Puluhan Pengusaha Besar Berbondong-bondong Ikuti Amnesti PajakPuluhan Pengusaha Besar Berbondong-bondong Ikuti Amnesti PajakSelasa 27 Sep 2016 22:57Administratordibaca 643 kaliSemua Kategori

Puluhan pengusaha yang tergabung dalam Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia berbondong-bondong menyerahkan Surat Pernyataan Harta (SPH) kepada Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan, untuk mengajukan pengampunan pajak.selengkapnya

 Inilah Alasan Singapura Mau Jegal Program TAInilah Alasan Singapura Mau Jegal Program TAJumat 22 Jul 2016 07:39Administratordibaca 833 kaliSemua Kategori

Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia, Roesan Roeslani menyebut tindakan Singapura untuk menjegal rencana pengampunan pajak atau tax amnesty yang dilakukan Pemerintah Indonesia, mengindikasikan banyak uang WNI di negera itu.selengkapnya

 Ikut Tax Amnesty, Pengusaha Kakap Janji Repatriasi HartanyaIkut Tax Amnesty, Pengusaha Kakap Janji Repatriasi HartanyaRabu 28 Sep 2016 07:12Administratordibaca 804 kaliSemua Kategori

Hari ini adalah hari yang dijanjikan sejumlah pengusaha yang tergabung dalam Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia bersama-sama mendaftar program pengampunan pajak (tax amnesty). Mereka menepati janjinya.selengkapnya

 Pengusaha Desak Periode I Tax Amnesty Diperpanjang sampai DesemberPengusaha Desak Periode I Tax Amnesty Diperpanjang sampai DesemberRabu 21 Sep 2016 06:15Administratordibaca 739 kaliSemua Kategori

Periode I program pengampunan pajak (tax amnesty) akan segera berakhir pada September ini. Untuk itu, para pengusaha yang tergabung dalam Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia meminta agar periode dengan tarif tebusan 2 persen ini diperpanjang.selengkapnya

 Pengusaha Minta Tarif PPh Korporasi Turun Jadi 17%Pengusaha Minta Tarif PPh Korporasi Turun Jadi 17%Rabu 9 Jan 2019 10:16Ridha Anantidibaca 374 kaliSemua Kategori

Sejumlah kalangan pengusaha yang tergabung dalam Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia mengharapkan kepada pemerintah agar dapat menurunkan besaran pengenaan tarif pajak untuk PPh Badan menjadi sebesar 17% agar meningkatkan daya saing.selengkapnya

 Pengusaha Desak DPR Revisi Aturan Buka Data Perbankan Untuk PajakPengusaha Desak DPR Revisi Aturan Buka Data Perbankan Untuk PajakSenin 19 Sep 2016 21:27Administratordibaca 1139 kaliSemua Kategori

Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Eddy Ganefo mendorong Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) untuk segera melakukan perubahan atas Undang-Undang Perbankan, terutama terkait kerahasiaan perbankan yang berpotensi disalahgunakan.selengkapnya

 Pengusaha Yakin Rayuan Singapura Jegal Tax Amnesty Bakal GagalPengusaha Yakin Rayuan Singapura Jegal Tax Amnesty Bakal GagalJumat 22 Jul 2016 09:28Administratordibaca 965 kaliSemua Kategori

Para pengusaha yang tergabung dalam Asosiasi Pengusaha Indonesia (APINDO) serta Kamar Dagang dan Industri (KADIN) Indonesia optimistis upaya Singapura menjegal pengampunan pajak (tax amnesty) akan gagal. Lantaran pengusaha sudah sejak lama menunggu kebijakan tersebut.selengkapnya

 Mungkinkah Ada Tax Amnesty Lagi? Sri Mulyani: Kita PertimbangkanMungkinkah Ada Tax Amnesty Lagi? Sri Mulyani: Kita PertimbangkanJumat 2 Ags 2019 15:24Ridha Anantidibaca 834 kaliSemua Kategori

Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia, Rosan Roeslani, bertanya ke Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati, apakah tax amnesty alias pengampunan pajak bisa digelar lagi? Pasalnya, kata Rosan, di negara lain tax amnesty bisa 2 atau 3 kali.selengkapnya

 Hasil Amnesti Pajak Bukti Masyarakat Cinta NegaranyaHasil Amnesti Pajak Bukti Masyarakat Cinta NegaranyaSenin 3 Okt 2016 18:36Administratordibaca 771 kaliSemua Kategori

Program amnesti pajak tahap pertama telah usai, dan hasilnya di luar dugaan dengan minat yang cukup tinggi, hal ini membuktikan masyarakat Indonesia masih cinta kepada negaranya dengan taat terhadap pajak, kata Ketua Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Surabaya Jamhadi.selengkapnya

 DJP Benarkan Para Pengusaha Ikut Tax Amnesty Pekan DepanDJP Benarkan Para Pengusaha Ikut Tax Amnesty Pekan DepanJumat 23 Sep 2016 07:12Administratordibaca 1003 kaliSemua Kategori

Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Jakarta Pusat Wahyu K Tumakaka membenarkan adanya informasi bahwa pada 27 September, pengusaha yang tergabung dalam Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia, akan beramai-ramai datang ke kantor pajak Sudirman untuk melaksanakan program tax amnesty.selengkapnya

 Menkeu Tegaskan akan Datangi Pengusaha untuk Ikuti Amnesti PajakMenkeu Tegaskan akan Datangi Pengusaha untuk Ikuti Amnesti PajakSelasa 27 Sep 2016 23:06Administratordibaca 836 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani Selasa (27/9) menyambut kedatangan para pengusaha yang tergabung dalam Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia untuk mengikuti pengampunan pajak. Ada puluhan pengusaha besar yang ikut melaporkan Surat Penyataan Harta (SPH) demi mendapat pengampunan pajak.selengkapnya

 Usai amnesti, 5.000 pemeriksa siap periksa SPT WPUsai amnesti, 5.000 pemeriksa siap periksa SPT WPRabu 22 Feb 2017 12:11Ajeng Widyadibaca 643 kaliSemua Kategori

Hitung mundur program amnesti pajak sudah berjalan. Tak lama lagi, program amnesti pajak yang dimulai 1 Juli 2016 akan berakhir di 31 Maret 2017. Di waktu yang makin pendek, Ditjen Pajak mengumpulkan 250 asosiasi pengusaha di bawah Kadin Indonesia.selengkapnya

 Penurunan Tarif Pajak Pengusaha Peserta Amnesti Pajak Dinilai PositifPenurunan Tarif Pajak Pengusaha Peserta Amnesti Pajak Dinilai PositifJumat 14 Okt 2016 11:08Ajeng Widyadibaca 1032 kaliSemua Kategori

Ketua Umum Kamar Dagang Indonesia (Kadin), Rosan P Roeslani menilai usulan penurunan tarif pajak pengusaha bagi yang mengikuti program tax amnesty cukup positif. Hal tersebut akan mampu menambah daya saing produk dalam negeri. “Saya kira usulan itu positif,” ujar Rosan.selengkapnya

 Apakah Izin Tenaga Kerja Asing dan Tax Holiday Cukup ?Apakah Izin Tenaga Kerja Asing dan Tax Holiday Cukup ?Jumat 6 Apr 2018 10:55Ridha Anantidibaca 733 kaliSemua Kategori

Wakil Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Shinta Kamdani mengatakan, pemerintah masih memiliki pekerjaan rumah untuk memperbaiki iklim investasi di Indonesia meski telah mengeluarkan sejumlah insentif. Dalam sepekan ini, pemerintah mengumumkan revisi terkait Tax Holiday dan kemudahan mengenai Tenaga Kerja Asing (TKA).selengkapnya

 PPN Nol Persen dan Daya Saing TKI Jadi Kendala Ekspor JasaPPN Nol Persen dan Daya Saing TKI Jadi Kendala Ekspor JasaKamis 27 Sep 2018 15:07Ridha Anantidibaca 517 kaliSemua Kategori

Dalam diskusi yang digelar Kamar Dagang dan Industri Indonesia bertajuk 'Meningkatkan Keunggulan Kompetitif Ekspor Jasa di Indonesia', anggota LP3E Kadin, Ina Primiana, menjelaskan masalah ketenagakerjaan dan kaitannya dengan penerapan pajak pertambahan nilai (PPN) nol persen atas ekspor jasa kena pajak.selengkapnya

 Ekonom Ingatkan Pembebasan PPN Cuma Dongkrak Sesaat Minat BelanjaEkonom Ingatkan Pembebasan PPN Cuma Dongkrak Sesaat Minat BelanjaSelasa 14 Nov 2017 09:31Ajeng Widyadibaca 294 kaliSemua Kategori

Pelemahan minat belanja masyarakat jadi sorotan pelaku usaha. Ketua Kamar Dagang Industri (Kadin) Indonesia pun mengusulkan agar pemerintah menerapkan pembebasan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) dalam periode tertentu guna mengatasi persoalan itu. Namun, Ekonom dan Peneliti Pajak menilai, bila diterapkan, dampak kebijakan tersebut hanya sesaat.selengkapnya

 Pengusaha: Penurunan Tarif PPh Badan Tingkatkan Daya SaingPengusaha: Penurunan Tarif PPh Badan Tingkatkan Daya SaingKamis 10 Jan 2019 10:20Ridha Anantidibaca 633 kaliSemua Kategori

Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Rosan P Roeslani mengatakan, penurunan tarif Pajak Penghasilan (PPh) Badan menjadi salah satu insentif solutif yang dapat diberikan pemerintah kepada badan usaha. Sebab, insentif ini diyakini mampu meningkatkan daya saing industri dalam negeri.selengkapnya

 Rombongan Pengusaha Serentak Ikut Tax Amnesty 27 SeptemberRombongan Pengusaha Serentak Ikut Tax Amnesty 27 SeptemberRabu 21 Sep 2016 06:59Administratordibaca 620 kaliSemua Kategori

Ratusan pengusaha yang tergabung dalam Kamar Dagang dan Industri(Kadin) Indonesia serentak akan mengikuti program pengampunan pajak (tax amnesty) pada 27 September ini. Langkah tersebut menyusul 400 pengusaha dari Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) yang sudah ikut serta di periode pertama tax amnesty dengan tarif 2 persen.selengkapnya

 DPR Minta Penjelasan Potensi Pendapatan dari Pengampunan PajakDPR Minta Penjelasan Potensi Pendapatan dari Pengampunan PajakRabu 20 Apr 2016 12:23Administratordibaca 959 kaliSemua Kategori

Komisi Xi DPR RI mulai melakukan pertemuan dengan sejumlah pihak untuk melihat pandangan mengenai program pengampunan pajak atautax amnesty yang diusulkan pemerintah. Kali ini Komisi XI bertemu dengan perwakilan dari Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo), Kamar Dagang Indonesia (Kadin), dan Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi).selengkapnya

 Tanya Soal Tax Amnesty, Johnny Darmawan Datangi Ditjen PajakTanya Soal Tax Amnesty, Johnny Darmawan Datangi Ditjen PajakSelasa 20 Sep 2016 07:59Administratordibaca 901 kaliSemua Kategori

FORM INPUT NEWS NAMA : TITLE : TANGGAL : KATEGORI : p Setelah pengusaha Murdaya Poo, Wakil ‎Ketua Umum Kadin Bidang Perindustrian Johnny Darmawan juga mendatangi Kantor Pusat Direktorat Jenderal Pajak, Jalan Jenderal Gatot Subroto, Jakarta Selatan. Namun kedatangan Johnny ini bukan untuk ikut program pengampunan pajak (tax amnesty),selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :