Google bayar sekitar US$ 1 miliar untuk selesaikan kasus pajak di PrancisGoogle bayar sekitar US$ 1 miliar untuk selesaikan kasus pajak di PrancisSenin 16 Sep 2019 13:17Ridha Anantidibaca 469 kaliSemua Kategori

Perusahaan teknologi, Google membayar sekitar US$ 1 miliar dalam bentuk denda dan pajak balik untuk menyelesaikan perselisihan pajak di Prancis, di mana perusahaan menghadapi penyelidikan selama bertahun-tahun karena menggelapkan pajak.selengkapnya

 Penerimaan Pajak Hingga Semester II/2019 Masih Akan Berat dan MenantangPenerimaan Pajak Hingga Semester II/2019 Masih Akan Berat dan MenantangSenin 5 Ags 2019 14:04Ridha Anantidibaca 339 kaliSemua Kategori

Realisasi penerimaan pajak pada bulan Juli 2019 tercatat tidak mengalami perbedaan besar dari bulan sebelumnya, untuk menjadi sinyal tren buruk penerimaan pajak sepertinya masih akan berlanjut tahun ini. Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan mencatat penerimaan pajak semester I-2019 sebesar Rp603,34 triliun atau tumbuh 3,74% dibanding periode yang sama di tahun 2018.selengkapnya

 Asosiasi Dokter Amerika Dorong Pengenaan Pajak Minuman ManisAsosiasi Dokter Amerika Dorong Pengenaan Pajak Minuman ManisKamis 28 Mar 2019 13:04Ridha Anantidibaca 377 kaliSemua Kategori

American Academy of Pediatrics (AAP) dan American Heart Association (AHA) mengeluarkan pernyataan kebijakan bersama mendukung peraturan kesehatan masyarakat untuk membantu mengurangi jumlah minuman manis yang dikonsumsi anak-anak. Pernyataan tersebut akan diterbitkan dalam jurnal Pediatrics edisi April.selengkapnya

 Pajak Mahal, Harley Biasanya Terjual 1.000 Unit Sekarang 150 UnitPajak Mahal, Harley Biasanya Terjual 1.000 Unit Sekarang 150 UnitRabu 27 Feb 2019 10:11Ridha Anantidibaca 759 kaliSemua Kategori

Pengendalian impor cukup terasa bagi industri otomotif di Tanah Air. Apalagi bagi mereka yang mengandalkan impor secara utuh atau CBU dari luar.selengkapnya

 Revisi Aturan PPN Refund Ditargetkan Rampung Tahun IniRevisi Aturan PPN Refund Ditargetkan Rampung Tahun IniRabu 20 Feb 2019 13:33Ridha Anantidibaca 279 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) memastikan, revisi regulasi Peraturan Menteri Keuangan (PMK) 76 Tahun 2010 mengenai pengembalian pajak pertambahan nilai (PPN) atau value added tax (VAT refund) untuk turis sudah dalam tahap pembahasan. Pemerintah menargetkan, perubahan regulasi dapat rampung pada 2019.selengkapnya

 Jerman perpanjang insentif pajak mobil listrikJerman perpanjang insentif pajak mobil listrikSelasa 19 Feb 2019 10:05Ridha Anantidibaca 409 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Jerman Olaf Scholz berencana untuk memperpanjang insentif pajak bagi perusahaan mobil listrik. Cara ini merupakan upaya dari Pemerintah untuk meningkatkan permintaan untuk kendaraan ramah lingkungan.selengkapnya

 Jerman perpanjang insentif pajak mobil listrikJerman perpanjang insentif pajak mobil listrikSenin 18 Feb 2019 15:28Ridha Anantidibaca 17 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Jerman Olaf Scholz berencana untuk memperpanjang insentif pajak bagi perusahaan mobil listrik. Cara ini merupakan upaya dari Pemerintah untuk meningkatkan permintaan untuk kendaraan ramah lingkungan.selengkapnya

 Ribuan Mobil Mewah Menunggak PajakRibuan Mobil Mewah Menunggak PajakJumat 15 Feb 2019 14:20Ridha Anantidibaca 604 kaliSemua Kategori

Ada data mengejutkan yang dikeluarkan oleh Badan Pajak dan Retribusi Daerah (BPRD) Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta. Sebanyak 2.667 mobil mewah di DKI Jakarta hingga saat ini menunggak pajak kendaraan bermotor. Kalau dijumlah pajak yang belum dibayarkan totalnya sekitar Rp89 miliar. Pemprov DKI harus tegas dan terus memburu para pemilik mobil yang menunggak pajak untuk menunaikan kewajiselengkapnya

 Sri Mulyani Pertimbangkan Pangkas Pajak Penghasilan untuk Tarik EmitenSri Mulyani Pertimbangkan Pangkas Pajak Penghasilan untuk Tarik EmitenRabu 5 Des 2018 11:18Ridha Anantidibaca 340 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati ingin jumlah emiten di Bursa Efek Indonesia (BEI) meningkat dari saat ini sebanyak 615 menjadi 1.000 dalam waktu dekat. Untuk itu, ia mempertimbangkan revisi aturan penurunan tarif pajak penghasilan (PPh) bagi perusahaan terbuka.selengkapnya

 Pemerintah Jangan Bergantung Cukai RokokPemerintah Jangan Bergantung Cukai RokokSelasa 13 Nov 2018 11:12Ridha Anantidibaca 337 kaliSemua Kategori

Ekonom yang juga Dewan Pakar Komisi Nasional Pengendalian Tembakau Faisal Basri meminta Pemerintah untuk tak bergantung terhadap cukai rokok. Sebab, selama ini, Pemerintah terkesan memiliki ketergantungan terhadap cukai rokok.selengkapnya

 Bea Cukai Denpasar Serahkan Denda Uang Asing Rp 1,8 MiliarBea Cukai Denpasar Serahkan Denda Uang Asing Rp 1,8 MiliarKamis 20 Sep 2018 09:40Ridha Anantidibaca 805 kaliSemua Kategori

Kantor Bea Cukai Ngurah Rai, Bali, menyetorkan Rp 1,8 miliar. Ini adalah denda ke kas negara terkait pembawaan uang tunai rupiah, termasuk uang asing keluar dan masuk pabean Indonesia yang melanggar ketentuan selama Januari hingga 18 September 2018.selengkapnya

 Regulasi Baru Pajak Minerba, Pemanis Baru bagi Investasi Tambang IUPKRegulasi Baru Pajak Minerba, Pemanis Baru bagi Investasi Tambang IUPKJumat 10 Ags 2018 10:39Ridha Anantidibaca 486 kaliSemua Kategori

Pemegang Izin Usaha Pertambangan Khusus (IUPK) hasil perubahan dari Kontrak Karya (KK) kini mendapatkan angin segar berupa jaminan dan kepastian soal kewajiban keuangan kepada negara.selengkapnya

 Dirjen Pajak: Efek dari percepatan restitusi sampai Rp 10 triliunDirjen Pajak: Efek dari percepatan restitusi sampai Rp 10 triliunSelasa 17 Apr 2018 11:27Ridha Anantidibaca 335 kaliSemua Kategori

Kementerian Keuangan (Kemkeu) mencatat penerimaan pajak pada triwulan I 2018 mampu tumbuh sebesar 9,94% dengan capaian sebesar Rp 244,5 triliun atau 17,6 % dari target APBN tahun 2018.selengkapnya

 Perusahaan Wajib Lapor Dokumen Transfer Pricing ke Pajak hingga Akhir April IniPerusahaan Wajib Lapor Dokumen Transfer Pricing ke Pajak hingga Akhir April IniSenin 16 Apr 2018 14:24Ridha Anantidibaca 511 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal atau Ditjen Pajak Kementerian Keuangan telah meluncurkan sistem pelaporan elektronik melalui portal DJP Online yang dapat diakses ke alamat email https://djponline.pajak.go.id. Portal ini dibuat untuk melaksanakan ketentuan mengenai penyampaian laporan per negara (country-by-country/cbc report) sesuai Peraturan Menteri Keuangan Nomor 213/PMK.03/2016.selengkapnya

 DJP Luncurkan Sistem Elektronik Penyampaian Laporan per NegaraDJP Luncurkan Sistem Elektronik Penyampaian Laporan per NegaraSenin 16 Apr 2018 11:14Ridha Anantidibaca 436 kaliSemua Kategori

Guna melaksanakan ketentuan mengenai penyampaian laporan per negara (country-bycountry report) sesuai Peraturan Menteri Keuangan Nomor 213/PMK.03/2016, Direktorat Jenderal Pajak telah meluncurkan sistem pelaporan elektronik melalui portal DJP Online.selengkapnya

 DJP Luncurkan Sistem Elektronik Penyampaian Laporan NegaraDJP Luncurkan Sistem Elektronik Penyampaian Laporan NegaraSenin 16 Apr 2018 10:57Ridha Anantidibaca 996 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan meluncurkan sistem pelaporan elektronik per negara (CbC report) melalui portal online untuk mendukung pelaksanaan penanganan penggerusan basis pajak dan pengalihan laba (BEPS) serta mendorong transparansi Wajib Pajak dalam transaksi afiliasi.selengkapnya

 Tangkal transfer pricing, Ditjen Pajak gunakan sistem pelaporan elektronikTangkal transfer pricing, Ditjen Pajak gunakan sistem pelaporan elektronikSenin 16 Apr 2018 10:11Ridha Anantidibaca 659 kaliSemua Kategori

Untuk mendukung pelaporan pajak anak usaha korporasi global, Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak telah meluncurkan sistem pelaporan elektronik melalui portal DJP Online.selengkapnya

 Sri Mulyani Obral Insentif, Investasi Rp 500 Miliar Kini Bebas PajakSri Mulyani Obral Insentif, Investasi Rp 500 Miliar Kini Bebas PajakRabu 11 Apr 2018 14:32Ridha Anantidibaca 585 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menerbitkan aturan baru tax holiday dalam bentuk fasilitas pengurangan Pajak Penghasilan (PPh) Badan. Insentif ini diberikan bagi industri pionir yang menanamkan modal di Indonesia minimal senilai Rp 500 miliar.selengkapnya

 Baru berlaku, pemerintah buka evaluasi tax holidayBaru berlaku, pemerintah buka evaluasi tax holidaySelasa 10 Apr 2018 13:42Ridha Anantidibaca 523 kaliSemua Kategori

Pemerintah telah menerbitkan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 35/2018 yang mengatur soal kemudahan fasilitas pengurangan pajak penghasilan badan (tax holiday). Aturan ini sudah berlaku terhitung tanggal 4 April 2018.selengkapnya

 Pembayaran Pajak Online Jambi Sepi PeminatPembayaran Pajak Online Jambi Sepi PeminatRabu 4 Apr 2018 15:43Ridha Anantidibaca 644 kaliSemua Kategori

Kepala Badan Keuangan Daerah (Bakeuda) Provinsi Jambi Agus Pirngadi mengatakan hingga kini pembayaran pajak kendaraan bermotor melalui online (e-Samsat) di provinsi itu masih rendah atau sepi peminat karena baru dilayani satu bank saja.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :