Jokowi Ajak Wajib Pajak Ikut Tax Amnesty Periode IIJokowi Ajak Wajib Pajak Ikut Tax Amnesty Periode IIKamis 24 Nov 2016 16:22Ajeng Widyadibaca 620 kaliSemua Kategori

Presiden Joko Widodo (Jokowi) ‎akan kembali mendorong para wajib pajak untuk ikut program pengampunan pajak (tax amnesty). Saat ini tengah berlangsung Program Tax Amnesty periode II dengan tarif tebusan 3 persen.selengkapnya

 Kepatuhan wajib pajak perdagangan emas masih rendahKepatuhan wajib pajak perdagangan emas masih rendahSenin 26 Nov 2018 09:53Ridha Anantidibaca 1198 kaliSemua Kategori

Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Soreang mengadakan sosialisasi perpajakan bagi para pengusaha toko emas dan perhiasan di Bandung. Bekerja sama dengan perusahaan produsen emas PT Hartadinata Abadi Tbk, sosalisasi ditujukan untuk meningkatkan kepatuhan wajib pajak di bidang perdagangan emas yang selama ini dinilai masih rendah.selengkapnya

 Kapolda Maluku : Seluruh Personel Polri Wajib Bayar PajakKapolda Maluku : Seluruh Personel Polri Wajib Bayar PajakRabu 26 Okt 2016 16:37Administratordibaca 1018 kaliSemua Kategori

Kapolda Maluku Brigjen Polisi Ilham Salahudin menegaskan seluruh personel polri di wilayah Polda wajib membayar pajak.selengkapnya

 Proses himpun data transaksi e-commerce oleh BPS masih berjalanProses himpun data transaksi e-commerce oleh BPS masih berjalanRabu 14 Feb 2018 11:04Ridha Anantidibaca 639 kaliSemua Kategori

Proses pendataan transaksi sektor digital ekonomi atau e-commerce yang dilakukan oleh Badan Pusat Statistik (BPS) masih berlangsung.selengkapnya

 Peserta Tax Amnesty Membludak, Sri Mulyani Sambangi Ditjen PajakPeserta Tax Amnesty Membludak, Sri Mulyani Sambangi Ditjen PajakSabtu 24 Sep 2016 19:07Administratordibaca 920 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati terlihat menyambangi Kantor Pusat Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan (Kemenkeu). Kedatangannya tersebut untuk meninjau langsung konter pendaftaran program pengampunan pajak (tax amnesty), yang sejak pagi ramai dikunjungi wajib pajak (WP) yang berniat mendaftar.selengkapnya

 Tax Amnesty Pecah Telur, Pengusaha Kakap Mulai BerdatanganTax Amnesty Pecah Telur, Pengusaha Kakap Mulai BerdatanganSabtu 3 Sep 2016 14:48Administratordibaca 713 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mengungkapkan, hari ini program pengampunan pajak (tax amnesty) mulai pecah telur. Para pengusaha kakap dalam negeri yang menjadi sasaran utama amnesti pajak mulai mendaftarkan diri mengikuti program tersebut.selengkapnya

 Menteri Jonan: Layanan Kantor Pajak Kini Sudah Seperti di HotelMenteri Jonan: Layanan Kantor Pajak Kini Sudah Seperti di HotelSelasa 6 Mar 2018 16:06Ridha Anantidibaca 680 kaliSemua Kategori

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Ignasius Jonan menyatakan pelayanan yang diberikan oleh Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan pada saat ini sudah jauh lebih baik diban‎dingkan 30 tahun lalu.selengkapnya

 Realisasi penerimaan pajak industri pengolahan tumbuh melambat hingga September 2018Realisasi penerimaan pajak industri pengolahan tumbuh melambat hingga September 2018Senin 22 Okt 2018 10:21Ridha Anantidibaca 694 kaliSemua Kategori

Hingga pengujung kuartal ketiga tahun ini, penerimaan pajak pemerintah bertumbuh positif, yakni 16,87% dibandingkan periode yang sama di tahun sebelumnya.selengkapnya

 Batubara bakal jadi barang kena pajak di UU Cipta Kerja, begini respons APBIBatubara bakal jadi barang kena pajak di UU Cipta Kerja, begini respons APBIKamis 8 Okt 2020 14:24Ridha Anantidibaca 779 kaliSemua Kategori

Undang-Undang (UU) Cipta Kerja bakal punya pengaruh besar bagi industri tambang batubara tanah air. Salah satunya karena beleid anyar tersebut menetapkan batubara sebagai barang kena pajak (BKP).selengkapnya

 Pajak e-commerce tuai pro-kontra, Menkeu: Isu pajak memang selalu sensitifPajak e-commerce tuai pro-kontra, Menkeu: Isu pajak memang selalu sensitifRabu 16 Jan 2019 10:17Ridha Anantidibaca 2050 kaliSemua Kategori

Pemerintah telah menerbitkan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) No.210/PMK.010/2018 yang mengatur tentang pajak e-commerce. Beleid yang efektif berlaku per 1 April mendatang ini telah cukup lama diwacanakan, namun justru menuai kontroversi saat telah resmi diterbitkan. Menteri Keuangan Sri Mulyani pun angkat bicara soal ini.selengkapnya

 Ditjen Pajak sebut wajar soal pelambatan penerimaan dari sektor manufakturDitjen Pajak sebut wajar soal pelambatan penerimaan dari sektor manufakturSenin 22 Okt 2018 10:24Ridha Anantidibaca 324 kaliSemua Kategori

Di akhir kuartal ketiga tahun ini, seluruh sektor usaha mencetak pertumbuhan. Untuk sektor industri pengolahan alias manufaktur, meski mencatat pertumbuhan juga, akan tetapi mengalami pelambatan.selengkapnya

 Ini Manfaat dari Tax Amnesty Bagi IndonesiaIni Manfaat dari Tax Amnesty Bagi IndonesiaRabu 29 Jun 2016 15:05Administratordibaca 2548 kaliSemua Kategori

Anggota Komisi XI DPR Donny Imam Priambodo mengatakan Undang-Undang (UU) Pengampunan Pajak (tax amnesty) yang baru saja disahkan merupakan bagian dari reformasi perpajakan. Menurut dia, Adanya UU ini membuat perluasan basis data perpajakan yang lebih valid, komprehensif, dan terintegrasi untuk penerimaan pajak di tahun-tahun selanjutnya.selengkapnya

 Ditjen Pajak kantongi Rp 27 miliar dari social mediaDitjen Pajak kantongi Rp 27 miliar dari social mediaJumat 18 Jan 2019 14:42Ridha Anantidibaca 412 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan (Kemkeu) menerima pajak senilai Rp 27 miliar dari 51 pelaku social media influencer pada tahun 2017 lalu. Mereka ini termasuk vloger, youtuber, dan selebram. DJP berharap ke depan tingkat penerimaan pajak dari pelaku sosial media ini akan terus bertambah.selengkapnya

 Merasa masih baru, DPR minta pembahasan cukai kemasan plastik diulang lagiMerasa masih baru, DPR minta pembahasan cukai kemasan plastik diulang lagiJumat 22 Nov 2019 11:15Ridha Anantidibaca 385 kaliSemua Kategori

Rencana pengenaan tarif cukai untuk kemasan plastik sekali pakai yang telah digodok pemerintah selama beberapa tahun ini tak juga kunjung terimplementasi.selengkapnya

 Utang Pajak Google di Indonesia Rp500 Miliar per TahunUtang Pajak Google di Indonesia Rp500 Miliar per TahunSelasa 20 Sep 2016 10:45Administratordibaca 1183 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) masih terus mengejar kewajiban Google Asia Pacific Pte Ltd. Diperkirakan, tagihan pajak Google Singapura tersebut pada tahun lalu mencapai Rp500 miliar.selengkapnya

 Sri Mulyani: Kasus Gayus Bikin Masyarakat Tidak Percaya PajakSri Mulyani: Kasus Gayus Bikin Masyarakat Tidak Percaya PajakRabu 9 Nov 2016 09:55Ajeng Widyadibaca 918 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan kepercayaan masyarakat terhadap Direktorat Jenderal Pajak Kemenkeu luntur, paska kasus penggelapan pajak yang dilakukan Gayus Tambunan. Akibatnya, sulit bagi petugas pajak untuk mengumpulkan pajak dari masyarakat.selengkapnya

 Dirjen Pajak: Perubahan tugas KPP Pratama untuk kurangi ketergantungan pada WP besarDirjen Pajak: Perubahan tugas KPP Pratama untuk kurangi ketergantungan pada WP besarSelasa 3 Mar 2020 14:52Ridha Anantidibaca 440 kaliSemua Kategori

Direktur Jenderal Pajak Suryo Utomo resmi mengubah tugas dan fungsi Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama mulai hari ini, Senin (2/3).selengkapnya

 Menko Luhut: Revisi PP 79 Demi Keadilan Bagi Para Investor MigasMenko Luhut: Revisi PP 79 Demi Keadilan Bagi Para Investor MigasKamis 15 Sep 2016 09:36Administratordibaca 893 kaliSemua Kategori

Pelaksana Tugas (Plt) Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Luhut Binsar Pandjaitan menyatakan draft revisi Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 79 Tahun 2010 tentang Biaya Operasi yang Dapat Dikembalikan dan Perlakuan Pajak Penghasilan di Bidang Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi telah rampung.selengkapnya

 Penerimaan Bea Cukai Per Akhir Juli Capai Rp 93,28 TriliunPenerimaan Bea Cukai Per Akhir Juli Capai Rp 93,28 TriliunJumat 3 Ags 2018 15:27Ridha Anantidibaca 373 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan (Kemkeu) mencatat, realisasi penerimaan bea dan cukai akhir Juli 2018 sebesar Rp 93,28 triliun. Angka ini mencapai 48,08 dari target dalam anggaran 2018.selengkapnya

 Buruh Tolak UU Tax AmnestyBuruh Tolak UU Tax AmnestyKamis 30 Jun 2016 05:10Administratordibaca 1191 kaliSemua Kategori

Pemerintah bersama DPR telah mengesahkan Undang-Undang (UU) Pengampunan Pajak (tax amnesty) dalam rapat paripurna yang digelar kemarin. Namun pengesahan tersebut mendapatkan penolakan dari serikat buruh. Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Said Iqbal menyatakan, para buruh menolak pengesahan UU karena dinilai telah menciderai rasa keadilan bagi kelompok masyarakat yang taatselengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :