Terjerat Penggelapan Pajak, Alexis Sanchez Divonis 16 Bulan PenjaraTerjerat Penggelapan Pajak, Alexis Sanchez Divonis 16 Bulan PenjaraKamis 8 Feb 2018 09:01Ridha Anantidibaca 222 kaliSemua Kategori

Penyerang anyar MU, Alexis Sanchez, dijatuhi hukuman penjara selama 16 bulan oleh Pengadilan Pajak Spanyol. Dia divonis bersalah karena telah melakukan penggelapan pajak pada periode 2013-2013 saat masih bermain untuk Barcelona.selengkapnya

 Belanja di Luar Negeri Bisa Diintip Pajak, Pengusaha: Sudah BenarBelanja di Luar Negeri Bisa Diintip Pajak, Pengusaha: Sudah BenarSelasa 28 Nov 2017 11:11Ridha Anantidibaca 682 kaliSemua Kategori

Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) menilai apa yang dilakukan Direktorat Jenderal Pajak (Ditjen Pajak) terkait dengan pemantauan Warga Negara Indonesia (WNI) yang belanja di luar negeri dalam jumlah besar sudah sesuai dengan aturan yang berlaku.selengkapnya

 Perolehan Pajak Jeblok, Pemkot Bekasi Akan Bongkar Reklame BodongPerolehan Pajak Jeblok, Pemkot Bekasi Akan Bongkar Reklame BodongJumat 8 Des 2017 11:18Ridha Anantidibaca 386 kaliSemua Kategori

Penerimaan pajak reklame yang ditargetkan oleh Pemerintah Kota (Pemkot) Bekasi nampaknya tidak bisa terpenuhi. Karena hingga awal Desember 2017 ini baru mendapat Rp26 miliar dari target sebesar Rp86 miliar.selengkapnya

 Program pertukaran data antar negara diragukan buat pengemplang pajak insafProgram pertukaran data antar negara diragukan buat pengemplang pajak insafSenin 13 Nov 2017 09:13Ajeng Widyadibaca 531 kaliSemua Kategori

Automatic Exchange of Information (AEoI) atau pertukaran informasi perpajakan secara otomatis antar negara akan efektif berlaku pada 2018 mendatang. Pada saat itu, seluruh negara yang berkomitmen termasuk Indonesia secara resmi akan melakukan pertukaran informasi perpajakan antar negara.selengkapnya

 Penggelapan Pajak di Spanyol, Jose Mourinho Dihukum Penjara SetahunPenggelapan Pajak di Spanyol, Jose Mourinho Dihukum Penjara SetahunRabu 6 Feb 2019 10:28Ridha Anantidibaca 258 kaliSemua Kategori

Jose Mourinho dinyatakan bersalah atas penggelapan pajak di Spanyol. Dia dijatuhi hukuman penjara satu tahun dan denda miliaran rupiah.selengkapnya

 Bea Cukai Tingkatkan Pengawasan Perusahaan TekstilBea Cukai Tingkatkan Pengawasan Perusahaan TekstilSelasa 19 Nov 2019 16:11Ridha Anantidibaca 989 kaliSemua Kategori

Bea Cukai secara meningkatkan pengawasan importasi tekstil dan produk tekstil (TPT) melalui Pusat Logistik Berikat (PLB). Direktur Jenderal Bea Cukai, Heru Pambudi menjelaskan Bea Cukai telah melakukan uji existence, responsibility, nature of business, and accountability (ERNA) terhadap ratusan perusahaan di bulan Oktober 2019.selengkapnya

 Penggelapan Pajak, Mourinho Divonis Penjara 1 TahunPenggelapan Pajak, Mourinho Divonis Penjara 1 TahunKamis 7 Feb 2019 15:40Ridha Anantidibaca 311 kaliSemua Kategori

Mantan Pelatih Real Madrid Jose Mourinho divonis penjara satu tahun atas kasus penggelapan pajak. Selain hukuman penjara, Mourinho juga dijatuhi denda sekitar 2,2 juta euro atau setara Rp 35 miliar atas kasus tersebut.selengkapnya

 Masih Tunggak Pajak, Samsat Jakbar Buru 16 Mobil MewahMasih Tunggak Pajak, Samsat Jakbar Buru 16 Mobil MewahRabu 27 Feb 2019 13:41Ridha Anantidibaca 265 kaliSemua Kategori

Samsat Jakarta Barat memburu 16 mobil mewah penunggak pajak. Pola door to door dan razia secara intensif akan dilakukan dalam beberapa hari kedepan.selengkapnya

 Salah Tangkap Wajib Pajak, Kemenkeu Dihukum Rp 606 MiliarSalah Tangkap Wajib Pajak, Kemenkeu Dihukum Rp 606 MiliarKamis 4 Okt 2018 15:25Ridha Anantidibaca 772 kaliSemua Kategori

Pengadilan Negeri (PN) Palembang menjatuhkan hukuman Rp 606 miliar kepada Kementerian Keuangan (Kemenkeu) dan Ditjen Pajak. Majelis memutuskan keduanya salah tangkap dalam mengusut kasus pajak atas Teddy Effendy.selengkapnya

 Wajib Pajak tak Jujur Bakal Kena Denda BerlapisWajib Pajak tak Jujur Bakal Kena Denda BerlapisSelasa 2 Ags 2016 16:18Administratordibaca 5273 kaliSemua Kategori

Penerapan sistem pertukaran informasi global pada 2018 mendatang bakal terkena batunya. Para wajib pajak yang tidak jujur dalam melaporkan harta kekayaannya bakal dikenakan tarif hingga 35 persen serta denda sebesar 200 persen.selengkapnya

 Ngemplang Pajak, Ronaldo Dihukum Penjara dan Didenda Rp 303,9 MNgemplang Pajak, Ronaldo Dihukum Penjara dan Didenda Rp 303,9 MRabu 23 Jan 2019 14:03Ridha Anantidibaca 279 kaliSemua Kategori

Cristiano Ronaldo mengaku bersalah atas kasus penggelapan pajak. Sebagai konsekuensinya, Ronaldo dijatuhi hukuman penjara dan denda dengan nilai fantastis.selengkapnya

 Ronaldo dan Alonso akan Hadiri Sidang Penggelapan PajakRonaldo dan Alonso akan Hadiri Sidang Penggelapan PajakSenin 21 Jan 2019 09:05Ridha Anantidibaca 269 kaliSemua Kategori

Penyerang Juventus Cristiano Ronaldo dan mantan rekan setimnya di Real Madrid Xabi Alonso dijadwalkan hadir di pengadilan di Madrid pada Selasa (22/1). Mereka akan menghadiri sidang tuduhan penggelapan pajak secara terpisah.selengkapnya

 Intip Belanja WNI, Ditjen Pajak: Kita Dapat Laporan Negara LainIntip Belanja WNI, Ditjen Pajak: Kita Dapat Laporan Negara LainSelasa 28 Nov 2017 10:57Ridha Anantidibaca 490 kaliSemua Kategori

Direktorat Jenderal Pajak (Ditjen Pajak) sudah sering mendapatkan laporan dari berbagai negara tentang aktivitas ekonomi Warga Negara Indonesia (WNI). Termasuk soal belanja barang mewah.selengkapnya

 Lotte Dihantam Kasus Penggelapan dan Penghindaran PajakLotte Dihantam Kasus Penggelapan dan Penghindaran PajakKamis 20 Okt 2016 08:25Administratordibaca 3720 kaliSemua Kategori

Pendiri Lotte Group telah didakwa oleh pihak kejaksaan Korea Selatan (Korsel) atas tuduhan penggelapan dan penghindaran pajak. Total ada 22 orang termasuk mantan petinggi perusahaan multinasional maupun yang masih aktif, hingga bahkan pendiri Lotte Shin Kyuk-Ho (93 Tahun) serta Chairman Shin Dong-bin.selengkapnya

 Ditjen Pajak tunggu proses sidang SPIE IndonesiaDitjen Pajak tunggu proses sidang SPIE IndonesiaRabu 28 Nov 2018 10:35Ridha Anantidibaca 797 kaliSemua Kategori

Direktur Pelayanan Penyuluhan dan Hubungan Masyarakat Direktorat Jenderal Pajak Hestu Yoga Saksama menyatakan pihaknya akan menunggu hasil perkara PT SPIE Oil and Gas Service Indonesia dengan Polda Metro Jaya.selengkapnya

 Mobil Mewah Tunggak Pajak Bakal DisitaMobil Mewah Tunggak Pajak Bakal DisitaJumat 25 Mei 2018 15:06Ridha Anantidibaca 256 kaliSemua Kategori

Kepala Unit Samsat Jakarta Pusat, Manarsar Simbolon mengatakan mobil mewah di Jakarta yang tidak membayar pajak akan ditindak. Namun yang menarik ialah kendaraan mewah tersebut akan disita petugas.selengkapnya

 Tak Ikut Tax Amnesty, Negara Bisa Sita Rumah Wajib PajakTak Ikut Tax Amnesty, Negara Bisa Sita Rumah Wajib PajakSenin 28 Nov 2016 10:07Ajeng Widyadibaca 1577 kaliSemua Kategori

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengimbau kepada masyarakat Indonesia untuk segera berpartisipasi dalam program pengampunan pajak (tax amnesty). Jika tidak, akan ada sanksi yang bisa membuat Wajib Pajak (WP) kehilangan asetnya karena terpaksa disita negara.selengkapnya

 Ditjen Bea Cukai Terus Berantas Rokok IlegalDitjen Bea Cukai Terus Berantas Rokok IlegalSelasa 4 Des 2018 09:54Ridha Anantidibaca 631 kaliSemua Kategori

Upaya pemerintah untuk memperkecil ruang gerak rokok ilegal terus dilakukan. Bahkan, saat ini langkah tersebut berlangsung massif dan menjangkau berbagai lokasi.selengkapnya

 Terlibat Kasus Penggelapan Pajak, Mourinho Divonis Satu Tahun PenjaraTerlibat Kasus Penggelapan Pajak, Mourinho Divonis Satu Tahun PenjaraRabu 5 Sep 2018 09:50Ridha Anantidibaca 359 kaliSemua Kategori

Manajer Manchester United, Jose Mourinho, dikabarkan akan divonis satu tahun penjara oleh pengadilan pajak Spanyol. Mourinho dinilai terbukti melakukan penggelapan pajak pada 2011 dan 2012 ketika dia menangani Real Madrid.selengkapnya

 Penuhi Target, Ditjen Pajak Kalimantan Libatkan Unsur KeamananPenuhi Target, Ditjen Pajak Kalimantan Libatkan Unsur KeamananSelasa 5 Jul 2016 14:59Administratordibaca 601 kaliSemua Kategori

Kantor Direktorat Jenderal Pajak Kalimantan Timur (Kaltim) dan Kalimantan Utara (Kaltara) berupaya memenuhi target pajak sebesar Rp 23,9 triliun yang sudah ditetapkan pemerintah.selengkapnya


 

BERITA TERPOPULER


Istri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini CaranyaIstri Ingin Gabung NPWP Suami, Begini Caranya

Pasangan suami-istri bisa memilih menjadi satu kesatuan dalam kewajiban pajak atau sebagai satu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Bila sebelumnya istri sudah memiliki NPWP, maka harus dihapuskan dan dialihkan ke suami. Bagaimana caranya?selengkapnya

Ikut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas PajakIkut Tax Amnesty, Balik Nama Aset Tanah dan Saham Bebas Pajak

Selain lolos dari sanksi pidana pajak, Wajib Pajak (WP) peserta Program Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) akan diberikan fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) oleh pemerintah. Insentif ini dapat diperoleh jika pemohon melakukan balik nama atas harta berupa saham dan harta tidak bergerak, seperti tanah dan bangunan.selengkapnya

7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak7 Alasan Rendahnya Kesadaran Masyarakat Bayar Pajak

Kesadaran masyarakat untuk membayar pajak hingga saat ini masih tergolong rendah. Tercatat, hingga saat ini tax ratio Indonesia hanya mencapai kurang 12 persen, lebih rendah dibandingkan negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia.selengkapnya

Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?Pilih Ikut Tax Amnesty atau Pembetulan SPT?

Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak, Ken Dwijugiasteadi menegaskan, program pengampunan pajak (tax amnesty) bukan merupakan kewajiban bagi setiap Wajib Pajak (WP). WP berhak untuk memilih pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) dengan aturan main yang berbeda, salah satunya mengenai pengusutan nilai wajar harta.selengkapnya

Begini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang BekerjaBegini Cara Lapor SPT Pajak Buat Suami Istri yang Bekerja

Anda adalah pasangan suami istri yang bekerja sebagai karyawan dan ingin melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi? Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan. Saat berbincang dengan Liputan6.com di Jakarta, Rabu (30/3/2016), Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tanah Abang Dua, Dwi Astuti memberikan langkahnya. Jika status Anda dan suami atau istriselengkapnya



KATEGORI BERITA :




TAGS # :