Akumindo: Usaha Mikro dan Kecil Seharusnya Bebas PajakAkumindo: Usaha Mikro dan Kecil Seharusnya Bebas PajakSenin 25 Jun 2018 15:01Ridha Anantidibaca 480 kali

Ketua Asosiasi Usaha Mikro Kecil dan Menengah Indonesia (Akumindo) Ikhsan Ingratubun menilai, usaha mikro dan kecil di Indonesia seharusnya dibebaskan dari pajak. Menurutnya, hal itu bisa meningkatkan tingkat kepatuhan pajak dari pelaku usaha.selengkapnya

 Insentif Pajak UMKM 0,5% Dinilai Belum Pro Usaha MikroInsentif Pajak UMKM 0,5% Dinilai Belum Pro Usaha MikroKamis 28 Jun 2018 11:04Ridha Anantidibaca 342 kali

Kalangan pelaku UMKM menganggap implementasi Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2018 tentang Pajak Penghasilan atas Penghasilan dari Usaha yang Diterima atau Diperoleh Wajib Pajak yang Memiliki Peredaran Bruto Tertentu belum sepenuhnya pro-UMKM.selengkapnya

 Bertemu Jokowi, Akumindo minta pajak 0% bagi usaha mikro dan kecilBertemu Jokowi, Akumindo minta pajak 0% bagi usaha mikro dan kecilRabu 19 Jun 2019 10:43Ridha Anantidibaca 231 kali

Asosiasi Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) Indonesia (Akumindo) minta pajak 0% bagi usaha mikro dan kecil. Hal diungkapkan ketika bertemu Presiden Joko Widodo untuk merancang kebijakan mengembangkan UMKM.selengkapnya

 Kacau, Penerimaan Pajak Sektor Usaha SeretKacau, Penerimaan Pajak Sektor Usaha SeretSenin 19 Okt 2020 14:02Ridha Anantidibaca 237 kali

Penerimaan pajak sektor konstruksi dan real estate terus turun. tercatat, penerimaan pajaknya hingga September 2020 mengalami kontraksi 19,6%.selengkapnya

 Ini sektor usaha tumpuan penerimaan pajak tahun depanIni sektor usaha tumpuan penerimaan pajak tahun depanSelasa 16 Nov 2021 09:52Ridha Anantidibaca 1381 kali

Setoran pajak korporasi dalam beberapa tahun ke belakang menjadi tumpuan penerimaan pajak penghasilan (PPh). Seiring pemulihan ekonomi, otoritas pajak mulai mencari sektor usaha yang berpotensi memberikan sumbangsih besar di tahun depan.selengkapnya

 Efek Corona. Sri Mulyani Perluas Insentif Pajak ke 11 Sektor UsahaEfek Corona. Sri Mulyani Perluas Insentif Pajak ke 11 Sektor UsahaRabu 15 Apr 2020 14:36Ridha Anantidibaca 322 kali

Pemerintah memutuskan untuk memperluas sektor usaha yang menerima insentif pajak dampak pandemi virus corona atau coronavirus (Covid-19).selengkapnya

 Rapor sektor usaha ini merah di semester I-2020, penerimaan pajak tergerusRapor sektor usaha ini merah di semester I-2020, penerimaan pajak tergerusJumat 24 Jul 2020 15:02Ridha Anantidibaca 323 kali

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat seluruh sektor utama penyumbang penerimaan pajak terkontraksi pada semester I-2020.selengkapnya

 Penerimaan Pajak 2019 Melambat, Ini Daftar Sektor Usaha yang LoyoPenerimaan Pajak 2019 Melambat, Ini Daftar Sektor Usaha yang LoyoJumat 2 Ags 2019 15:14Ridha Anantidibaca 420 kali

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan mencatat penerimaan pajak semester I-2019 sebesar Rp 603,34 triliun atau tumbuh 3,74% dibanding periode yang sama di tahun 2018. Laju pertumbuhan ini tercatat lebih rendah dibanding 2018 yang berhasil naik 13,9%.selengkapnya

 Terdongkrak pemulihan ekonomi, setoran pajak lima sektor usaha ini mulai positifTerdongkrak pemulihan ekonomi, setoran pajak lima sektor usaha ini mulai positifKamis 27 Mei 2021 15:31Ridha Anantidibaca 265 kali

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengatakan pemulihan ekonomi sangat dirasakan pada April lalu. Hal itu pun berdampak pada setoran pajak lima sektor usaha yang mulai masuk di zona positif.selengkapnya

 Setoran pajak lima sektor usaha ini mulai positif terdongkrak pemulihan ekonomiSetoran pajak lima sektor usaha ini mulai positif terdongkrak pemulihan ekonomiKamis 27 Mei 2021 14:55Ridha Anantidibaca 267 kali

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengatakan pemulihan ekonomi sangat dirasakan pada April lalu. Hal itu pun berdampak pada setoran pajak lima sektor usaha yang mulai masuk di zona positif.selengkapnya

 Penerimaan pajak merosot karena penerimaan dari seluruh sektor usaha terkontraksiPenerimaan pajak merosot karena penerimaan dari seluruh sektor usaha terkontraksiKamis 24 Sep 2020 11:02Ridha Anantidibaca 365 kali

Penerimaan pajak sampai dengan akhir Agustus 2020 merosot dibanding periode sama tahun lalu. Ditinjau dari sisi sektoral, seluruh sektor utama penentu penerimaan pajak masih mengalami kontraksi.selengkapnya

 Naik Status, KPP Mikro Tanjung Selor Harus Kerja MaksimalNaik Status, KPP Mikro Tanjung Selor Harus Kerja MaksimalRabu 16 Jan 2019 11:04Ridha Anantidibaca 552 kali

Sebagai ibu kota Provinsi Kaltara, Tanjung Selor secara ideal sudah layak mempunyai Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama sendiri.selengkapnya

 Kejar target sampai akhir tahun, Kantor Pajak bidik pengusaha skala mikroKejar target sampai akhir tahun, Kantor Pajak bidik pengusaha skala mikroKamis 28 Nov 2019 09:36Ridha Anantidibaca 400 kali

Penerimaan pajak dari Wajib Pajak (WP) kecil atau Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) berkontribusi besar pada penerimaan negara. Karena itu, itu, untuk mengejar target penerimaan pajak tahun ini, kantor pajak juga menyasar WP kecil.selengkapnya

 RUU KUP, dunia usaha masih diberatkanRUU KUP, dunia usaha masih diberatkanKamis 7 Des 2017 11:22Ridha Anantidibaca 539 kali

Ditjen Pajak menilai, skema keberatan yang berlaku dalam UU KUP saat ini memiliki plus dan minusnya sendiri. Pemerintah sendiri ingin mengubah ketentuan ini dalam RUU KUP yang baru namun hal ini dirasa memberatkan oleh pengusaha.selengkapnya

 Dana Tax Amnesty Tak Pengaruhi Usaha PropertiDana Tax Amnesty Tak Pengaruhi Usaha PropertiAhad 14 Ags 2016 18:33Administratordibaca 854 kali

Kalangan pengusaha properti menilai dana yang diperoleh dari program Tax Amnesty atau pengampunan pajak yang sudah berlangsung belum berpengaruh bagi sektor usaha itu. Pelaku usaha mikro kecil dan menengah juga menilai pemerintah kurang sosialisaai program Tax Amnesty. "Kami belum merasakan ada dampak dari kebijakan tax amnesty," ujar Wakil Ketua Real Estate Indonesia Daerah Istimewa Yogyakartaselengkapnya

 Pelaku Usaha Menimbang Pajak e-CommercePelaku Usaha Menimbang Pajak e-CommerceRabu 5 Sep 2018 11:03Ridha Anantidibaca 328 kali

PT Shopee Internasional Indonesia meminta pemerintah mempertimbangkan banyak hal sebelum merumuskan dan menetapkan pajak e-commerce.selengkapnya

 Kelompok Usaha BNI Siap Tampung Dana RepatriasiKelompok Usaha BNI Siap Tampung Dana RepatriasiSabtu 2 Jul 2016 09:39Administratordibaca 1191 kali

Kelompok Usaha BNI, baik induk usahanya PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk, maupun perusahaan-perusahaan anak, yaitu BNI Securities dan BNI Asset Management, telah menyiapkan beragam produk dan layanan untuk pintu masuk dana repatriasi ke Indonesia dalam memenuhi persyaratan Tax Amnesty.selengkapnya

 Jokowi Minta Pelaku Usaha Tak Ditakuti Tax AmnestyJokowi Minta Pelaku Usaha Tak Ditakuti Tax AmnestyKamis 28 Jul 2016 20:15Administratordibaca 609 kali

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menggelar acara pengarahan amnesti pajak kepada para Pejabat Eselon I, II, dan III Direktorat Jenderal Pajak, Kementerian Keuangan, Kamis (28/7/2016) siang.selengkapnya

 Wajib lapor tax planning, dunia usaha tak keberatanWajib lapor tax planning, dunia usaha tak keberatanSenin 5 Feb 2018 10:36Ridha Anantidibaca 443 kali

Sejumlah langkah dilakukan Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak untuk mencegah penghindaran pajak. Dalam waktu dekat, Ditjen Pajak akan memberlakukan aturan mandatory disclosure rule (MDR) dalam bentuk Peraturan Menteri Keuangan (PMK).selengkapnya

 Aptrindo Inginkan Pengurangan Pajak Usaha TrukAptrindo Inginkan Pengurangan Pajak Usaha TrukKamis 1 Feb 2018 10:49Ridha Anantidibaca 664 kali

Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) mengusulkan pengurangan dua item jenis pajak yang selama ini dibebankan pada sektor usaha itu untuk menggairahkan pelaku usaha nasional.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :