Presiden Jokowi: Amnesti Pajak Sasar Wajib Pajak BesarPresiden Jokowi: Amnesti Pajak Sasar Wajib Pajak BesarRabu 31 Ags 2016 08:09Administratordibaca 1080 kaliSemua Kategori

Presiden Joko Widodo menjelaskan bahwa program amnesti pajak ditujukan utamanya kepada para wajib pajak berjumlah besar asal Indonesia yang menyimpan uang dan investasi di luar negeri. "Inikan hak, yang gede pun sama saja kan, bisa menggunakan bisa tidak. Yang usaha menengah juga bisa menggunakan, bisa tidak. Usaha kecil juga bisa menggunakan bisa tidak," kata Jokowi ditemui di Tangerang, Bantenselengkapnya

 Ini Daftar Wajib Pajak yang Harus Lapor SPT Lewat e-Filing Tahun IniIni Daftar Wajib Pajak yang Harus Lapor SPT Lewat e-Filing Tahun IniRabu 6 Feb 2019 09:44Ridha Anantidibaca 927 kaliSemua Kategori

Wajib pajak sudah bisa melakukan pelaporan Surat Pemberitahuan (SPT) tahunan untuk tahun pajak 2018. Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak mendorong pelaporan secara online, yaitu menggunakan e-filing. Beberapa wajib pajak pun harus melapor dengan menggunakan cara tersebut pada tahun ini.selengkapnya

 Pembukaan Data Kartu Kredit Dinilai Ganggu Gerakan NontunaiPembukaan Data Kartu Kredit Dinilai Ganggu Gerakan NontunaiRabu 25 Mei 2016 17:02Administratordibaca 784 kaliSemua Kategori

Kebijakan pelaporan transaksi kartu kredit kepada Direktorat Jenderal Pajak dianggap dapat mengganggu gerakan nasional nontunai. General Manager Asosiasi Kartu Kredit Indonesia (AKKI) Steve Martha mengatakan, para konsumen yang selama ini menggunakan kartu kredit untuk berbelanja, dikhawatirkan akan lebih memilih menggunakan uang tunai. Apalagi, masih ada kekhawatiran dari masyarakat terkaitselengkapnya

 Transaksi tunai akan dibatasi Rp 100 jutaTransaksi tunai akan dibatasi Rp 100 jutaKamis 19 Apr 2018 09:46Ridha Anantidibaca 1393 kaliSemua Kategori

Pemerintah akan membatasi transaksi yang bisa dilakukan dengan menggunakan uang tunai. Dalam Rancangan Undang-Undang (RUU) Pembatasan Transaksi Uang Kartal (PTUK) yang tengah dituntaskan antara pemerintah dan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), maksimal transaksi yang diperbolehkan menggunakan uang tunai adalah sebesar Rp 100 juta.selengkapnya

 Pemilik Mobil Mewah Pakai Identitas Palsu untuk Hindari Pajak ProgresifPemilik Mobil Mewah Pakai Identitas Palsu untuk Hindari Pajak ProgresifJumat 22 Feb 2019 16:07Ridha Anantidibaca 549 kaliSemua Kategori

Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Badan Pajak dan Retribusi Daerah (BPRD) DKI Jakarta Faisal Syafruddin menduga, pemilik mobil mewah menggunakan identitas palsu atau identitas orang lain untuk menghindari tarif pajak progresif. Jika menggunakan identitas aslinya, tarif pajak kendaraan bermotor (PKB) akan lebih mahal karena mobil itu tercatat bukan kendaraan pertama yang dimiliki.selengkapnya

 Tax Amnesty, Awas Kena Tipu Oknum Konsultan PajakTax Amnesty, Awas Kena Tipu Oknum Konsultan PajakAhad 21 Ags 2016 08:24Administratordibaca 1555 kaliSemua Kategori

Kanwil DJP Kaltimra mengimbau agar wajib pajak berhati-hati dalam memilih konsultan pajak untuk menghindari penipuan yang dapat merugikan wajib pajak sendiri. "Ya, memang itu pilihan wajib pajak mau menggunakan jasa konsultan pajak atau langsung konsultasi dengan kami. Tapi kalau mau menggunakan konsultan pajak, langsung minta sertifikatnya. Karena kami tidak bisa mendereksi konsultan yang tidakselengkapnya

 Sediakan Beasiswa S1-S3 Rp22,5 T, Sri Mulyani: Anda Dibayari Pajak, Bukan dari LangitSediakan Beasiswa S1-S3 Rp22,5 T, Sri Mulyani: Anda Dibayari Pajak, Bukan dari LangitRabu 1 Feb 2017 14:13Ajeng Widyadibaca 740 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani melalui Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) membuka kesempatan beasiswa S1 hingga S3. Total nilainya mencapai Rp22,5 triliun.selengkapnya

 Saat Sri Mulyani Mengajar Anak SD soal Pajak dan APBNSaat Sri Mulyani Mengajar Anak SD soal Pajak dan APBNSenin 22 Okt 2018 12:05Ridha Anantidibaca 222 kaliSemua Kategori

Siswa Sekolah Dasar Negeri Kenari 07 kelas 6 hari ini mendapatkan pengalaman yang tak biasa. Mereka dapat kesempatan untuk diajar oleh Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati.selengkapnya

 Jawa Barat Bebaskan Bea Balik Nama dan Denda Pajak KendaraanJawa Barat Bebaskan Bea Balik Nama dan Denda Pajak KendaraanRabu 6 Jun 2018 14:16Ridha Anantidibaca 1583 kaliSemua Kategori

Sambut waktu libur Lebaran, Samsat Kota Bekasi memberikan kesempatan kepada wajib pajak untuk membayarkan pajak kendaraan setelah masa liburan.selengkapnya

 Ditjen Pajak: UMKM Berhak Nikmati Amnesti PajakDitjen Pajak: UMKM Berhak Nikmati Amnesti PajakKamis 6 Okt 2016 08:24Administratordibaca 845 kaliSemua Kategori

Direktur Penyuluhan, Pelayanan dan Humas Ditjen Pajak Hestu Yoga Pratama mengatakan, amnesti pajak merupakan kesempatan yang berhak dinikmati para pelaku UMKM.selengkapnya

 Hulu Migas Tak Dapat Tax Holiday, Ini Penjelasannya!Hulu Migas Tak Dapat Tax Holiday, Ini Penjelasannya!Selasa 24 Apr 2018 16:33Ridha Anantidibaca 375 kaliSemua Kategori

Sektor hulu minyak dan gas bumi tidak memiliki kesempatan mendapat tax holiday saat ini karena sektor tersebut memiliki aturan perpajakan tersendiri.selengkapnya

 Pengusaha Curhat ke Sri Mulyani Susah Urus Restitusi PajakPengusaha Curhat ke Sri Mulyani Susah Urus Restitusi PajakRabu 5 Des 2018 11:13Ridha Anantidibaca 250 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menghadiri Ceo Networking 2018 yang berlangsung di Ritz Carlton, Jakarta. Dalam kesempatan tersebut, bendahara negara itu banyak menerima pertanyaan, saran dan kritik dari pengusaha.selengkapnya

 Sri Mulyani Beri Pencerahan ke Penggugat Tax Amnesty di MKSri Mulyani Beri Pencerahan ke Penggugat Tax Amnesty di MKRabu 21 Sep 2016 10:29Administratordibaca 585 kaliSemua Kategori

Uji materi Undang-Undang (UU) Tax Amnesty digelar di Mahkamah Konstitusi (MK) hari ini. Dalam kesempatan tersebut Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani memberikan pencerahan atau menjelaskan manfaat pengampunan pajak di depan para penggugat.selengkapnya

 Kepatuhan wajib pajak adalah kunciKepatuhan wajib pajak adalah kunciJumat 24 Nov 2017 09:44Ridha Anantidibaca 674 kaliSemua Kategori

Diskresi dari kementerian untuk menghapus denda 200% merupakan kesempatan yang diberikan pemerintah kepada warga negara Wajib Pajak. Kesadaran dan kepatuhan Wajib Pajak (WP) menjadi kunci.selengkapnya

 Tarik Minat Bayar Pajak, Pegawai Samsat Kenakan Pakaian Adat di SamsatTarik Minat Bayar Pajak, Pegawai Samsat Kenakan Pakaian Adat di SamsatSenin 13 Mar 2017 13:51Ajeng Widyadibaca 2172 kaliSemua Kategori

Guna menarik minat masyarakat para pegawai di UPT Samsat Pangkalpinang menggunakan pakaian adat Khas Bangka.selengkapnya

 PPnBM 100% Segera Berakhir Mei 2021, tapi Masih Ada Relaksasi LanjutanPPnBM 100% Segera Berakhir Mei 2021, tapi Masih Ada Relaksasi LanjutanJumat 28 Mei 2021 11:39Ridha Anantidibaca 399 kaliSemua Kategori

Relaksasi Pajak Penjualan atas Barang Mewah (PPnBM) hingga 100% akan segera berakhir pada Mei 2021 ini. Tapi tenang, bagi yang belum mendapat kesempatan membeli mobil baru, masih ada relaksasi lanjutan.selengkapnya

 PPnBM 100% segera Berakhir Mei 2021, Toyota Mulai Atur StrategiPPnBM 100% segera Berakhir Mei 2021, Toyota Mulai Atur StrategiJumat 28 Mei 2021 11:35Ridha Anantidibaca 451 kaliSemua Kategori

Relaksasi Pajak Penjualan atas Barang Mewah ( PPnBM ) hingga 100% akan segera berakhir pada Mei 2021 ini. Tapi tenang, bagi yang belum mendapat kesempatan membeli mobil baru, masih ada relaksasi lanjutan.selengkapnya

 Sri Mulyani: Globalisasi Bikin Pajak dan Bea Masuk RendahSri Mulyani: Globalisasi Bikin Pajak dan Bea Masuk RendahRabu 19 Des 2018 10:40Ridha Anantidibaca 475 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menjadi salah satu pembicara dalam Kongres Muslimah Indonesia kedua. Dalam kesempatan tersebut, dia berbicara mengenai Ketahanan Keluarga dalam Membentuk Generasi Berkualitas di Era Globalisasi.selengkapnya

 Pebisnis Minta Perpanjangan Waktu Amnesti PajakPebisnis Minta Perpanjangan Waktu Amnesti PajakKamis 15 Sep 2016 11:04Administratordibaca 764 kaliSemua Kategori

Pebisnis di Bogor, Jawa Barat menyampaikan aspirasi agar program amnesti pajak periode pertama yang akan berakhir pada 30 September 2016 dapat diperpanjang guna memberi kesempatan bisa memenuhi amanat program itu.selengkapnya

 Kemenhub Ingin Penghapusan Pajak Angkutan Barang Kereta ApiKemenhub Ingin Penghapusan Pajak Angkutan Barang Kereta ApiRabu 3 Okt 2018 15:49Ridha Anantidibaca 525 kaliSemua Kategori

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengaku menyetujui rencana penghapusan PPN 10 persen dalam pengangkutan barang menggunakan kereta api.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :