24Ridha Anantidibaca 302 kaliSemua Kategori

Kepolisian Korea Selatan mengatakan pemimpin Samsung Electronics dicurigai melakukan penghindaran pajak dengan nilai 8,2 miliar won atau sekitar Rp102,5 miliar.selengkapnya

 Jamwas Widyo Pramono Ingin Jadi Pelopor Tax AmnestyJamwas Widyo Pramono Ingin Jadi Pelopor Tax AmnestySabtu 1 Okt 2016 11:09Administratordibaca 830 kaliSemua Kategori

Selain pejabat kepolisian, Jaksa Agung Muda Pengawas Widyo Pramono juga mengikuti program pengampunan pajak. Menurutnya, sebagai seorang penegak hukum harus bisa menjadi contoh.selengkapnya

 Pajak Belum Dibayar, Mobil Conor McGregor DisitaPajak Belum Dibayar, Mobil Conor McGregor DisitaSelasa 10 Jul 2018 11:31Ridha Anantidibaca 629 kaliSemua Kategori

Mobil Cadillac Escalade milik petarung MMA Conor McGregor, disita kepolisian Irlandia karena pajaknya belum dibayar. Mobil jenis tersebut jika di Indonesia berharga di atas Rp 3 miliar.selengkapnya

 BPKB `Online` Berlaku 13 November 2017BPKB `Online` Berlaku 13 November 2017Senin 13 Nov 2017 15:12Ajeng Widyadibaca 592 kaliSemua Kategori

Satu lagi mekanisme baru berbasis teknologi dari kepolisian, yaitu layanan BPKB (Buku Pemilik Kendaraan Bermotor) online. Ternyata tidak lama lagi sistem itu sudah siap digunakan.selengkapnya

 Tax Amnesty, Kapolri Tito Keluarkan Tiga InstruksiTax Amnesty, Kapolri Tito Keluarkan Tiga InstruksiSabtu 30 Jul 2016 09:42Administratordibaca 1149 kaliSemua Kategori

Kapolri Tito Karnavian menginstruksikan kepada seluruh jajaran kepolisian mendukung berjalannya tax amnesty yang dimulai sejak 16 Juli 2016 lalu. Bahkan, Tito sudah mengeluarkan tiga instruksi khusus.selengkapnya

 Ribuan moge di Jakarta nunggak pajak hingga Rp 10 miliarRibuan moge di Jakarta nunggak pajak hingga Rp 10 miliarSelasa 24 Des 2019 08:58Ridha Anantidibaca 235 kaliSemua Kategori

Jelang pergantian tahun, pihak Badan Pajak dan Retribusi Daerah (BPRD) DKI Jakarta, bersama dengan KPK, Kejaksaan RI, serta pihak kepolisian, terus menggelar razia pajak kendaraan.selengkapnya

 Kantor Pajak Pererat Kerjasama dengan PolisiKantor Pajak Pererat Kerjasama dengan PolisiSenin 20 Jun 2016 13:07Administratordibaca 779 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak (Ditjen Pajak) dan Kepolisian RI berjanji memperkuat kerjasama dalam pelaksanaan penegakan hukum perpajakan, Senin (20/6). Hal ini merupakan langkah lanjutan dari nota kesepahaman yang telah dibuat sebelumnya.selengkapnya

 `Bisikan` Sri Mulyani yang Bikin Jokowi Blakblakan...`Bisikan` Sri Mulyani yang Bikin Jokowi Blakblakan...Jumat 5 Ags 2016 11:23Administratordibaca 1295 kaliSemua Kategori

"Nanti saya akan blakblakan kalau sudah tak ada media," kata Presiden Joko Widodo saat mengumpulkan semua kepala Kepolisian Daerah dan kepala Kejaksaan Tinggi di Istana Negara, Jakarta, Selasa (19/7/2016) lalu.selengkapnya

 Korlantas Polri Resmikan 3 Aplikasi InovatifKorlantas Polri Resmikan 3 Aplikasi InovatifJumat 16 Des 2016 10:35Ajeng Widyadibaca 918 kaliSemua Kategori

Aplikasi tersebut dilakukan guna memudahkan dan memaksimalkan pelayanan publik terhadap masyarakat dan merupakan suatu sebuah terobosan kreatif dan inovatif dari Kepolisian Lalu Lintas terkait pelayanan publik.selengkapnya

 Polda Lampung Dukung Kelancaran Program Amnesti PajakPolda Lampung Dukung Kelancaran Program Amnesti PajakSelasa 9 Ags 2016 11:47Administratordibaca 611 kaliSemua Kategori

Kepala Kepolisian Daerah Lampung Brigadir Jendral Ike Edwin mengatakan pihaknya siap mendukung program amnesti pajak atau pengampunan pajak dengan menitikberatkan pada menjaga keamanan dan kenyamanan investor berinvestasi di wilayah setempat.selengkapnya

 Kanwil Ditjen Pajak Jawa Tengah I Sandera Direktur Perusahaan Konstruksi SemarangKanwil Ditjen Pajak Jawa Tengah I Sandera Direktur Perusahaan Konstruksi SemarangKamis 24 Mar 2016 07:04Administratordibaca 1886 kaliSemua Kategori

Kantor Wilayah (Kanwil) Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Jawa Tengah I bekerjasama dengan Ditjen Permasyarakatan Kementerian Hukum dan HAM dan Kepolisian Republik Indonesia menyandera (gijzeling) penanggung pajak yang berinisial HI (50 Tahun), pada Selasa (22/3). Saat ini HI dititipkan di Rumah Tahanan Kelas II A Ambarawa.selengkapnya

 Jaksa Agung: Manuver Singapura Tidak Berdampak HukumJaksa Agung: Manuver Singapura Tidak Berdampak HukumAhad 18 Sep 2016 11:18Administratordibaca 577 kaliSemua Kategori

Jaksa Agung Muhammad Prasetyo memastikan upaya perbankan swasta Singapura melaporkan peserta amnesti pajak ke kepolisian Singapura tidak berdampak hukum terhadap peserta amnesti pajak.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :