Ingat ya, mulai 1 Oktober, pengusaha kena pajak wajib buat faktur pajak elektronikIngat ya, mulai 1 Oktober, pengusaha kena pajak wajib buat faktur pajak elektronikKamis 1 Okt 2020 14:30Ridha Anantidibaca 397 kali

Para pengusaha kena pajak mohon diperhatikan. Terhitung mulai 1 Oktober 2020, seluruh pengusaha kena pajak (PKP) wajib membuat faktur pajak secara elektronik. Dalam hal ini, Direktorat Jenderal Pajak (DJP ) Kementerian Keuangan secara resmi memberlakukan layanan e-Faktur 3.0 yang merupakan pembaruan dari e-Faktur 2.2.selengkapnya

 Dana Tebusan Rendah, Menko Darmin Minta BersabarDana Tebusan Rendah, Menko Darmin Minta BersabarKamis 25 Ags 2016 14:01Administratordibaca 463 kali

Menko Perekonomian Darmin Nasution mengatakan, masih rendahnya pendapatan negara dari program amnesti pajak, sangat wajar. Lantaran program ini baru berumur sebulan. "Mohon bersabar. Tunggu dulu-lah, kasih kesempatan jalan dulu tax amnesty-nya. Kan baru sebulan jalan," kata Menko Darmin di Kantornya, Jakarta, Rabu malam (24/08/2016).selengkapnya

 80 Persen Peserta `Tax Amnesty` Belum Rampung Proses Balik Nama Harta80 Persen Peserta `Tax Amnesty` Belum Rampung Proses Balik Nama HartaKamis 16 Nov 2017 10:41Ridha Anantidibaca 841 kali

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyebut dari total 151.000 wajib pajak peserta tax amnesty (amnesti pajak), baru 19 persennya atau sekitar 29.000 wajib pajak yang sudah merampungkan proses balik nama atas harta yang dideklarasikan sebelumnya. Padahal, fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) bagi harta tanah dan bangunan peserta tax amnesty terbatas hingga 31 Desember 2017 mendatang.selengkapnya

 DPR Minta Ditjen Pajak Diapresiasi, Ini Jawaban Sri MulyaniDPR Minta Ditjen Pajak Diapresiasi, Ini Jawaban Sri MulyaniRabu 19 Okt 2016 10:39Administratordibaca 604 kali

Keberhasilan personel Direktorat Jenderal Pajak mensukseskan program amnesti pajak periode pertama, patut mendapat apresiasi. Mereka telah bekerja dengan loyalitas hingga larut malam guna melayani peserta tax amnesty.selengkapnya

 Sri Mulyani: Semoga Kita Diberikan Kesehatan dan Kekuatan Pulihkan EkonomiSri Mulyani: Semoga Kita Diberikan Kesehatan dan Kekuatan Pulihkan EkonomiSelasa 18 Mei 2021 16:10Ridha Anantidibaca 351 kali

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menyelenggarakan rangkaian silaturahmi daring dengan stakeholders eksternal Kementerian Keuangan. Kegiatan tersebut dihadiri beberapa menteri Kabinet Indonesia Maju, pimpinan Komisi XI DPR, anggota Komite Stabilitas Sistem Keuangan (KSSK), dunia usaha, perbankan, Special Mission Vehicle (SMV) Kementerian Keuangan, hingga media.selengkapnya

 Sri Mulyani: Utamakan Aspek Kesehatan Agar Ekonomi PulihSri Mulyani: Utamakan Aspek Kesehatan Agar Ekonomi PulihSelasa 18 Mei 2021 11:01Ridha Anantidibaca 202 kali

Memasuki tahun kedua pandemi Covid-19, interaksi secara fisik masih sangat dibatasi. Adapun kondisi ini memberikan dampak yang luar biasa, baik dari sisi kesehatan secara fisik maupun mental dan kesehatan ekonomi.selengkapnya

 Siap-siap! Cairan Vape Bakal Makin MahalSiap-siap! Cairan Vape Bakal Makin MahalKamis 14 Nov 2019 14:28Ridha Anantidibaca 223 kali

Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) akan menaikkan cukai untuk cairan vape tahun depan. Kenaikan ini menyusul cukai rokok yang naik rata-rata 21,56% dan harga jual eceran (HJE) sebesar 35% pada tahun depan.selengkapnya

 DPR Nilai Simplifikasi Tarif Cukai Tembakau Rugikan MasyarakatDPR Nilai Simplifikasi Tarif Cukai Tembakau Rugikan MasyarakatJumat 26 Okt 2018 13:51Ridha Anantidibaca 351 kali

Ketua Pansus RUU Pertembakauan DPR RI, Firman Soebagyo menilai terbitnya Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 146 Tahun 2017 yang mengatur di dalamnya penyederhanaan tarif cukai tembakau (simplifikasi tarif cukai) akan merugikan masyarakat Indonesia. Pasalnya, jutaan buruh linting kretek sangat tergantung hidupnya dari industri nasional hasil tembakau (IHT).selengkapnya

 Laman Pajak Sulit Diakses Masyarakat yang Mau Lapor SPTLaman Pajak Sulit Diakses Masyarakat yang Mau Lapor SPTRabu 6 Mar 2019 15:48Ridha Anantidibaca 427 kali

Laman resmi DJPonline sulit diakses wajib pajak (WP) yang ingin melaporkan Surat Pemberitahuan Tahunan (SPT). Hal ini dikeluhkan para WP.selengkapnya

 Apindo Sebut Masih Ada 30% WP Besar yang Segera Ikut Tax AmnestyApindo Sebut Masih Ada 30% WP Besar yang Segera Ikut Tax AmnestyJumat 7 Okt 2016 08:45Administratordibaca 621 kali

Program tax amnesty atau pengampunan pajak dapat dikatakan sukses pada periode pertama. Banyak WP Besar yang memilih ikut tax amnesty pada periode pertama lalu. Alhasil, tarif tebusan berhasil mencapai Rp97 triliun.selengkapnya

 Demi Pajaki Google, Sri Mulyani Akan Terbitkan Aturan KhususDemi Pajaki Google, Sri Mulyani Akan Terbitkan Aturan KhususSelasa 20 Sep 2016 09:05Administratordibaca 662 kali

Google saat ini masih menjadi sorotan utama publik. Tak hanya pemerintah, dunia usaha pun juga turut menyoroti mengenai pajak Google yang meresahkan berbagai negara ini.selengkapnya

 Sosialisasi Amnesti Pajak di Singapura Disebut Punya Nilai StrategisSosialisasi Amnesti Pajak di Singapura Disebut Punya Nilai StrategisSabtu 30 Jul 2016 09:48Administratordibaca 597 kali

Pengamat pajak Yustinus Prastowo menyambut baik rencana Presiden Joko Widodo melakukan sosialisasi pengampunan pajak di Singapura. Menurut Yustinus, ini merupakan langkah strategis untuk menarik minat wajib pajak mengikuti amnesti.selengkapnya

 Menkeu Minta Maaf Belum Optimalkan Penerimaan PajakMenkeu Minta Maaf Belum Optimalkan Penerimaan PajakSelasa 24 Mei 2016 10:12Administratordibaca 1061 kali

Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) dalam acara International Conference on Tax, Investment and Business 2016 pada hari ini meminta Kementerian Keuangan untuk mengembangkan sistem perpajakan berbasis IT. Menurut JK, hal ini nantinya dapat meningkatkan penerimaan negara akibat mudahnya sistem yang digunakan.selengkapnya

 MA minta dispensasi syarat hakim pajakMA minta dispensasi syarat hakim pajakKamis 28 Feb 2019 11:05Ridha Anantidibaca 288 kali

Ketua Mahkamah Agung (MA) Hatta Ali meminta Komisi Yudisial (KY) untuk memberikan dispensasi terhadap syarat rekrutmen hakim agung khusus pajak.selengkapnya

 Tiga Bank Serahkan Data Kartu Kredit Nasabah ke Ditjen PajakTiga Bank Serahkan Data Kartu Kredit Nasabah ke Ditjen PajakRabu 8 Jun 2016 06:57Administratordibaca 1086 kali

Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan mengungkapkan, dari 23 bank yang dimintai kerja sama untuk menyerahkan data kartu kredit nasabah, tercatat baru tiga bank sudah rampung memberikan data yang mereka miliki. Direktur Teknologi Informasi Perpajakan Kementerian Keuangan, Harry Gumelar, menyampaikan, sisanya saat ini masih menunggu kelengkapan data-data mereka untuk diserahkan ke Ditjenselengkapnya

 Menkeu Memacu Ditjen Pajak Tingkatkan PenerimaanMenkeu Memacu Ditjen Pajak Tingkatkan PenerimaanRabu 31 Ags 2016 13:41Administratordibaca 691 kali

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati terus meningkatkan penerimaan negara dari pajak dengan memacu jajarannya di Direktorat Jenderal Pajak untuk meningkatkan kinerja.selengkapnya

 Barang Paling Aneh yang Diterima Petugas Bea Cukai KanadaBarang Paling Aneh yang Diterima Petugas Bea Cukai KanadaRabu 20 Mar 2019 14:10Ridha Anantidibaca 637 kali

Petugas bea cukai di perbatasan sudah tidak heran dengan barang-barang aneh yang dibawa oleh traveler. Kecuali, di Kanada...selengkapnya

 DJP Ungkap Penyebab Masyarakat Susah Akses Website Lapor SPTDJP Ungkap Penyebab Masyarakat Susah Akses Website Lapor SPTRabu 6 Mar 2019 15:52Ridha Anantidibaca 244 kali

Direktorat Jenderal Pajak (Ditjen Pajak) Kementerian Keuangan mengungkapkan penyebab sulitnya wajib pajak (WP) mengakses laman resmi DJPonline untuk melaporkan Surat Pemberitahuan Tahunan (SPT).selengkapnya

 Dirjen Pajak: Transaksi Uber Cs Harus Dikenakan PajakDirjen Pajak: Transaksi Uber Cs Harus Dikenakan PajakRabu 16 Mar 2016 17:14Administratordibaca 1503 kali

Berbagai macam kegiatan transaksi online atau e-commerce, seperti jasa transportasi online Grab Car,Uber maupun Go-Jek seharusnya dikenakan pajak. Pengenaan pajak dalam transaksi online sudah diusulkan dalam rapat dengan pemerintah. Direktur Jenderal Pajak Ken Dwijugiasteadi dalam rapat tersebut mengusulkan agar pihak Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) ditunjuk sebagai pemungut pajakselengkapnya

 Mulai Bulan Ini, Bayar Pajak Kendaraan di Sulsel Bisa di IndomaretMulai Bulan Ini, Bayar Pajak Kendaraan di Sulsel Bisa di IndomaretRabu 6 Mar 2019 15:10Ridha Anantidibaca 309 kali

Mulai Maret tahun 2019, warga Sulsel sudah bisa melakukan pembayaran pajak kendaraan bermotor (PKB) di gerai Indomaret yang tersebar di seluruh Sulsel. Inovasi itu dilakukan Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Sulsel agar lebih dengan wajib pajak yang tersebar hingga ke pelosok desa.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :